Anda di halaman 1dari 27

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

FASILITATOR
DALAM
KOMUNITAS
BELAJAR
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

IDENTITAS MATERI

PAKET MATERI KOMUNITAS BELAJAR


MATERI MENJADI FASILITATOR DALAM KOMUNITAS BELAJAR
SESI PEMBELAJARAN 1 (SATU)
JUMLAH JAM 3 (TIGA) x 45 MENIT = 135 MENIT atau 4 (EMPAT) x 45 MENIT
PEMBELAJARAN
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

IDENTITAS MATERI
TUJUAN UMUM Memahami dan mampu menerapkan keterampilan fasilitasi
TUJUAN KHUSUS 1. Mengetahui keterampilan fasilitasi
2. Memahami pendekatan andragogi dalam praktik fasilitasi
HAL YANG PERLU
DITRANSFER
Pemahaman Esensial : Fasilitasi bertujuan dalam pemecahan
masalah, pengambilan keputusan, penggalian ide, dan
pembelajaran
Pengetahuan
1. Pengertian fasilitasi
2. Kompetensi dasar fasilitasi
3. Pengertian andragogi
4. Prinsip dalam andragogi
Keterampilan
5. Kompetensi interaksi
6. Kompetensi merancang alur proses
7. Kompetensi visualisasi
8. Kompetensi partisipasi
AGENDA Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

1. Salam Pembuka
2. Perkenalan
3. Icebreaker
4. Tujuan
Kegiatan 5. Kesepakatan Belajar
awal
6. Agenda
7. Pertanyaan Pemantik

1. Mulai dari Diri


2. Eksplorasi Konsep
3. Ruang Kolaborasi
4. Demonstrasi Kontekstual
Kegiatan 5. Elaborasi Pemahaman
Inti 6. Koneksi Antar Materi
7. Aksi Nyata

1. Refleksi
Kegiatan 2. Simpulan
Penutup
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

ICE BREAKING (Lingkaran Persamaan)


Agar kita bisa lebih akrab satu dengan lainnya, mari kita membentuk sebuah lingkaran yang
dinamakan “Lingkaran Persamaan”. Lalu kita semua secara bergiliran menyebutkan nama serta
asal sekolah. Setelah menyebutkan nama dan asal sekolah, pikirkan juga 1 hal positif dari diri
Anda. Tugas Anda adalah memperkenalkan diri Anda, serta menyebutkan hal positif tersebut.
Tugas yang lain adalah mendengarkan dengan seksama. Kenapa saya menyebut ini “Lingkaran
Persamaan”? karena disaat Ada satu orang yang sedang menyebutkan hal positif dari dirinya,
apabila Anda mempunyai hal positif tersebut juga dalam diri Anda, silakan Anda maju satu langkah
dari tempat berdiri Anda. Hal ini menandakan bahwa Anda mempunyai kesamaan dengan orang
yang sedang memperkenalkan dirinya. Saya akan beri contoh: “saya suka makanan pedas”.
Silakan untuk yang suka makan pedas seperti saya maju 1 langkah ke depan. Kalau tidak ada
pertanyaan, saya berikan waktu 30 detik untuk memikirkan 1 hal positif atau unik dari diri Anda
(waktu 30 detik untuk berpikir). Baik kita akan mulai. Saya akan mulai terlebih dahulu lalu
berpindah ke sebelah kiri/kanan saya dan terus memutar sampai semua orang dapat bagian.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

PEMBUKAAN
SKENARIO PEMBELAJARAN
No JUDUL SESI AKTIVITAS DURASI

Penyambutan, berdoa dan ice breaking


1 Kegiatan Awal Penjelasan tujuan, agenda, kesepakatan dan  10 menit
pertanyaan pemantik
Alur MERDEKA
1. Mulai dari Diri
2. Eksplorasi Konsep
3. Ruang Kolaborasi 110 - 155
2 Kegiatan Inti 4. Demonstrasi Kontekstual menit
5. Elaborasi Pemahaman
6. Koneksi Antar Materi
7. Aksi Nyata

Refleksi
Kegiatan Simpulan
3 Berdoa 15 menit
Penutup
Foto bersama 
KESEPAKATAN BELAJAR

Seluruh peserta memiliki kesempatan untuk berpendapat

Berpikiran terbuka dan saling menghormati

Jika ada satu peserta berbicara maka peserta yang lain


mendengarkan

Berpendapat setelah dipersilakan

Berpartisipasi penuh

Mengikuti sesi kelas dengan perasaan yang gembira


PERTANYAAN PEMANTIK
1.Apa itu fasilitasi?
2.Apa kelebihan fasilitasi dalam
mendampingi proses diskusi
kelompok?
3.Bagaimana menjalankan peran
sebagai fasilitator? Keterampilan apa
yang harus dimiliki?
KEGIATAN INTI : ALUR MERDEKA
I. MULAI DARI DIRI
I. MULAI DARI DIRI

