Anda di halaman 1dari 17

Haryanto , SKM , MKes

RS Roemani Muhammadiyah Semarang


REVERSE OSMOSIS
Mesin RO bekerja menggunakan sebuah Perangkat yang
terdiri dari Membrane Semi Permeable dan Pompa
Stainless Steel bertekanan tinggi, artinya air melalui
membrane semi permeable ( menahan kontaminan bukan
terhadap air )
Ukuran pori pori dari Membrane RO < 0,0001 µ

Tujuan :
Memisahkan / menghilangkan padatan terlarut organik
(TDS), Pirogen, submikron “Coloid” dari air.
REVERSE OSMOSIS
Air yang masuk ke system RO haruslah berupa
“SOFTWATER” artinya sudah ditretment terlebih
dahulu, semakin baik kualitas air baku & air pre
treatment, maka Kualitas dan Kuantitas air RO menjadi
semakin baik

RS Roemani menggunakan air baku dari air artesis yang


telah memenuhi persyaratan sesuai dengan Permenkes no
32 tahun 2017sehingga beban alat RO menjadi lebih ringan .
PERLENGKAPAN WT RO
RS ROEMANI SEMARANG
1. TANGKI AIR BAKU
Menampung air baku dari sumber yang di sediakan oleh pihak
rumah sakit.
2. TABUNG MEDIA FILTRASI
Menyaring air baku agar lebih baik lagi kualitasnya
sehingga meringankan proses kerja dari mesin RO
3. BRINE TANK
Tangki yang berfungsi untuk menempatkan media untuk
regenerasi berupa garam
4. TANGKI AIR PRE TREATMENT
Menampung air yang sudah di olah oleh perangkat pre- treatment
.
PERLENGKAPAN WT RO
RS ROEMANI SEMARANG
5. HOUSING FILTER
Media tempat Cartridge Filter untuk menyaring partikel yang masih
terlewati sehingga air tersebut bebas dari partikel dan meringankan
kerja mesin RO
6. POMPA MESIN RO dan MEMBRANE RO
Pompa ini berfungsi mendorong air dari pompa filtrasi yang di
teruskan ke membran untuk di proses menjadi pure water / bebas
dari kontaminan. Membran ini berfungsi menyaring air pre treatment
dan menjadikan air tersebut bebas dari kontaminan terlarut di dalam
air.
7. TANGKI PRODUK
Untuk menampung air produk yang di hasilkan oleh mesin RO.
.
8. ULTRAVIOLET
Ultraviolet ini berfungsi untuk membunuh bakteri yang ada di dalam
air produk RO yang di alirkan oleh pompa distribusi ke ruang HD.
SISTEM REVERSE OSMOSIS
DI RS ROEMANI

3
1 2 3 4 5 6 7 8
OPERASIONAL WTRO
Standar prosedur operasional water treatment reverse
osmosis harus benar benar dilakukan untuk
meminimalisir kesalahan dan kerusakan dalam
operasionalnya Ada beberapa bagian dari standar
pengoperasian yang harus di lakukan oleh user maupun
teknisi yang tertera di dalamnya.
1. PENGERTIAN
Suatu proses untuk operasional mesin RO yang digunakan untuk
mensupply air RO ke ruang Hemodialisa.

