Anda di halaman 1dari 7

RUMAH SAKIT

SYARIAH DAN RUMAH


SAKIT ISLAM
JUSTITIA CAHYANI FADLI
220704008
Uraikan bagaimana konsep dan nilai yang
diterapkan pada rumah sakit syariah
■ Nilai dan spirit umat untuk mendapatkan pelayanan yang baik dalam rangka pemenuhan
kehidupan yang nyaman, aman, dan tentram yang selaras dengan nilai-nilai yang
diyakininya semakin tampak menggelora.

■ Konsep syariah yang berdasarkan pada tujuan syariah (Maqashid syariah) inilah yang
dipraktekkan dalam operasional pengelolaan rumah sakit syariah.
Uraikan bagaimana perbedaan antara rumah sakit
islam yang sudah ada dan rumah sakit syariah

■ Rumah Sakit Syariah memberi peluang dan harapan bagi penyelenggara pelayanan
kesehatan dan masyarakat (umat) untuk meningkatkan mutu dan keselamatan pasien
dalam perspektif fisik, psikis dan spiritual serta dakwah dalam kerangka pengembangan
peradaban Islam. RS Syariah menjamin kepatuhan syariah dalam layanan dan transaksi,
menu makan, dan obat-obatan yang halal serta dibolehkan sesuai syariah.
Keuntungannya warga menjadi lebih tenang dalam menerapkan ajaran agama.
Sebutkan standar syariah dalam aspek
manajemen rumah sakit syariah
■ Standar Syariah Manejemen Organisasi
■ Standar Syariah Modal Insani (SSMI)
■ Standar Syariah Manajemen Pemasaran (SSMP)
■ Standar Syariah Manajemen Akuntasi dan Keuangan (SSMAK)
■ Standar Syariah Manajemen Fasilitas (SSMF)
■ Standar Syariah Manajemen Mutu (SSMM)
Sebutkan standar syariah dalam aspek
pelayanan rumah sakit syariah

■ Standar Syariah Akses Pelayanan dan Komunitas (SSAPK)


■ Standar Syariah Asesman Pasien (SSAP)
■ Standar Syariah Pelayanan Pasien (SSPP)
■ Standar Syariah pelayanan Obat (SSPO)
■ Standar Syariah Pelayanan dan Bimbingan Kerohanian (SSPBK)
■ Standar Syariah Pendidikan Pasien dan Keluarga (SSPPK)
■ Standar Syariah Pencegahan dan Pengendalian infeksi (SSPPI)
Uraikan bagaimana implementasi maqasidah syariah
ke dalam standar sertifikasi rumah sakit syariah

■ Rumah Sakit Syariah adalah rumah sakit yang seluruh


aktivitasnya berdasar pada Maqashid – al Syariah – al
Islamiyah. Hal ini sesuai dengan konsep maqashid syariah
menurut Imam Syatibi yaitu memelihara Agama (khifdz ad-
diin), memelihara Jiwa (khifdz an-nafs), memelihara
Keturunan (khifdz an-nasl), memelihara Akal (khifdz al-aql),
dan memelihara Harta (khifdz al-mal).

Anda mungkin juga menyukai