Anda di halaman 1dari 21

MOM SPA

Wiwi Sartika, SST, M.Kes, CBMT


Apa itu terapi SPA pada
masa nifas??
Merupakan perawatan yang
dilakukan pada wajah dengan pemijatan
yang dilakukan di sekitar area wajah
dengan teknik khusus yang akan
mengaktifkan peredaran darah dan
kelenjar getah bening di daerah wajah.
Perawatan ini juga merangsang
bekerjanya kelenjar-kelenjar di wajah
sehingga membuat syaraf dan otot yang
ada di daerah wajah menjadi rileks dan
mencerahkan wajah.
0
1FACIAL
WAJAH
 Facial adalah prosedur yang ditujukan untuk
membersihkan wajah dari kotoran, debu, minyak,
sel-sel kulit mati dan komedo
 Perawatan kecantikan satu ini dilakukan secara
bertahap, dimulai dari pembersihan wajah
(cleansing), scrubbing, pemijatan, penguapan,
ekstraksi komedo, dan pemakaian masker yang
disesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan kulit
masing-masing pasien
 Facial wajah idealnya dilakukan setiap 4 minggu
sekali karena proses regenerasi sel kulit terjadi
dalam waktu kurang lebih 28 hari.
 Orang yang sedang mengalami iritasi atau infeksi
pada kulit wajahnya TIDAK disarankan untuk
melakukan facial. Tetap memaksa facial meski
kondisi kulit wajah sedang tidak memungkinkan
justru akan memperparah masalahnya
02
TOTOK
WAJAH
 Manfaat Totok Wajah
 Membentuk kontur wajah
 Memutihkan/mencerahkan kulit
 Menghaluskan kulit
 Mengencangkan
 Mengenyalkan kulit
 Menjaga metabolisme hormon-hormon dalam
tubuh
 Meredakan stress
 Melancarkan peredaran darah
 Wajah akan lebih rileks
Kontra indikasi
● Wajah luka
● Wajah berkulit sangat sensitif (mudah merah kala
tersentuh)
● Wajah berjerawat

Totok wajah hanya boleh dilakukan 1 minggu sekali.


Titik Acupressure pada wajah yang sangat baik dilakukan
Penekanan dan pijatan
Teknik Totok Wajah

 Mengolesi jari telunjuk dan ibu jari dengan massage


cream.
 Meletakan jari telunjuk dipangkal alis dan ibu jari
berada diantara rambut dan dahi lakukan penekanan
selama 5 detik terapis tahan nafas ulangi 5-6 kali
 Melakukan massage pada dahi dari bawah ke atas.
 Meletakan ibu jari diantara alis tekan 5 detik terapis
tahan nafas dan tarik ke arah pelipis lakukan penekanan
kemudian massage, lakukan 5-6 kali
 Lakukan penekanan 5 detik pada daerah dahi dan tarik
kearah pelipis tekan lakukan massage , lakukan 5-6 kali
Teknik Totok Wajah
 Pada daerah pipi lakukan penekanan pada cuping
hidung naik ke antara pangkal alis, kemudian turun ke
cuping hidung dan kerahkan ke tulang pipi dan
lanjutkan sampai di pelipis kemudian massage. (5-6
kali)
 Menekan diantara hidung dan mulut selama 5 detik
sambil terapis tahan nafas tarik ke tulang pipi (5-6 kali)
 Melakukan massage dagu dari bawah ke atas kemudian
tekan dagu selam 5 detik, kemudian tarik ketulang pipi
naik ke pelipis (5-6kali)
 Melakukan massage pada daerah pipi dari bawah ke atas
(5-6kali)
Teknik Totok Wajah
 Melakukan massage pada tulang pipi sebanyak 5 kali
lalu tarik ke pangkal telinga lakukan penekanan 5 detik
kemudian bawa ke bagian bawah telinga dan tekan 5
detik,kemudian usap sampai ke dagu dan lakukan
massage dari bawah ke atas (5-6kali)
 Gunting bagian telinga sebanyak 5-6 kali
 Melakukan massage dari dagu lanjut ke bagian tulang
pipi dan gunting ke daerah bibir (5-6kali)
 Buat tangan seperti tinju lalu massage bagian tulang
pipi(5-6 kali)
 Massage bagian hidung dan dahi (5-6kali) lakukan
penekanan pada daerah dahi dan ujung rambut
 Jari tangan kiri dan kanan disatukan membentuk kepalan
lalu tekan dahi kemudian usap dahi sampai pelipis
kemudian massage pelipis
Teknik Totok Wajah
 Massage mulai dari lengan atas sampai ke leher
kemudian massage dada
 Letakan tangan didada lalu usap ke atas dan bahu
sampai ke leher dan tekan tulang belakang kepala
 Massage punggung dari arah kekanan dan kiri kemudian
massage secara maju mundur tari ke tulang belakang
kepala dan lakukan penekanan. Kemudian lakukan
massage bagian kepala dan tekan mulai dari pangkal
rambut sampai ke oksipital
 Massage mulai dari dagu, gunting bibir dan lakukan
massage tulang pipi sampai pelipis(5-6kali)
 membuat tangan seperti tinju lalu massage bagian
tulang pipi(5-6kali)
Teknik Totok Wajah