2. TUJUAN
Memastikan supply air RO ke ruang Hemodialisa berjalan
dengan baik.
KEBIJAKAN VENDOR DAN RS ROEMANI
 Mesin RO berjalan secara otomatis, user hanya
menyalakan pompa distribusi saat akan mulai proses
hemodialysa dan mematikan pompa distribusi pada
saat tindakan hemodialysa sudah selesai.
 Pihak RS / user menyediakan garam regenerasi dan
melakukan pemberian garam hardness air baku dengan
Concentrasi pada Brine tank 8 – 10 %.
 Teknisi merawat dan menjaga kebersihan system water
treatment RO.
 Teknisi melakukan pengecekan pipanisasi dan
perlengkapan water treatment RO secara rutin (cek air
baku, kebocoran jalur, kebocoran pompa, cek RO dan
kelistrikan dll)
KEBIJAKAN VENDOR DAN RS ROEMANI
 Teknisi melakukan sterilisasi jalur pipanisasi supply RO ke
ruang HD ketika melakukan kalibrasi unit HD
 Ruang water treatment dan mesin RO adalah ruang yang
steril dari kebutuhan lainnya.
 Logsheet dan pelaporan performance System
WT RO terecord dan terdokumentasi dengan baik.
 Penggantian catridge filter dilakukan minimal 1x/ minggu
atau di lihat dari kondisi catridge filter dan air baku
 Penggantian media filter dilakukan minimal 1,5
tahun sekali atau di lihat dari kondisi media filternya
 Penggantian membran dilakukan minimal 1,5 tahun sekali
atau dilihat dari kondisi membrannya
Sharing dan tips untuk mencapai kadar endotoksin yang
memenuhi baku mutu

1. Kondisi lingkungan tempat RO


a. Kebersihan ruang RO
b. Lokasi ruang RO
c. Suhu dan kelembaban
2. Maintenance mesin RO secara rutin sesuai jadwal
3. Kualitas air baku RS Roemani
4. Petugas Lab dalam mengambil sampel air RO
1. KONDISI LINGKUNGAN

A. KEBERSIHAN RUANG RO

PERMBERSIHAN RUANG RO DILAKUKAN SECARA RUTIN


1. KONDISI LINGKUNGAN

B. LOKASI RUANG RO

LOKASI BERADA DI DALAM AREA TERTUTUP YANG BEBAS DARI


PENCEMARAN
1. KONDISI LINGKUNGAN

C.SUHU DAN KELEMBABAN

RUANG RO DILENGKAPI DENGAN AC UNTUK MENJAMIN SUHU DAN


KELEMBABAN
2. Maintenance mesin RO secara rutin sesuai
jadwal
JADWAL PERIODIK PERAWATAN SYSTEM WTRO HD & KUNJUNGAN TEKNISI
Rumah Sakit : RS ROEMANI
Alamat : SEMARANG
Tahun : 2022
JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOVEMBER DESEMBER
JENIS PEKERJAAN PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL PLAN ACTUAL

Flushing & kuras tangki air produk RO V


Perawatan pembersihan membran V
SYSTEM WTRO

Kuras tangki filtrasi & air baku V


Penggantian media filtrasi V
Penggantian membran RO V
Cek lab fisika kimia V V
Cek lab mikrobiologi V V
Perawatan sedang V
HD

Kalibrasi V V
Kunjungan Rutin V V V V V V V V V V V V
TEKNISI

Kunjungan Rutin V V V V V V V V V V V V

NO CATATAN KEPALA TEKNISI PT SINAR RODA UTAMA RUMAH SAKIT

(………………………) (………………………) (………………………)

MAINTANANCE DILAKUKAN SECARA RUTIN SESUAI JADWAL UNTUK


MENJAMIN ALAT BEROPERASI DENGAN BAIK
3. Kualitas air baku RS Roemani

AIR BAKU YANG DIGUNAKAN SUDAH SESUAI DENGAN PERSYARATAN


AIR BERSIH SESUAI DENGAN PMK NO 32 2017
4. PETUGAS LAB DALAM MENGAMBIL SAMPEL AIR RO

PETUGAS SAMPEL BERPENGARUH PADA KEAKURATAN HASIL


PEMERIKSAAN BILA TIDAK DILAKUKAN OLEH PETUGAS YANG
BERKOPETEN . PETUGAS PT EDULAB TELAH BERKOPENTEN DAN
BERSERTIFIKASI SEHINGGA MENJAMIN KEAKURATAN HASIL
PEMERIKSAAN.
TERIMAKASI
H

Anda mungkin juga menyukai