Anda di halaman 1dari 24

Capaian Pembelajaran

Peserta mampu melakukan pengukuran terhadap


aspek fisis yang mereka temui
Tujuan Pembelajaran
Menjelaskan besaran pokok dan turunan beserta
satuannya dalam SI
Besaran & Satuan
Besaran dalam fisika diartikan sebagai
sesuatu yang dapat diukur, serta memiliki
nilai dan satuan. Sementara itu, satuan
digunakan sebagai pembanding dalam
pengukuran. Dalam satuan, kita mengenal
yang namanya Satuan Internasional (SI),
yaitu satuan yang distandarisasi dan diakui
penggunaanya secara Internasional.
Satuan internasional memiliki beberapa
syarat, yaitu:
1) Tidak mengalami perubahan oleh
pengaruh apapun;
2) Berlaku di semua tempat dan setiap saat;
3) Mudah ditiru;
Ada 7 besaran pokok yang
perlu kamu tahu. Ketujuh
besaran ini bisa kamu sebut
sebagai JIWA SMP (Jumlah
zat, Intensitas cahaya,
Waktu, Arus listrik, Suhu,
Massa, dan Panjang).
 Besaran turunan adalah
besaran yang bisa
dinyatakan oleh
beberapa besaran pokok,
karena besaran turunan
ini disusun dari beberapa
besaran pokok.
 Satuan dari besaran
turunan disusun dari
satuan besaran-besaran
pokoknya.
Pengukuran adalah suatu proses menghitung nilai besaran
fisika dari suatu objek atau benda.
Pernah nggak sih kamu
menemukan suatu bilangan
yang bernilai sangat besar
atau sangat kecil?
Jumlah sel dalam tubuh
manusia yang banyaknya Diameter virus korona
sekitar 37.000.000.000.000 sebesar 0,000000125 m
buah
Wah, panjang sekali ya
angkanya! Saking panjangnya
angka tersebut, kita juga jadi
pusing nih untuk membaca dan
menuliskannya. Lalu
bagaimana caranya?
Bentuk baku
adalah bentuk
yang dapat
menggambarkan
bilangan yang
sangat besar dan
bilangan yang
sangat kecil.
Contohnya:
1000 = 1 x 103
0,02 = 2 x 10-2
Penggunaan awalan ini dimaksudkan untuk memudahkan dan menyederhanakan angka dalam
pelaporan sebuah pengukuran. Misalnya untuk menyebutkan 20.000 meter dapat dipermudah menjadi
20 kilometer.
37.000.000.000.000 = 37 x 1012 0,000000125 = 1,25 x 10-7
= 3,7 x 1013 = 125 x 10-9
Kerjakan di buku Latihan Fisika!
Tuliskan bilangan-bilangan berikut ke dalam bentuk baku.
a. 150.000
b. 0,00004
c. 3.500.000.000
d. 1.250.000
e. 0,000138
Aktivitas Siswa:Mengerjakan TTS Pengukuran
Pembahasan
Jawaban TTS
GELAS UKUR
TURUNAN

MIKROMETER SEKRUP
DEPA
mistar
Luas
JANGKA SORONG

MOL
DINAMOMETER

BESARAN
AMPEREMETER
MUSSCHENBROEK
SATUAN BAKU

KANDELA
VOLTMETER
ROLLMETER
RAKSA
LENGAN
KELVIN
STOPWATCH
Tugas untuk minggu
depan:
Kerjakan Halaman 30 -
32 di buku Modul Fisika
dengan cara lengkap

Anda mungkin juga menyukai