Anda di halaman 1dari 4

Analisis Peluang

Bisnis
- Maharani Nabilah -
NIM 210121600501
Analisis Peluang Bisnis
NO Lokasi Segmen Pasar Kebutuhan Segmen Peluang Bisnis

Membuat dan
Pembeli dan Masakan rumahan siap saji (sayur menjual olahan
1 Dekat Pasar
penjual sop, lodeh, ikan/ayam bakar, dll) makanan yang
siap makan

Para
Dekat Pendidikan utama dan tambahan, Membuka jasa
2 penghuni
kos/rumah kebutuhan sehari-hari bimbel/les
kos/rumah

Perkantoran/ Karyawan/ Makanan siap saji untuk 2 atau 3 Membuka jasa


3
kampus Mahasiswa kali makan setiap harinya katering
Pengenalan Diri
Potensi yang
NO Bidang yang Cocok Cara Mengembangkannya Kendala Cara Mengatasi
Dimiliki

Melatih diri dan mengikuti


pelatihan tata cara
Merangkai merangkai bunga yang Managemen
1 Kreatifitas Waktu
bunga unik/anti mainstream waktu yang baik
dengan melihat trend
yang sedang berkembang

Membuat
Belajar secara otodidak Membiasakan diri
masakan
melalui media sosial dan untuk mengelola
2 Memasak sederhana yang Modal
juga mengikuti pelatihan pendapatan dan
mudah dan
bersama dengan ahlinya menabung
nikmat

Membuat konten terkini Melatih emosi diri


melalui sosial media yang agar lebih percaya
Mengikuti dapat memberikan diri dan optimis
Menjadi content Kepercayaan
3 perkembangan di pengaruh dan manfaat dengan
creator diri
media sosial baik kepada orang lain mengunggah
(sesama pengguna media konten di sosial
sosial) media
Rencana Tujuan
Tujuan yang Rencana untuk mencapai
NO Kendala Cara Mengatasi
ingin dicapai tujuan

Melakukan time management


Memperbanyak Faktor waktu, seperti tugas
dengan baik dan efektif.
membaca dan atau kegiatan lain diluar
Memiliki Tidak menunda
mengamati akademis yang banyak
1 wawasan pekerjaan/tugas agar dapat
perkembangan dunia sehingga cukup sulit untuk
yang luas memiliki fokus waktu yang
maupun lingkungan fokus dan memperbanyak
baik dalam pencarian
sekitar secara luas refrensi
informasi baru

Melatih diri untuk memiliki


Melaksanakan teguh pendirian, membuat
Disiplin kegiatan dengan tepat Pengaruh dari lingkungan “to do list” dengan
2
waktu waktu, efektif, dan (faktor eksternal) mempertimbangkan skala
tidak terburu-buru prioritas pada pekerjaan
yang dimiliki

Anda mungkin juga menyukai