 Massage bagian hidung dan dahi (5-6kali) lakukan


penekan pada daerah dahi dan ujung rambut
 Massage mata membentuk angka 8 (5-6kali)
 Ketuk-ketuk mulai dari dahi, pipi,rahang atas,dagu
 Gosok-gosok telapak tangan letakan di pipi, gosok lagi
letakan satu tangan dahi dan satu tangan lagi didagu,
gosok lagi letakan di mata
 Bersihkan wajah dengan spon
 Kompres wajah dengan air hangat kemudian bersihkan
komedo menggunakan girlsh acne clip
 Bersihkan kembali wajah menggunakan spon
03
MASKER
Masker wajah adalah masker kecantikan yang
berwujud gel, pasta dan serbuk yang
dioleskan untuk membersihkan dan
mengencangkan kulit, terutama kulit
wajah.
04
LULUR
 Tujuan : memperhalus permukaan kulit dan
mempercepat pergantian sel kulit baru
 Manfaat
- Mengelupaskan sel kulit mati
- Menghaluskan kulit dan
melembabkan kulit
- Memberi nutrisi pada kulit
- Merilekskan otot yang kaku
- Meregenerasi sel kulit
- Mengencangkan kulit
- Merangsang peredaran darah
 Ibu hamil sebaiknya dilulur dari bahan yang
terbuat dari herbal atau bahan alamiah yang
tidak mengandung bahan kimia.
 Boleh dilakukan 1 minggu sekali
Kontra indikasi
● Menderita penyakit kulit
● Kulit sensitif
● Kulit terbakar
● Pembuluh darah kapiler membesar
● Penderita eksim
● Penderita psoriasis
● Penderita diabetes mellitus
● Ada luka lecet
● Ada bekas luka yang baru sembuh
● Penderita gangguan peredaran darah
05
MANDI
REMPAH-
REMPAH
 Merupakan mandi dengan menggunakan
rempah-rempah dapat berguna untuk
menghangatkan tubuh anda dan mengangkat
sel-sel kulit mati.
 Contoh rempahnya : kayu secang, jahe, jeruk
lemon/purut, kayu manis, pandan, daun jeruk,
dan serai
 Manfaat :
- sangat bagus untuk kecantikan dan
kesehatan kulit
- Menyegarkan tubuh
- menghilangkan kecapean
- merilekskan tubuh dan pikiran
- Menghilangkan bau badan
- Menetralisir lemak dibadan
- Memberikan efek rileks di badan
● Bahan yang disiapkan
- Daun pandan 10 lembar
- daun jeruk 10 lembar
- Jahe 3 ruas
- Kayu manis 3 batang
- Kayu secang sejumput
- sereh 5 batang
- Jeruk purut/lemon 1 buah
● Cara membuat
- Campur 5 liter air dengan rempah-rempah
- Rebus sampai mendidih
- Saring
- Campur dengan air dingin sampai air berasa hangat
- Langsung dipakai mandi
● Untuk pasca persalinan bila luka jalan lahir sudah sembuh, air rebusan mandi rempah sebelum
dipakai mandi dapat digunakan untuk penguapan di tubuh ibu kurang lebih 5-10 menit yg disebut
dengan mandi uap.
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai