Anda di halaman 1dari 9

AGAMA SEBAGAI SUMBER

MORAL

By: Rasnam Rasyidi


AGAMA

Secara etimologi “a” tidak, “gama” kacau, jadi agama


berarti tidak kacau

Secara terminologi agama adalah peraturan Tuhan yg


diberikan kepada manusia yang berisi sistem
kepercayaan, sistem penyembahan dan sistem
kehidupan manusia untuk mencapai kebahagiaan
didunia dan akhirat.
WAHYU DAN NON WAHYU
 Agama wahyu adalah Islam, Kriten dan
Yahudi diluar yang tiga itu adalah agama
non wahyu
MISIONARIS NON MISIONARIS
 Agamamisionaris adalah agama yang
mengharuskanterhadap penganutnya
menyebarkankepada seluruh manusia

 Non misionaris sebaliknya


MORAL, SUSILA, BUDI
PEKERTI, ETIKA DAN AKHLAK
 Moral:menyangkut baik buruknya manusia sebagai
manusia

 Susila: sopan, beradab, baik budi bahasanya

 Budi Pekrti: perpaduan dari hasil akal dan perasaan


yang berwujud pada karsa dan tingkah laku manusia
 Etika:
ilmu yang membicarakan tentang tingkah laku
manusia

 Akhlak: berpangkal pada hati, jiwa atau kehendak.


Akhlak merupakan perwujudan perbuatan sebagai
kebiasaan (bukan perbuatan yang di buat-buat atau
sewajarnya)
AGAMA SEBAGAI SUMBER
MORAL

 Rasionalismeberpendapat rasiolah yang


menjadi sumber moral

 Hedonisme: sumber kebaikan adalah


kebahagiaan

 Tradisionalisme: sumber kebaikan adalah


tradisi/adat
 Karenaitu menempatkan agama pada posisi
semula bisa menjadi solusi atau penawar
kebingungan manusia modern

 Moralyang bersumber agama bersifat mutlak,


permanen, eternal dan universal. Agama tidak
tunduk pada ruang dan waktu.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai