Anda di halaman 1dari 46

Perangkat Elektronik

Pemrosesan data elektronik


Proses olah data yang dilakukan dengan perangkat
elektronik.
Pemrosesan tipe ini biasanya dilakukan secara
online yang meminimalkan proses entry data
manual untuk menghindari human error
Perangkat dalam EDP
Hardware adalah fasilitas perangkat keras, berupa
personal computer dan segala perangkatnya.
Standar utama hardware adalah CPU, monitor dan
alat input bisa berupa keyboard, scanner, mouse
atau joystick, touchscreen. Alat output berupa
printer atau mesin cetak lainnya
Software adalah program untuk menjalankan proses
olah data. Program akan disesuaikan dengan
kebutuhan pemakai
Perangkat dalam EDP
Perangkat Jaringan merupakan peralatan yang
digunakan untuk mengirimkan data dari satu
tempat ke tempat lain. Perangkat jaringan bisa
berupa Local Area Network (contoh pada sistem
KRS) atau Wide Area Network / WAN (misal pada
sistem ATM)
Basis Data merupakan kumpulan data yang akan
diproses dan yang telah diproses. Basis data ini
dalam sistem manual disebut arsip dokumen.
Langkah standar dalam EDP

data input proses

file

Basis data
Jenis Pemrosesan data elektronik (File
Processing)

Menguraikan cara
Memproses data
terkomputerisasi Proses data berbasis kertas
(paper processing)

Proses data berbasis elektronik


(paperless processing)
Paper processing
Sumber data berupa dokumen kertas
(fisical document)

Menggunakan metode
Batch processing

Dokumen sejenis diarsip dulu


Secara periodik
diinput
Aliran data

dokumen Batch Entry data


dokumen

proses

laporan
Contoh paper processing
Pemrosesan penyetoran uang via teller di bank
Pemrosesan data-data pembelian offline
Pemrosesan data penggajian
Pengendalian dalam paper processing
Lebih banyak diterapkan pengendalian masukan,
dan lebih banyak bersifat prosedural
Tujuan pengendalian memastikan bahwa data dan
dokumen benar dan lengkap
Memerlukan berbagai verifikasi manual dan
terprogram
Contoh Bagan pengendalian
Bagian yang menghasilkan data

Document Total pengendalian

Total
Nilai transaksi Nilai transaksi
Batch Per dokumen
document total

Jumlah per
Jumlah
Jenis dokumen
dokumen

Formulir Dikirim ke bag


Pengendalian Olah data
batch
Paperless processing

Sumber data bukan dokumen


Yang berbentuk kertas

Sumber data berupa input


Data langsung atau dari
database
Jenis pemrosesan

Batch processing

Realtime on line processing


Batch processing

Input data dilakukan periodik


Atau pengambilan basis data
Dilakukan periodik

Pemutakhiran file dilakukan


Periodik. Contoh pengelolaan rekening
Giro di bank
Realtime online

Pemrosesan data dilakukan dengan update data tiap ada


transaksi. Hasil update data diproses saat itu juga
sehingga output selalu ter update tiap ada transaksi
Contoh saldo tabungan via ATM
Bagan arus data dalam online realtime pocessing

Key-in data

Dilakukan tiap ada transaksi


Proses data

File induk
Setelah
update
Jenis pemrosesan olrs
Pemrosesan online-realtime systems

Inquiry response systems


Transaksi pembayaran via ATM

Data input systems Input data dilakukan realtime


Proses data dilakukan per batch. Conth
Pengeloaan rekening giro

File processing systems


Input dan proses data dilakukan realtime
Kelengkapan data menunggu transaksi
Selesai. Contoh pencetakan kartu ujian
Sistem Informasi Terdistribusi
Distribution Information Systems
Distribution information system
(sistem informasi terdistribusi)

Jaringan hubungan beberapa perangkat elektronik


Yang masing2 berperan sebagai
Personal computer

Semua perangkat yg terhubung


Dalam satu jaringan dapat
Menggunakan data dan
Program yang sama
Komponen dalam sistem informasi
terdistribusi
Keterbukaan data dan program
Network transparancy Dalam satu jaringan. Berupa jaringan
LAN Atau WAN

