Anda di halaman 1dari 24

STOCK

INVESTMENT –
INVESTOR CHAPTER
ACCOUNTING 2
AND
REPORTING
INVESTASI SAHAM
Kepemilikan saham dan tingkat pengaruh investor atas kebijakan investee

0 – 20% 20 – 50% 50% 50-100%

• Merupakan investasi • Merupakan investasi • Merupakan investasi • Merupakan investasi aktif


pasif Aktif aktif • Investor memiliki
• Dapat berupa marketable • Investor memiliki • Investor secara bersama- pengendalian atas investee
securities atau AFS pengaruh signifikan atas sama mengendalikan • Dapat berupa fully owned
subsidiary maupun partially
• Investor tidak memiliki investee investee (pengendalian owned subsidiary
pengaruh atas investee • Merupakan entitas bersama) • Dilakukan untuk memasuki
• Biasanya mengharapkan asosiasi • Merupakan joint ventura pangsa pasar baru atau
adanya deviden atau • Metode akuntansi: Ekuitas • Metode akuntansi: Ekuitas untuk bersinergi atau untuk
capital gain • Mengacu pada PSAK 15 • Mengacu pada PSAK 66 mendominasi pasar
• Metode akuntansi: • Metode akuntansi: metode
Biaya/Nilai Wajar biaya (nilai wajar) atau
ekuitas dengan
• Mengacu pada PSAK 55 membuat laporan konsolidasi
• Mengacu pada PSAK 22 dan
PSAK 65
INVESTASI PADA SAHAM
Terdapat berbagai kemungkinan dalam transaksi kepemilikan saham investee oleh
investor. Sebagai contoh bila perusahaan A membeli saham perusahaan B, maka
terdapat 3 kemungkinan perlakuan akuntansi untuk 3 situasi:
1. Bila pembelian saham oleh A tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap
perusahaan B, maka A akan mengelompokkannya sebagai trading atau available
for sale securities dan perlakuan akuntansinya tunduk kepada SAK 50 dan 55
(dicatat dengan nilai wajar/fair value-nya). Secara umum pembelian saham di
bawah 20% dianggap tidak mempunyai pengaruh yang signifikan. (Yang terbaru
tentang pengelompokan investasi bisa dilihat di PSAK 71).
2. Bila pembelian saham oleh A mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap
perusahaan B, maka A akan menggunakan metode equity/ekuitas untuk mencatat
investasi saham tersebut. Untuk perlakuan akuntansi bisa dilihat di PSAK 15.
3. Bila pembelian saham oleh A dimaksudkan untuk mengendalikan atau menguasai
perusahaan B, maka A harus menyusun laporan konsolidasi.
ENTITAS ASOSIASI
Paragraf 3 PSAK 15 mendefiniskan entitas asosiasi
sebagai suatu entitas, termasuk non korporasi
seperti Persekutuan, dimana investor mempunyai
pengaruh yang signifikan dan bukan merupakan
entitas anak ataupun bagian partisipasi dalam
ventura Bersama.
Yang dimaksud dengan pengaruh yang signifikan
adalah kemampuan atau kekuasaan untuk
berpartisipasi dalam pengambilan keputusan
kebijakan keuangan dan operasional investee
AKUNTANSI PADA INVESTASI
SAHAM
Prinsip akuntansi yang berlaku umum (GAAP) untuk mencatat akuisisi
saham biasa membutuhkan : investor mencatat investasi sebesar biaya
perolehan (sama dengan nilai wajar pada saat akuisisi).

Salah satu dari dua metode dasar akuntansi untuk investasi biasa
berlaku- metode nilai wajar (cost method) atau metode ekuitas (equity
method).
COST METHOD
Dengan menggunakan metode biaya, investasi dicatat sebesar
biaya perolehan. Penghasilan atas investasi tersebut diakui
sebesar bagian hasil yang diterima dan tidak mempengaruhi
besarnya investasi pada badan usaha/badan hukum yang
terkait.
Metode biaya digunakan apabila besar kendali atau
kepemilikan investor terhadap perusahaan tersebut lebih kecil
dari 20%.

