Anda di halaman 1dari 21

Asuhan Keperawatan

Congestif Heart Failure (CHF)


Najihah
Dept. Keperawatan Medikal Bedah
Defenisi

 Keadaan ketika jantung tidak mampu mempertahankan sirkulasi yang cukup bagi kebutuhan tubuh meskipun
tekanan pengisian vena dalam keadaan normal.
 Kelainan fungsi jantung yang menyebabkan kegagalan jantung memompa darah untuk memenuhi kebutuhan
jaringan, atau hanya dapat memenuhi kebutuhan jaringan dengan meningkatkan tekanan pengisian.
Klasifikasi
(New York Heart Asociation)
Etiologi

 Stenosis katup atrioventrikularis


 Perikarditis Konstriktif
 Tamponade Jantung
 Faktor pemicu perkembangan CHF
 Aritmia
 Infeksi sistemik/infeksi paru
 Emboli Paru
Patofisiologi

 Bila reservasi jantung normal berespons terhadap stress tidak adekuat untuk memenuhi kebutuhan metabolic
tubuh, maka jantung gagal untuk melakukan tugasnya sebagai pompa, akibatnya terjadi gagal jantung
 Pada tingkat awal, disfungsi komponen pompa dapat menyebabkan gagal jantung
 Jika reservasi jantung normal mengalami kepayahan dan kegagalan, respon fisiologis tertentu pada
penurunan curah jantung penting
 Respon fisiologis ini menunjukkan upaya tubuh untuk mempertahankan perfusi organ vital tetap normal
 Mekanisme respon terhadap gagal jantung
 Meningkatnya aktivitas adrenergic simpatis
 Meningkatnya beban awal akibat aktivasi neurohormone
 Hipertrofi ventrikel
 Volume cairan berlebih.
 Respon tersebut memadai untuk mempertahankan curah jantung pada gagal jantung dini dan pada keadaan
istirahat
 Tetapi kelainan pada kerja ventrikel dan menurunnya curah jantung biasanya akan tampak pada saat
beraktivitas
 Dengan berlanjutnya gagal jantung, maka kompensasi akan semakin kurang efektif
Pengkajian

 Keluhan Utama
 Kelamahan saat beraktivitas dan sesak napas
 Riwayat penyakit saat ini
 Mengajukan pertanyaan mengenai kelemahan fisik (PQRST)
 Riwayat penyakit dahulu
 Nyeri dada, hipertensi, ischemic miokard, infark miokard, DM, hiperlipidemia
 Obat-obatan yg dikomsumsi (Diuretik, nitrat, antihipertensi)
 Efek samping obat (Alergi)
 Riwayat Keluarga
 Penyakit yg pernah dialami oleh keluarga
 Anggota keluarga yg meninggal diusia produktif
 Peyebab kematian
 Riwayat Pekerjaan dan pola hidup
 Situasi tempat kerja dan lingkungannya
 Kebiasaan minum alcohol atau obat tertentu
 Kebiasaan merokok (berapa lama, berapa batang/hari, jenis rokok)
 Biografi
 Pengkajian Psikososial
 Mekanisme koping
 Interaksi social terhadap adanya stressor
Pemeriksaan Fisik

 Keadaan Umum
 Tingkat kesadaran
 B1 (Breathing)
 Dispneu, ortopneu, dispnea nocturnal paroksimal, batuk, edema pulmonal
 B2 (Blood)
 Inspeksi : adanya jaringan parut pada dada, keluhan kelemahan fisik, edema ekstremitas
 Palpasi; denyut nadi melemah
 Auskultasi; Penurunan Tekanan darah, bunyi jantung tambahan (kelainan katup)
 Perkusi; pergesaran batas jantung akibat hipertrofi jantung (Kardiomegali)
 Penurunan Curah jantung; lemah, mudah Lelah, apatis, letargi, kesulitan berkonsentrasi, deficit memori, penurunan toleransi latihan
 Bunyi jantung tambahan dan crackels
 Disritmia
 Distensi vena jugularis
 Kulit dingin
 Perubahan Nadi; Denyut cepat dan lemah
 B3 (Brain)
 Tingkat kesadaran (GCS)
 B4 (Bladder)
 Monitor adanya oliguria > tanda awal syok kardiogenik
 Edema ekstremitas > Retensi cairan
 B5 (Bowel)
 Hepatomegali > pembesaran vena di hepar
 Asites > penumpukan cairan di rogga abdomen
 Anoreksia / mual > pembesaran vena dan statis vena di dalam rongga abdomen
 B6 (Bone)
 Edema Ekstremitas > gagal ventrikel kanan
 Mudah Lelah > curah jantung yang berkurang, anoreksia
Pemeriksaan Diagnostik