2. Peserta
menceritakan
pengalamannya melalui
Padlet, sticky notes

1. Peserta mengingat
pengalamannya
menjadi fasilitator atau
pernah difasilitasi
KEGIATAN INTI : ALUR MERDEKA
2. EKSPLORASI KONSEP
2. EKSPLORASI
3. Setelah membaca dan KONSEP
menjawab pertanyaan yang ada
di PDF (paparan materi),
perwakilan peserta
menyampaikan isi paparan
secara singkat dan mendapat
penguatan (reinforcement) dari
fasilitator

2. Peserta menjawab
pertanyaan yang disediakan
(dalam PDF) untuk mengecek
pemahaman akan materi.

1. Peserta mengakses materi


yang disajikan oleh narasumber
atau fasilitator melalui link materi.
Poin Penting

1. Fasilitasi berbicara tentang proses memudahkan


proses peserta mencapai tujuan
2. Tujuan fasilitasi: curah pendapat (brainstorming),
problem solving (problem solving), pengambilan
keputusan (decision making)
3. Peran Fasilitator: Arsitek, Pilot, Pemandu
4. Fasilitator mampu merancang alur proses
fasilitasi, memancing interaksi peserta,
memfokuskan ke partisipasi peserta, dan
membantu memvisualisasikan konten, konteks dan
hasil fasilitasi dari peserta
KEGIATAN INTI : ALUR MERDEKA
3. RUANG KOLABORASI
3. RUANG KOLABORASI

2. Peserta berbagi hasil


refleksi diri (mulai dari diri)
dan eksplorasi konsep
yang sudah ia lakukan
dengan kelompoknya
mengenai konsep fasilitasi
dengan kelompoknya..

1. Peserta dibagi dalam


kelompok kecil sebanyak
4-5 orang
KEGIATAN INTI : ALUR MERDEKA
4. DEMONSTRASI KONTEKSTUAL
4. DEMONSTRASI

KONTEKSTUAL

2. Draft yang dibuat peserta


mengandung konsep
fasilitasi dan prinsip-prinsip
andragogi : template draf

1. Peserta melakukan
elaborasi dengan
kelompoknya untuk
merancang draf fasilitasi
Poin Penting

1. Karena peserta fasilitasi adalah orang dewasa,


penting untuk menggunakan pendekatan
andragogi.
2. Pendekatan andragogi berfokus pada peserta.
Fasilitator lebih banyak bertanya dan memandu
proses.
3. Kemampuan bertanya dan mengambil poin
penting menjadi kunci interaksi dan partisipasi
peserta.
KEGIATAN INTI : ALUR MERDEKA
5. ELABORASI PEMAHAMAN DAN
KONEKSI ANTAR MATERI
5. ELABORASI PEMAHAMAN
DAN KONEKSI ANTAR
MATERI
3. Membuat kesimpulan
bersama mengenai
konsep fasilitasi dalam
kegiatan

2. Kelompok lain
diharapkan menanggapi
dan memberikan masukan
yang konstruktif

1. Masing-masing
kelompok
mempresentasikan hasil
tugasnya mengenai draft
skenario fasilitasi.
Poin Penting

1. Pertanyaan refleksi membantu proses memaknai


pembelajaran/proses yang dialami peserta
2. Observasi pada kebutuhan dan tujuan yang
diharapkan peserta menjadi krusial untuk
merancang alur proses
3. Fasilitator fleksibel dan menyesuaikan kebutuhan
dan kondisi peserta
KEGIATAN INTI : ALUR MERDEKA
6. AKSI NYATA
6. AKSI NYATA

2. Tuangkan poin-poin
berikut dalam rencana aksi
nyata
(sesuai dengan template)

1. Masing-masing peserta
membuat rencana aksi
nyata untuk implementasi
kegiatan fasilitasi di
komunitas belajar dalam
sekolah atau antar sekolah.
KEGIATAN PENUTUP
6. AKSI NYATA

2. Simpulan dari kegiatan


yang dilaksanakan

1. Peserta diminta untuk


menyampaikan refleksi dari
kegiatan yang telah
dilaksanakan melalui kerangka
refleksi 4 P (Pengalaman,
Perasaan, Pembelajaran, dan
Penerapan)
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai