Anda di halaman 1dari 10

PERUBAHAN SOSIAL

BUDAYA
Oleh
Nur Inayah Rahmawati
PENGERTIAN MENURUT
PARA
 Selo Soemardjan merumuskan AHLI
perubahan sosial adalah perubahan pada
lembaga-lembaga kemasyarakatan di dalam suatu masyarakat yang
mempengaruhi sistem sosial.
 Paul B. Horton dan Chester L. Hunt mengatakan perubahan sosial merupakan
perubahan dalam segi struktur dan hubungan sosial.
 Kingsley Davis mengartikan perubahan sosial sebagai perubahan yang terjadi
dalam struktur dan fungsi masyarakat.
 Mac Iver menyebut perubahan sosial sebagai perubahan-perubahan dalam
hubungan sosial.

https://slideplayer.info/slide/12065085/
Perubahan sosial dapat diartikan sebagai suatu perubahan
yang terjadi dalam struktur dan fungsi masyarakat yang
mempengaruhi sistem sosial nya.

Perubahan sosial budaya merupakan gejala perubahan


struktur sosial dan pola budaya dalam masyarakat.
BENTUK-BENTUK PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA

1. Perubahan lambat dan perubahan cepat

a. Evolusi, perubahan yang lambat dan lama.


Contoh: evolusi manusia

b. Revolusi, perubahan cepat.


Contoh: Reformasi Bangsa Indonesia tahun 1998

https://slideplayer.info/slide/12173423/
2. Perubahan kecil dan perubahan besar
a. Perubahan kecil, perubahan yang tidak membawa pengaruh langsung bagi masyarakat.
Contoh: perubahan gaya rambut, perubahan mode pakaian.

b. Perubahan besar, perubahan yang membawa pengaruh langsung dalam masyarakat.


Contoh: perubahan teknologi dalam pertanian, dahulu orang membajak sawah
menggunakan kerbau sekarang menggunakan traktor.

https://slideplayer.info/slide/12173423/
3. Perubahan yang direncanakan dan perubahan yang tidak direncanakan
a. Perubahan yang direncanakan, perubahan yang dikehendaki dan terencana oleh pihak
yang ingin melakukan perubahan.
Contoh: keluarga berencana

b. Perubahan yang tidak terencana, perubahan ini tidak bisa dikendalikan oleh masyarakat
dan dapat menyebabkan munculnya masalah yang tidak diharapkan.
Contoh: bencana alam

https://slideplayer.info/slide/12173423/
FAKTOR PERUBAHAN SOSIAL
BUDAYA
Faktor Intern Faktor Ekstern
 Dinamika penduduk  Adanya bencana alam
 Adanya inovasi baru yang berkembang di  Adanya peperangan
masyarakat  Adanya pengaruh dari budaya luar
 Munculnya konflik di masyarakat
 Terjadinya revolusi

https://slideplayer.info/slide/12173423/
FAKTOR FAKTOR
PENGHAMBAT
1. Kurangnya hubungan dengan 1. PENDORONG
Adanya kontak dengan kebudayaan
masyarakat lain
2. Perkembangan ilmu pengetahuan 2. Sistem pendidikan formal yang maju
yang lambat 3. Sikap menghargai inovasi
3. Sikap masyarakat yang tradisional 4. Toleransi terhadap perbuatan yang
4. Takut terjadi goncangan integrasi menyimpang
sosial 5. Sistem masyarakat yang terbuka
5. Prasangka buruk terhadap hal 6. Heterogenitas penduduk
baru/asing 7. Orientasi ke masa depan
6. Hambatan ideologis 8. Ketidak puasan masyarakat terhadap
7. Kebiasaan bidang-bidang tertentu
8. Nilai pasrah

https://slideplayer.info/slide/12065085/
https://slideplayer.info/slide/12173423/
DAMPAK NEGATIF DAMPAK POSITIF

1. Munculnya perilaku konsumtif 1. Eratnya integrasi masyarakat


2. Terjadinya ketertinggalan budaya 2. Kemajuan teknologi
3. Menurunnya moral 3. Tingkat kehidupan yang lebih baik
4. Sikap individualis 4. Pola pikir yang lebih maju
5. kriminalitas 5. Dapat menghargai waktu dan bekerja
keras
6. Munculnya sistem pembagian kerja
antara pria dan wanita

https://slideplayer.info/slide/12065085/

Anda mungkin juga menyukai