METODE PENCATATAN
ATASI NVESTASI SAHAM
UKURAN SIGNIFIKANSI
SUATU INVESTASI
Kepemilikan Investor atas
saham beredar Investee
Nilai
wajar
(cost Equity Consolidated Financial
Method) Method Statements
{
0% 20% 50% 100%

Dalam
Dalambbrp
bbrpkasus
kasuspengaruh/pengendalian
pengaruh/pengendalian
dapat
dapatterjadi
terjadidg
dgkepemilikan
kepemilikankurang
kurangdari
dari
20%.
20%. 2-8
EQUITY METHOD
Menurut PSAK 15 paragraf 16, investasi pada entitas asosiasi
dicatat dengan menggunakan metode
ekuitas,kecuali ketika investasi tersebut diklasifikasikan
sebagai dimiliki untuk dijual sesuai dengan PSAK 58.
Yang dimaksud dengan metode ekuitas menurut PSAK 15
paragraph 3 adalah metode akuntansi dimana investasi pada
awalnya diakui sebesar biaya perolehannya dan selanjutnya
akan disesuaikan dengan perubahan net asset investee setelah
pembelian saham.
Pada saat nilai ekuitas entitas asosiasi meningkat maka nilai
investasi juga akan meningkat secara proporsional sesuai
besaran kepemilikan. Nilai investasi juga akan menurun jika
terdapat penurunan nilai ekuitas entitas asosiasi.
UKURAN SIKNIFIKAN SUATU
INVESTASI
Kepemilikan Investor atas
saham beredar Investee
Nilai
wajar
(cost
Equity Consolidated Financial
Method)
Method Statements

0%
{
20%

Pengaruh
diasumsikan
50%

Pengaruhsiknifikan
siknifikanumumnya
diasumsikanberkisar
umumnya
berkisarantara
antara20%
kepemilikan.
kepemilikan.
20%-50%
-50%
100%

2-10
THE EQUITY METHOD
PENGARUH SIGNIFIKAN (20 - 50 %)

Dilaporkan oleh investee Pengaruh pada investor

Laba/rugi bersih Mencatat pendapatan/kerugian


dari investasi,
meningkatkan/menurunkan akun
investasi.

Pengumuman dividen Mencatat aktiva(kas/piutang),


menurunkan akun investasi

2-11
Mahaka Media Tbk membeli 2.000 (20%) dari
10.000 lembar saham beredar milik Harta
Aman Tbk pada 1 Agustus 2022. Harga
ILUSTRASI
perolehan pada saat pembelian awal COST
Rp6.200/lembar. Nilai par dan nilai wajar
diasumsikan sama. Pada tahun berjalan Harta
METHOD
Aman Tbk memperoleh laba Rp50 juta, dan & EQUITY
membayarkan dividen Rp30 juta. Buatlah
jurnal oleh Mahaka Media Tbk selama tahun
METHOD
berjalan.
TRANSFER ASET
ANTARA INVESTOR
DAN INVESTEE
Dalam hubungan bisnis antara investor dan investee
seringkali terjadi transaksi di antara investor dan investee.
Transaksi tersebut dapat berupa jual beli aset ataupun jasa
yang menghasilkan keuntungan atau kerugian. Transaksi
yang terjadi dengan investor sebagai penjual dan
investee sebagai pembeli disebut sebagai transaksi hulu
(downstream). Sebaliknya, jika dalam transaksi investee
yang bertindak sebagai penjual dan investor yang
menjadi pembeli, maka disebut transaksi hilir (upstream).
PSAK 15 par 19 menyatakan bahwa laba atau rugi yang
dihasilkan dari transaksi antara investor dan investee
(upstream/downstream atau dari hilir/hulu) diakui dalam
laporan keuangan investor hanya sebesar bagian investor lain
dalam entitas asosiasi. Bagian investor atas laba atau rugi
entitas asosiasi yang dihasilkan dari transaksi – transaksi ini
dieliminasi.
1. Nature Wood Group Ltd (Induk Perusahaan) membeli 80 % saham
RayzeBio, Inc (anak Perusahaan), pada tanggal 31 Desember 2021,
pada nilai buku saham sebesar Rp 540.000.000.
2. Pada tanggal 1 Juli 2022, Nature Wood Group Ltd menjual tanah ke
RayzeBio, Inc seharga Rp 45.000.000. NWG semula membeli tanah
tersebut pada tanggal 1 Januari 2022 seharga Rp 20.000.000.
RayzerBio masih memiliki tanah tersebut selama tahun 2021 dan

CONT
tahun-tahun berikutnya.
3. Selama tahun 2022, NWG melaporkan laba terpisah sebesar Rp
250.000.000, terdiri atas laba dari operasi regular sebesar Rp

