Anda di halaman 1dari 12

PEMBANGUNAN ZONA INTERGRITAS

WBBM Tahun 2023


LAPAS KELAS IIB BREBES

KALAPAS KELAS IIB BREBES


Isnawan, Amd. IP.,SH.,MH.
GAMBARAN UMUM LAPAS BREBES

LOKASI LAPAS BREBES


Lapas Brebes terletak di jantung ibukota kabupaten Brebes tepat
disamping alun-alun Brebes berbatasan langsung dengan pendopo
kabupaten dan jalan pantura.

Letak lapas yang sangat strategis di kabupaten Brebes merupakan daya


tarik tersendiri bagi masyarakat Brebes karena ditengah ramainya alun-
alun Brebes terdapat tempat untuk menghukum para pelanggar hukum
yang masyarakat umum menyebutnya Penjara.

Kapasitas Lapas Brebes : 161 orang Pejabat struktural :12 0rang


Bidang Tata Usaha : 2 0rang
Isi Penghuni Saat Ini :314 orang Bidang Pembinaan : 1 0rang
Narapidana :259 orang Bidang kamtib : 0 0rang
Bidang KPLP
Tahanan : 55 orang
Staf Keamanan : 9 orang
Petugas Pintu P2U : 4 orang
Data per tanggal 11 Mei 2023
Regu Pengamanan : 30 orang
JFT Dokter Madya : 1 orang
Jumlah keselurahan : 59 Orang
KUNCI UTAMA PEMBANGUNAN ZI
KOMITMEN
INOVASI YANG PEMIMPIN MONITORING
MEMUDAHKAN & EVALUASI
MASYARAKAT

PELAYANAN KEHUMASAN
PRIMA
KO M I T M E N PO K JA

PEMENUHAN DATA DUKUNG

Nilai ZI : 99,63

INDEKS SURVEI IPK DAN IKM


Nilai IPK/IKM 4 Bulan Terakhir
IPK :
IKM :

PEMENUHAN DATA DUKUNG


• Selain LKE Pemenuhan Data Dukung Seperti :
VIDEO PROFIL MASKOT

VIDEO YEL-YEL
PROGRAM DAN INOVASI APA SAJA YANG DI LAKUKAN
LAPAS BREBES
UNTUK MENCAPAI WBBM

2 PROGRAM INOVASI UNGGULAN

SILA TIGA LAPAS BREBES SILAT BREBES


Aplikasi ini bertujuan untuk memberikan Aplikasi ini bertujuan untuk mempermudah

informasi yang cepat dan tepat kepada pelayanan kepada masyarakat dalam mengakses

Keluarga WBP melalui Whatsapp Grup. informasi dan layanan di Lapas Brebes secara
cepat, efektif dan efisien
PROGRAM DAN INOVASI APA SAJA YANG DI LAKUKAN
LAPAS BREBES
UNTUK MENCAPAI WBBM

5 INOVASI LAYANAN

POSYANDU LANSIA KANTIN INTEGRITAS BUSUR DIGITAL

Suatu program pelayanan kesehatan yang Konsep atau inisiatif yang bertujuan Inovasi penomoran surat secara online

ditujukan khusus untuk WBP Lansia untuk mempromosikan integritas yang dapat diakses secara digital, tanpa

Lapas Kelas IIB Brebes. Posyandu Lansia memerlukan cetakan fisik. Busur Digital
dan etika kerja di Lapas Brebes.
menggunakan spreadsheet google
bertujuan untuk meningkatkan kualitas Kantin Integritas menjadi wadah
sehingga pegawai tidak perlu datang
hidup dan kesehatan WBP Lansia. pegawai untuk menerapkan
langsung ke Bagian Tata Usaha 
integritas
PROGRAM DAN INOVASI APA SAJA YANG DI LAKUKAN
LAPAS BREBES
UNTUK MENCAPAI WBBM
INOVASI LAYANAN

SELF SERVICE DOA NAPI

SELF SERVICE adalah layanan yang DOA NAPI atau Dokter Sambang Kesehatan

mempermudah Warga Binaan Pemasyarakatan Narapidana adalah kegiatan yang dilaksanakan

untuk mereka mengetahui sendiri masa tahanan, secara langsung oleh Dokter dalam upaya menjaga

perkiraan perolehan remisi, perkiraan integrasi, dan kontrol kesehatan Warga Binaan di Lapas Brebes.

dan tanggal ekpirasi mereka.


INOVASI KEGIATAN LAPAS BREBES
DALAM UPAYA PEMBANGUNAN MINDSET DAN CULTURE SET PEGAWAI

FISIK MENTAL DISIPLIN REWARD/PUNISHMENT IN HOUSE TRAINING

Adalah kegiatan dalam Adalah bentuk komitmen Adalah kegiatan


rangka pembentukan dalam pembangunan Zona penyampaian atau sharing
kepatuhan peraturan, Integritas dimana pengetahuan oleh pegawai
karakter, fisik, mental dan kedisiplinan pegawai yang telah mengikuti
kedisplinan petugas menjadi tolak ukur pelatihan/diklat kepada
pemasyarakatan dalam keberhasilan satuan kerja seluruh pegawai Lapas
menjalankan tugas sehari- berpredikat WBK/WBBM Brebes.
harinya.
UPAYA LAPAS BREBES
DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK
PELAYANAN PUBLIK BERBASIS HAM
Dalam perjalanan menuju WBK dan WBBM
Lapas Brebes berupaya memberikan Pelayanan yang
memudahkan masyarakat dan warga Binaan
khususnya kepada yang berkebutuhan khusus
(Difabel), Lapas Brebes menjadi salah satu Instansi
Pemerintah dengan predikat Pelayanan Publik
Berbasis HAM (P2HAM) tahun 2020-2021.
UPAYA LAPAS BREBES
DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK
INOVASI PELAYANAN DAN SARPRAS WARGA BINAAN YANG CEPAT,GRATIS DAN AMAN

1 KAMAR KHUSUS
LANSIA & KELOMPOK RENTAN 2 TOMBOL PANIC BUTTON

BEFORE AFTER BEFORE AFTER

Sebagai bentuk pelayanan prima dan wujud penerapan


P2HAM, Lapas Brebes memberikan prioritas khusus
bagi warga binaan lanjut usia (lansia) dan warga
binaan yang berkebutuhan khusus.
UPAYA LAPAS BREBES
DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK
INOVASI PELAYANAN DAN SARPRAS WARGA BINAAN YANG CEPAT,GRATIS DAN AMAN

3 KARTU PEMBINAAN
4 TERAS BACA

BEFORE AFTER BEFORE AFTER

TIDAK ADA
THANKS
FOR YOUR ATTEN
LAPAS BREBES

Anda mungkin juga menyukai