Anda di halaman 1dari 16

Tenis meja

Kelompok 1
Thetian Gunananda
Gisellyn Metta Valency
Tenis meja
Biasa disebut
Tenis meja atau
juga Ping Pong

This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY


1.Sejarah Tentang Tenis Meja
 Tenis meja pertama kali diperkenalkan oleh bangsa Inggris,
Pada Tahun 1880an hingga abad ke-19, Yang di temukan
oleh Dr. George Lehman,Dan mulai tersebar ke beberapa
benua, Saat itu tenis meja masih dikenal dengan nama Ping
Pong. Seiring berjalannya waktu, Permainan tenis meja
semakin dikenal di berbagai negara, termasuk Juga
Indonesia, Olahraga ini awalnya sebuah permainan yang
hanya dimainkan oleh masyarakat kelas atas sebagai
permainan indoor yang dimainkan setelah makan malam.
2.Pengertian permainan Tenis Meja
 Pengertian tenis meja adalah cabang olahraga yang permainannya
Dimainkan oleh solo atau duo dan menggunakan bola kecil.
Permainan tenis ini adalah dengan cara memukul bola tersebut. Alat
pukul menggunakan bet/bat yang dilapisi karet.
 Tujuan permainan tenis meja sejatinya adalah untuk mengumpulkan
lebih banyak poin daripada lawan. Ada beberapa ketentuan yang
berakhir dengan hasil poin, di antaranya lawan gagal mengembalikan
bola, lawan melakukan servis yang tidak sempurna, bola melewati
net tanpa memantul ke meja, dan masih banyak lagi
3.Organisasi Tenis Meja
 Induk Organisasi Tenis Meja Internasional atau dalam bahasa Inggris
Diberi nama Federation Internationale de Tennis de Table
Atau International Table Tennis Federation yang disingkat Juga
(ITTF). Di dirikan pada 5 Januari 1926 atas prakarsa Dr. George
Lehmann dari Jerman
 Organisasi Tenis Meja Indonesia Disebut Persatuan tenis Meja
Seluruh Indonesia Yang di singkat (PTMSI), Di bentuk oleh masyarakat
Indonesia dan Dibuat pada tahun 1939
4.Teknik Teknik Permainan Tenis Meja
Teknik Memegang Bet (Grip)
Posisi Tubuh (Stance)
Teknik Gerakan Servis
Teknik Pergerakan Kaki (Footwork)
Teknik Memukul Bola
5.Gerakan servis Tenis Meja
 Dalam permainan Tenis Meja Terdapat 2 Gerakan untuk melakukan gerakan
servis atau Gerakan untuk memulai permainan Tenis Meja di awal Permainan,
Berikut Nama gerakannya
 Servis Forehand
 Servis Backhand
6.Cara Melakukan Gerakan Servis Forehand
1. Berdiri di belakang meja menghadap ke arah lawan main.
2. Posisikan salah satu kaki di depan untuk keseimbangan.
3. Fokuskan perhatian mata pada arah gerakan.
4. Salah satu tangan memegang bet di samping badan dan lengan membentuk
sudut 90°.
5. Tarik bet ke belakang lalu lambungkan bola ke atas. Saat bola turun, pukul
dengan bet dengan cara mengayun bet ke arah bola.
6. Pukulan dilakukan dengan menggerakkan bet dari arah belakang ke depan.
Lalu bet harus mengenai bola pada saat bola mencapai titik tertinggi.
7.Cara Melakukan Gerakan Servis Backhand
 1.Berdiri di belakang meja menghadap ke arah lawan.
 2.Kaki kiri ditarik agak mundur ke belakang.
 3.Tangan memegang bet di depan badan atau di samping kiri badan dan lengan
atas membentuk sudut kecil dengan badan.
 4.Pukulan dilakukan dengan menggerakkan bet dari arah belakang ke arah
depan samping.
 5.Bet harus mengenai bola pada saat bola mencapai titik tertinggi.
8.Permainan Tenis Meja
Tenis meja atau ping pong adalah cabang olahraga yang
menggunakan bola plastic atau karet untuk permainannya
yang biasa disebut bola pingpong yang bisa dimain duo
atau solo dan biasa di mainkan di indoor atau tempat
tertutup di dlaam bangunan.
9.Bentuk dan ukuran meja dari Tenis Meja
 Secara umum, ukuran lebar meja dari tenis meja dengan standar internasional
adalah 152,5 cm. Sedangkan ukuran meja tenis meja adalah 274 cm dengan
tinggi 76 cm. Luas meja tenis meja standar internasional adalah 4,178 meter
persegi dengan ketebalan meja 3 cm, yang memiliki bentuk persegi Panjang dan
memiliki net di tengah dari mejanya, dan mempunyai garis di tengah lapangan
untuk pembatas.
10.Ukuran Bola dan ukuran Bet Tenis Meja
 Berdasarkan standar yang telah ditentukan, bola tenis meja harus berbentuk
bulat dengan diameter 40 mm dan berat 2,7 gr. Bahan dasar yang digunakan
adalah plastik atau selulosa yang tidak mengkilap. Sementara itu, warna yang
wajib digunakan untuk bola tenis meja adalah warna putih atau oranye.
 Ukuran panjang bet tenis meja yaitu sekitar 25 cm (sudah termasuk
pegangan) dan lebar 15 cm. Sementara itu, tebal karet pada bagian yang
digunakan untuk memukul bola tidak lebih dari 2 mm
11.Aturan bermain Tenis Meja
 olahraga pingpong dimainkan dalam 5 set atau best of five dengan sistem
penghitungan poinnya adalah rally point. Permainan tenis meja akan
berakhir ketika salah satu pemain berhasil mendapatkan 11 poin dengan
sistem rally point.
 Pemain yang mendapatkan 11 point akan memenangkan permainan dan
lanut ke set berikutanya atau ke ronde berikutnya yang dilakukan oleh
pemain yang sama di lakukan hingga ronde habs atau selesai
12.Pelanggaran pada permain Tenis Meja
 Mendorong atau menggerakkan meja ketika bola sedang dimainkan atau rally
 Pemain mengangkap bola yang dipukul oleh lawan dengan posisi tangkapan tepat
di atas meja.
 Bet atau tangan menyentuh meja dan net ketika bola rally atau dimainkan.
 Ketika melakukan servis, pemain gagal mengenai bola, baik itu sengaja maupun
tidak.
 Ketika melakukan teknik pukulan atau servis, posisi pukulan tidak berada di posisi
seharusnya. Misalnya, posisi pukulan berada tepat di atas meja. Posisi yang
seharusnya yaitu berada di luar batas meja.
Terimakasih
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~

Anda mungkin juga menyukai