OH
160.000.000 dan keuntungan penjualan tanah sebesar Rp 18.000.000;
NWG mengumumkan dividen sebesar Rp 69.000.000. RayzerBio
melaporkan laba bersih sebesar Rp 55.000.000 dan mengumumkan
dividen sebesar Rp 45.000.000
4. NWG sebagai Induk Perusahaan mencatat investasinya di RayzerBio
menggunakan metode ekuitas dasar, dimana NWG mencatat
bagiannya atas laba bersih dan deviden RayzerBio, tetapi tidak
menyesuaikan untuk laba antarperusahaan belum direalisasi.
5. Pada tanggal 1 Januari 2021, RayzerBio memperoleh net income
sebesar Rp 200.000.000, dan memiliki saham biasa sebesar Rp
400.000.000
INTERIM
ACQUISITION
Perhitungan tambahan akan diperlukan baik dalam
menentukan ekuitas dasar pada saat akuisisi maupun laba
investasi untuk tahun tersebut. Ekuitas pemegang saham
dalam perusahaan investee dihitung dengan menambahkan
laba yang diperoleh sejak tanggal pelaporan terakhir ke
ekuitas pemegang saham awal dan mengurangkan dividen
yang diumumkan pada tanggal pembelian. Asumsi dasar
yang digunakan pada akuntansi untuk akuisisi interim
adalah laba investee diperoleh secara proporsional sepanjang
tahun jika tidak ada bukti yang menyatakan sebaliknya.
CONTOH:
Maplebear inc memperoleh 40% common stock Solowin Holdings Ltd seharga Rp 130.000.000 pada
1 Oktober 2021. Aset bersih Solowin per 1 Januari 2021 adalah Rp 250.000.000 pada 1 Juli 2021.
Laba bersih yang dilaporkan Rp 45.000.000 dan deviden yang dibagikan Rp 25.000.000 Nilai buku
aset dan kewajiban Solowin sama dengan nilai wajarnya pada 1 Oktober, kecuali bangunan yang
bernilai Rp 86.000.000 dan dicatat sebesar Rp 40.000.000 Bangunan tersebut mempunyai sisa umur
manfaat selama 20 tahun dari 1 Oktober. GAAP mewajibkan penerapan metode ekuitas dan
pembebanan setiap perbedaan antara biaya investasi dan
nilai buku yang diperoleh pertama kali ke aset yang dapat diidentifikasi serta kewajiban baru ke
goodwill. Kelebihan biaya investasi Maplebear inc atas nilai buku 40% kepemilikannya dalam
Solowin Holdings Ltd dihitung dan dibebankan ke aset yang dapat diidentifikasi serta goodwill.
INVESTASI MELALUI KEPEMILIKAN
BERTAHAP
Seorang investor mungkin memiliki pengaruh yang signifikan melalui
beberapa tahap investasi. Apabila pengaruh signifikan diperoleh melalui
akuisisi bertahap, maka atas pemilikan sebelumnya harus dilakukan
penyesuaian. Akun investasi dan retained earning perlu dilakukan
penyesuaian.
Investor dapat memperoleh kemampuan untuk menggunakan
pengaruh yang signifikan terhadap kebijakan operasi dan keuangan
perusahaan investasi melalui serangkaian akuisisi saham, bukan melalui
pembelian.
Perubahan metode akuntansi biaya, ekuitas, dan konsolidasi untuk
perusahaan anak serta investasi telah mengubah entitas pelaporan yang
memerlukan penyajian kembali laporan keuangan periode sebelumnya, jika
pengaruhnya bersifat material.
CONTOH
Youxin Technology Ltd membeli 10% saham Kindly MD inc pada
awal tahun 2019 senilai Rp 100.000.000 dan mengelompokkannya
sebagai trading securities. Stockholder’s equity (net assets) Kindly
MD inc saat itu Rp 800.000.000. Selisih sebesar Rp 30.000.000
dialokasikan ke bangunan yang masa manfaatnya 20 tahun lagi.
Untuk tahun 2019 Kindly MD melaporkan net income Rp
255.000.000 dan membayar dividen Rp 65.000.000. Nilai wajar
saham pada akhir tahun sama dengan nilai tercatatnya.
Pada awal 2017, Youxin Technology Ltd membeli lagi 15% saham
Kindly MD inc senilai Rp250.000.000, sehingga total kepemilikan
saham Youxin menjadi 35% dan diasumsikan Youxin mempunyai
pengaru signifikan.
PENJUALAN KEPEMILIKAN
SAHAM PADA ENTITAS
ASOSIASI (SALE OF AN EQUITY
INTEREST)
Ketika investor menjual sebagian investasi ekuitas yang mengurangi
kepemilikannya pada perusahaan investi menjadi kurang dari 20%
atau dibawah batas yang dibutuhkan untuk menggunakan pengaruh
yang signifikan, maka akuntansi dengan metode ekuitas tidak
digunakan lagi untuk sisa kepemilikan. Sejak saat itu, investasi di
pertanggungjawabkan berdasarkan metode biaya, dan saldo akun
investasi setelah penjualan menjadi dasar biaya yang baru. Tidak ada
penyesuaian yang diperlukan, dan investor mencatat investasi
berdasarkan metode biaya dengan cara biasa. Keuntungan atau
kerugian penjualan kepemilikan ekuitas adalah perbedaan antara
harga jual dan nilai buku kepemilikan ekuitas sesaat sebelum
penjualan.
CONTOH
1. 1 Januari 2016 Youxin Technology Ltd membeli 420.000
lembar saham Kindly MD (40% kepemilikan) senilai
Rp820.000.000. Ekuitas Kindly MD Rp 2.200.000.000,
terdapat goodwill 100.000.000 Nilai tercatat aset dan
liabilitas sama dengan nilai wajarnya. Per 31 Desember
2017, akun investasi tersebut menunjukkan saldo Rp
920.000.000 (40% x 2.300.000.000).
2. 1 Januari 2019, Youxin Technology Ltd menjual 280.000
lembar tersebut senilai Rp 680.000.000. Sisa 140.000
lembar saham, dengan nilai wajarnya Rp 390.000.000, dan
Youxin Technology Ltd akan mengelompokkan sebagai
trading securities.
PEMBELIAN
SAHAM
LANGSUNG DARI
Pada situasi ini, kepemilikan yang diperoleh sama dengan
PERUSAHAAN, saham yang diperoleh dari saham-saham yang beredar.
BUKAN DARI Jika saham-saham dibeli secara langsung dari perusahaan
PEMEGANG penerbit, kepemilikan investor ditentukan oleh saham yang
SAHAM (STOCK diperoleh dari saham-saham yang beredar setelah saham-
saham baru diterbitkan oleh perusahaan investi.
PURCHASES
DIRECTLY FROM
THE INVESTEE)
Nvidia Corporation membeli 40.000
lembar saham yang belum diterbitkan
sebelumnya, langsung dari Apple
Corporation seharga seharga Rp
850.000.000 pada tanggal 1 Januari
CONTOH 2021. Ekuitas pemegang saham master
pada 31 Desember 2022 terdiri dari
saham biasa dengan nilai nominal Rp
1000 sebesar 300.000.000 dan laba
ditahan sebesar Rp 350.000.000
PERUSAHAAN ASOSIASI DENGAN SAHAM
PREFEREN (INVESTEE CORPORATION
WITH PREFERRED STOCK)

