Anda di halaman 1dari 17

METABOLISME

METABOLISME DAN ENZIM


METABOLISME ENZIM
• Metabolisme merupakan • Enzim adalah suatu
serangkaian peristiwa senyawa kimia/protein
reaksi-reaksi kimia yang khusus yang berperan
berlangsung dalam sel sebagai katalisator suatu
makhluk hidup reaksi kimia di dalam
tubuh makhluk hidup.
STRUKTUR ENZIM
Keseluruhan bagian
enzim disebut holoenzim.
Enzim disusun atas 2
komponen utama :
1. Gugus protein
(Apoenzim) : yaitu bagian
dari enzim yang tersusun
dari molekul protein
2. Gugus non protein :
yaitu bagian dari enzim
yang tersusun dari
senyawa non protein
Struktur enzim
Sifat – Sifat Enzim
• Enzim hanya mengubah kecepatan reaksi,
artinya enzim tidak mengubah produk akhir
yang dibentuk atau mempengaruhi
keseimbangan reaksi
• Enzim bekerja secara spesifik,
• Enzim merupakan protein
• Enzim diperlukan dalam jumlah sedikit.
• Enzim bekerja secara bolak-balik.
• Enzim dipengaruhi oleh faktor lingkungan.
CARA KERJA ENZIM
a. Teori lock and key b. Teori induced fit:
1. Katabolisme
• rangkaian reaksi kimia yang berkaitan
dengan proses pembongkaran, penguraian
atau pemecahan molekul/senyawa
kompleks menjadi yang lebih sederhana
dengan bantuan enzim. (contoh : Respirasi)
• menghasilkan atau melepaskan energi
berupa ATP yang tersimpan pada molekul
dan biasa digunakan organisme untuk
beraktivitas
Katabolisme berdasarkan kebutuhan
oksigen
1. Respirasi aerob 2. Respirasi anaerob
• respirasi yang membutuhkan • adalah respirasi yang tidak
oksigen bebas dari udara untuk membutuhkan oksigen
menghasilkan energi
untuk menghasilkan energi
• Contoh respirasi aerob adalah
Respirasi Sel • Respirasi anaerob sering
• Respirasi aerob dapat disebut juga fermentasi.
dibedakan menjadi empat • Dari produk yang
tahap, yaitu: dihasilkan fermentasi
1. glikolisis, dibedakan menjadi 2 yaitu:
2. dekarboksilasi oksidatif
1. Fermentasi asam laktat
3. siklus krebs
2. Fermentasi alkohol.
4. transport elektron.
A. Respirasi Aerob
B. Respirasi Anaerob
PERBEDAAN AEROB DAN ANAEROB
2. ANABOLISME
• rangkaian proses reaksi kimia yang
berkaitan dengan proses penyusunan
molekul/senyawa kompleks dari molekul/
senyawa sederhana atau penyusunan zat
dari senyawa/molekul sederhana menjadi
senyawa yang kompleks.
• Proses anabolisme memerlukan energi, baik
energi panas, cahaya, atau energi kimia.
ANABOLISME
A. FOTOSINTESIS B. KEMOSINTESIS
• pengubahan zat anorganik • proses penyusunan atau
H O dan CO , oleh klorofil
2 2
pembentukan zat organik
dengan memanfaatkan sumber
menjadi zat organik energi hasil reaksi kimia.
(karbohidrat) dengan • Kemosintesis dapat ditemukan
bantuan cahaya. dalam:
• Proses Fotosintesis terjadi 1. Pembentukan sulfat oleh bakteri
di kloroplas melalui dua sulfur (Thiobacillus, bagiatoa)
tahap reaksi, yaitu tahap 2. Pembentukan nitrat oleh bakteri
reaksi terang dan tahap nitrat dan bakteri nitrit
(Nitrosomonas, Nitrosococcus,
reaksi gelap Nitrobacter).
Fotosintesis
Perbedaan fotosintesis dan kemosintesis
PERBEDAAN ANABOLISME DAN
KATABOLISME

Anda mungkin juga menyukai