 Echocardiografi
 Kardiomiopati dilatasi, kelainan katup
 X-Ray Thoraks
 Hipertensi vena, edema paru, kardiomegali
 Elektrokardiografi
 Kelainan segmen ST, left bundle branch block > disfungsi ventrikel kiri
 Gelombang T terbalik > stenosis aorta, hipertensi
 Aritmia
 Right bundle branch block > disfungsi ventrikel kanan
Penatalaksanaan Medis

 Sasaran
 Menurunkan kerja jantung
 Meningkatkan curah jantung dan kontraktiltas miokard
 Menurunkan retensi garam dan cairan
 Terapi oksigen
 Mengurangi kebutuhan oksigen miokardium dan membantu memenuhi kebutuhan oksigen tubuh
 Terapi nitrat dan vasodilator coroner
 Vasodilatasi perifer dan menurunkan komsumsi oksigen miokardium
 Terapi diuretic
 Menurunkan kerja jantung dengan meningkatkan pelepasan air dan natrium
 Terapi digitalis
 Memperlambat frekuensi ventrikel, dan meningkatkan kekuatan kontraksi serta meningkatkan efisiensi jantung
 Terapi inotropic positif
 Dopamin: Dosis kecil (1-2mg/kg/menit)> mendilatsi pembuluh darah ginjal, meningkatkan pengeluaran urine; dosis
2-10mg/kg/menit > meningkatkan curah jantung melalui peningkatan kontraktilitas jantung ,meningkatkan tekanan
darah melalui vasokonstriksi
 Dobutamin > Meningkatkan kontraksi miokard, meningkatkan denyut jantung,
 Terapi sedative
 Mengurangi kegelisahan > mengistirahatkan klien dan memberi efek relaksasi
Diagnosis Keperawatan

 Aktual/risiko penurunan curah jantung b/d perubahan irama jantung; perubahan frekuensi jantung;
perubahan kontraktilas; perubahan preload; perubahan afterload
 Gangguan pertukaran gas b/d ketidakseimbangan ventilasi-perfusi; perubahan membrane alveolus-kapiler
 Aktual/risiko perfusi perifer tidak efektif b/d penurunan aliran arteri; penurunan aliran vena
 Aktual/risiko hypervolemia b/d Gg. Mekanisme regulasi; kelebihan asupan cairan; gg. Aliran balik vena
 Intoleransi Aktivitas b/d ketidakseimbangan antara suplai dan kebutuhan oksigen
Intervensi

 Aktual/risiko penurunan curah jantung b/d perubahan irama jantung; perubahan frekuensi jantung;
perubahan kontraktilas; perubahan preload; perubahan afterload
 Kriteria Hasil
 Kekuatan nadi perifer meningkat
 Lelah menurun
 Edema menurun
 Dispneu menurun
 Tekanan darah membaik
 Intervensi
 Perawatan jantung
 Perawatan jantung akut
 Gangguan pertukaran gas b/d ketidakseimbangan ventilasi-perfusi; perubahan membrane alveolus-kapiler
 Kriteria hasil
 Dispneu menurun
 Bunyi napas tambahan menurun
 PCO2/PO2 membaik
 pH membaik
 Intervensi
 Pemantauan respirasi
 Terapi oksigen
 Aktual/risiko perfusi perifer tidak efektif b/d penurunan aliran arteri; penurunan aliran vena
 Kriteria hasil
 Denyut nadi perifer meningkat
 Kulit pucat menurun
 Pengisian kapilier membaik
 Akral membaik
 Intervensi
 Perawatan sirkulasi
 Manejemen sensasi perifer
 Aktual/risiko hypervolemia b/d Gg. Mekanisme regulasi; kelebihan asupan cairan; gg. Aliran balik vena
 Kriteria hasil
 Haluaran urin meningkat
 Edema menurun
 Tekanan darah membaik
 Turgor kulit membaik
 Intervensi
 Manajemen hypervolemia
 Pemantauan cairan
 Intoleransi Aktivitas b/d ketidakseimbangan antara suplai dan kebutuhan oksigen
 Kriteria hasil
 Keluhan Lelah menurun
 Dispneu saat/setelah aktivitas menurun
 Intervensi
 Manajemen energi
 Terapi aktivitas

Anda mungkin juga menyukai