Metode ekuitas ditetapkan pada investasi saham biasa dan


beberapa penyesuaian dalam penerapan metode ekuitas diperlukan
pada saat Perusahaan investi memiliki juga saham preferen (preferred
stock) disamping saham biasa. Penyesuaian-penyesuaian yang
diperlukan adalah :
1. Pengalokasian ekuitas pemegang saham perusahaan investi
menjadikomponen ekuitas preferen dan biasa atas akuisisi, untuk
menentukan nilai buku investasi saham biasa.
2. Pengalokasian laba bersih perusahaan investi menjadi komponen
pendapatan saham preferen dan pendapatan saham biasa, untuk
menentukan bagian investor atas pendapatan perusahaan investi
untuk pemegang saham biasa.
CONTOH
Jack Ltd. paid $3,500,000 cash on January 1 to acquire 30 percent of William Ltd.’s outstanding common
stocks. Assume that William Ltd.’s assets and liabilities were at fair value equal to book value on this
date. At the end of the period, William Ltd. reported net income of $1,000,000. The information of
William Ltd.’s shareholders’ equity on January 1 (in thousands) follows:

1 percent cumulative preferred stock, $10 par $1,000

Common stock, $10 par 3,000

Additional paid-in capital 5,000

Retained earnings 3,000

1. Calculate goodwill from Jack Ltd.’s investment in William Ltd.


2. Calculate Jack Ltd.’s income from William Ltd.

Anda mungkin juga menyukai