Anda di halaman 1dari 24

STOP NAPZA

UNTUK REMAJA!
Oleh:
Annisa Ika Nur Safitri, S.Tr.Sos, Peksos.
1.
Pengertian napza
✘ UU Nomor 35 Tahun 2009

NARKOTIKA
ADALAH 1. Penurunan Kesadaran
ZAT 2. Hilang rasa
3. Mengurangi/
menghilangkan nyeri
4. Menimbulkan
ketergantungan
✘ UU Nomor 5 Tahun 1997

PSIKOTROPIKA
ADALAH
ZAT 1. Pengaruh susunan
saraf pusat.
Alami 2. Perubahan aktifitas
dan perilaku
Narkotika
Sintetis
2.
Jenis napza
Narkotika Golongan I
1. Digunakan untuk pengembangan ilmu pengetahuan
2. Tidak untuk terapi
3. Potensi tinggi menimbulkan ketergantungan
Narkotika Golongan II
1. Digunakan untuk pilihan terakhir pengobatan
2. Digunakan dalam terapi dan
3. Potensi tinggi menimbulkan ketergantungan
Narkotika Golongan III
1. Digunakan dalam pengobatan
2. Banyak dipakai untuk terapi
3. Potensi ringan mengakibatkan ketergantungan
Psikotropika Golongan I
1. Tujuannya ilmu pengetahuan
2. Tidak digunakan dalam terapi
3. Potensi sangat kuat mengakibatkan ketergantungan
Psikotropika Golongan II
1. Tujuannya ilmu pengetahuan
2. Berkhasiat dalam pengobatan, terkadang dapat digunakan dalam
terapi
3. Potensi kuat menimbulkan ketergantungan
Psikotropika Golongan III
1. Digunakan dalam pengobatan dan pengembangan ilmu
pengetahuan
2. Banyak dipakai untuk terapi
3. Potensi sedang mengakibatkan ketergantungan
Psikotropika Golongan IV
1. Digunakan dalam pengobatan
2. Sangat banyak dipakai untuk terapi
3. Potensi ringan mengakibatkan ketergantungan
3.
Penyalahgunaan napza
Penyalahgunaan napza adalah

Suatu tindakan penggunaan NAPZA dengan tanpa adanya izin yang


didasarkan atas kepentingan medis maupun pengembangan ilmu
pengetahuan.
Pengguna Korban

Pengedar Bandar
4.
Faktor penyalahgunaan napza
Faktor Individu
Kepribadian Usia

Pemecahan
Rasa Ingin Tahu
Masalah

Dorongan
Kenikmatan
Sesaat
Faktor Lingkungan

Keluarga
👪 Pergaulan

Sosioekonomi
5.
Cara mencegah
Selektif dalam Memperkuat Jangan
bergaul pertahanan Mencoba
spiritual
Hobi Positif Berpikir Ingat masa
panjang depan
“MUDA TANPA
NARKOBA,
TUA SEHAT
SELAMANYA.”
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai