Anda di halaman 1dari 16

PRAKARYA &

KEWIRAUSAHAAN
XII IPS 1
Kelompok 3

Virminus Rossi - Klaudia Kristina - Petrodika Maharani


Dea Maharani - Valentino Ferdi Pratama - Dani Candra - Iskandar

SMAN 01 TAYAN HULU


PENGERTIAN PROMOSI

MEDIA PROMOSI PRODUK


KERAJINAN PASAR LOKAL

Materi Promosi MEDIA PROMOSI PRODUK HASIL

Bab 1,3,4
BUDI DAYA UNGGAS PETELUR
PENENTUAN MEDIA
PROMOSI MAKANAN KHAS
DAERAH

KESIMPULAN
PENGERTIAN PROMOSI

Promosi adalah upaya untuk


memberitahukan atau menawarkan
produk atau jasa dengan tujuan
menarik calon konsumen untuk
membeli atau mengkonsumsinya.
Dengan adanya promosi, produsen
atau distributor mengharapkan
kenaikannya angka penjualan.

Prakarya dan Kewirausahaan 3


MEDIA PROMOSI
PRODUK KERAJINAN
PASAR LOKAL
MEDIA PROMOSI PRODUK KERAJINAN PASAR
LOKAL

• Pengertian • Tujuan
Promosi adalah upaya untuk Tujuan promosi adalah untuk
memberitahukan atau mengenalkan produk kepada calon
menawarkan produk atau jasa. pembeli dan membuat pembeli
Promosi merupakan salah satu membeli produk.promosi yg tepat
akan di ikuti 4 respon dari pembeli
strategi pemasaran produk yaitu : perhatian
memanfaatkan bauran dari (ettention),ketertarikan
strategi product, place, price, (interest),keinginan (desire), dan
dan promotion. tindakan (action).

Prakarya dan Kewirausahaan 5


Jenis-jenis media promosi

• Media promosi dapat dikelompokkan menjadi promosi Above The Line


dan Bellow The Line. Promosi Above The Line adalah promosi
melalui iklan, seperti iklan di media cetak, iklan radio, poster.
Promosi Bellow the Line adalah promosi melalui kegiatan
promosinya, contohnya mengadakan peragaan busana untuk
mempromosikan produk-produk fashion atau menyelenggarakan lomba
kreativitas untuk mempromosikan produk alat gambar. Pada saat ini,
dengan berkembangkan teknologi informasi, promosi juga dapat
memanfaatkan promosi online melalui website atau memanfaatkan sosial
media dan Media promosi juga dipilih berdasarkan pasar sasaran dari
produk tersebut.

Prakarya dan Kewirausahaan 6


Contoh-contoh media promosi

Spanduk Poster Peragaan Lomba Kreativitas


Busana

PROMOSI ABOVE THE LINE PROMOSI BELLOW THE LINE

Prakarya dan Kewirausahaan 7


MEDIA PROMOSI
PRODUK HASIL BUDI DAYA UNGGAS
PETELUR
Media Promosi Produk Hasil Budi Daya Unggas Petelur

• Pengertian • Tujuan
Kegiatan dan media promosi Secara umum, tujuan promosi
bergantung dari pasar sasaran adalah mempengaruhi dan
yang merupakan target dari membujuk calon konsumen agar
promosi tersebut dan tempat tertarik hingga mau membeli
penjualan produk dilakukan. produk/jasa yang ditawarkan.
Promosi produk dapat dilakukan Promosi merupakan salah satu
diantaranya dengan mengadakan kegiatan penting dalam
kegiatan di suatu lokasi, promosi pemasaran (marketing) dari
melalui poster atau iklan di perusahaan.
media cetak, radio, maupun
media sosial.

Prakarya dan Kewirausahaan 9


Jenis-jenis media promosi

• Media promosi dapat dikelompokkan


menjadi promosi Above The Line dan
Bellow The Line. Promosi Above The
Line adalah promosi melalui iklan,
seperti iklan di media cetak, iklan
radio, poster. Promosi Bellow the Line
adalah promosi melalui kegiatan
promosinya, contohnya mengadakan
kegiatan festival unggas petelur, atau
demo memasak untuk menunjukkan
kualitas unggas petelur dan hasilnya

Prakarya Dan Kewirausahaan 10


PENENTUAN MEDIAPROMOSI MAKANAN
KHAS DAERAH
PENENTUAN MEDIA PROMOSI MAKANAN KHAS DAERAH

PENGERTIAN

o Pemasaran merupakan salah satu faktor yang


sangat penting untuk mencapai tujuan usaha
dalam rangka mendapatkan laba yang
direncanakan. Beberapa faktor yang harus
diperhatikan dalam menjalankan kegiatan RENDANG (Sumatra
Barat)
TELUR ASIN (Jawa Tengah)

pemasaran suatu produk antara lain jenis


produk, persaingan produk, kebutuhan pasar,
tujuan pemasaran dan hal lain yang
berhubungan dengan produk itu sendiri, seperti:
harga jual, kualitas, dan kemasannya.​
SOTO BANJAR ( ? )

Prakarya dan Kewirausahaan 12


Beberapa cara untuk memasarkan produk makanan khas daerah
• Ada banyak cara untuk memasarkan produk makanan khas daerah,bisa dengan
menggunakan tahapan berikut ini:
 Perkenalan ; Dimulai dengan yang kecil, kenalkan produk yang kita buat kepada teman-teman
dekat, teman sekolah,atau teman bermain. Berilah sedikit tes produk agar mereka bisa mencicipi
produk buatan anda supaya mereka tertarik membeli.
 Pertemuan Rutin ; Pertemuan rutin pada area paling kecil, misanya RT/RW dan/atau komplek
perumahan bisa dijadikan media promosi makanan khas daerah yang efektif. Jadi, bisa dilakukan
ijin promosi pada pertemuan tersebut.
 Pameran/Bazar ; Ajang ini dapat digunakan untuk media promosi makanan khas daerah yang baik.
Biaya yang dikeluarkan juga biasanya tidak terlalu besar, masih sangat terjangkau.
 Media Sosial ;Hal ini tentu bisa dimanfaatkan untuk media promosi yang efektif dan efesien.
Perbanyaklah teman dan follower, untuk memperluas pemasaran. Bisa juga dengan membuat blog
gratis atau website yang berbayar dengan relatif terjangkau harganya .
 Penjualan Kreatif :Sebagai contoh, bisa memanfaatkan munculnya fenomena “pasar kaget” di
hampir setiap kota di Indonesia, juga saat ada momen “Car free day”, atau pada kesempatan
lainnya.

Prakarya dan Kewirausahaan 13


kesimpulan
Promosi tidak hanya untuk digunakan
untuk memperkenalkan sebuah perusahaan
tetapi juga sebagai identitas suatu
perusahaan,selain itu promosi juga dapat
dignakan untuk membentuk image dan
menaikan nilai jual suatu produk.

This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA

Prakarya Dan Kewirausahaan 14


Some quotes for uu guys
Seorang karyawan, membangun karirnya dari nol sampai puncak karir, tetapi dia tetap
tidak bisa mewariskan posisinya tersebut pada keluarganya. Tetapi seorang
wirausahawan, walaupun hanya mempunyai warung saja, dia adalah orang hebat,
karena sudah mampu memberikan warisan yang berharga untuk keluarganya.

Pilihan berwirausaha, adalah pilihan cerdas. Saat anda bekerja di suatu


perusahaan/instansi, anda sedang turut membantu membangun suatu istana, sayangnya
istana itu bukan milik anda. Tetapi saat kita memutuskan berwirausaha, maka kita
sedang membangun istana milik kita sendiri.
thank you

Anda mungkin juga menyukai