Lokasi dimana seluruh data,


server Program, dan jaringan ditempatkan.
Berupa perangkat dengan kapasitas
Memori yang sangat besar

client Terminal yang tersebar di lokasi yg


Berbeda dan peng-akses server
Contoh hubungan client server

server

Client 1 Client 2 Client 3


Jenis hubungan client-server
Penyimpanan hasil proses
Remote procedure calls Data di client pengakses.
Contoh MCR atau Komputer
Di teller

Naming service Pemberian nama di setiap


Client, sehingga hasil
Proses data dpt disimpan
Di server sesuai nama
Client pengakses.
Jenis sistem dalam naming service

Client menjalankan copy program


Sistem operasi jaringan
Dari server, shg antar client
Program bisa tidak sama

Sistem operasi Semua client mempunyai program


terdistribusi Yang sama dgn server dan
Client lain
Interprocess communication
Komunikasi langsung program ke program
Dalam dua komputer terpisah yang
Terhubung dalam satu jaringan

Contoh:
Pemakai komputer satu menjalankan basis data penjualan
Memerlukan informasi penjualan bulan juli
Di komputer satu, data ini tidak ada
Secara otomatis program melakukan pencarian di komputer dua
Dan menyajikannya di komputer satu
Tanpa disadari pemakai komputer satu

Interprocess communication merupakan fasilitas dalam network


tranparancy
Bentuk pemrosesan jaringan untuk
distribusi data

Arsitektur terpusat

Bentuk client server

Bentuk distribusi antar pemakai


Arsitektur terpusat, tidak terdistribusi
Komunikasi antar komputer
Dilakukan tanpa transparansi jaringan
Dan komunikasi interproses

Komputer pusat tidak memiliki server


Hanya dibantu beberapa terminal

Contoh mesin register kas yang tidak


terhubung
Ke basis data persediaan
Contoh jaringan terpusat
Isi basis data dan
Komputer pusat Program pokok

Hanya dpt
Akses data

Terminal 1 Terminal 2

Isi program a
Isi program b
Bentuk client server

Beragam program dan aplikasi dapat


Bertindak sebagai client dan server
Artinya dapat saling terdistribusi

Jenisnya:
File server
DBMS server
Repository server
Komponen dalam sistem client server
Master program
DBMS Pengendali database

Kumpulan instruksi utk DBMS


User task Agar menjalankan proses

Data base Berisi data aktual

Kebijakan database Aturan dan Batasan-batasan dalam


proses
Server file

server
Berisi database

Client Berisi DBMS, user task dan kebijakan


database

Cara kerja:
Aplikasi dalam client meminta data server akan memblok
semua data dan Client harus mencari sendiri data yang sesuai.
Exp. Sistem KRS, anda masukan MK yg ditawarkan di sem genap
Maka akan muncul semua MK di sem genap, anda pilih sendiri
MK yg akan diambil
Server DBMS
server Berisi DBMS dan Data Base

Client Berisi user task dan kebijakan

Cara kerja:
Client meminta data tertentu , Server memilihkan data sesuai
Permintaan dan mengirim ke client.
Di atm, anda masukkan pin dan transaksi informasi saldo,
Akan muncul saldo tabungan anda
Repository server (Peer to peer processing)
Berisi DBMS dan basis data
server Dapat menjalankan aplikasi yg ada
di client

client Berisi user task, dan kebijakan

Cara kerja:
Aplikasi dapat dijalankan di client dan server Dapat saling memberi
umpan balik. Exp. Teller di bank, dapat mengetahui semua mutasi
Transaksi Suatu rekening, dengan memasukkan nomor rekening nasabah.
Pertukaran data elektronik
(Elektronic Data Interchange/EDI)

Pertukaran langsung dokumen-dokumen bisnis


Dari satu perangkat elektronik ke perangkat yang lain

Dari Bank ke mesin atm


Dari mesin atm yang satu ke atm yang lain
Dari PLN ke point pembayaran
Dari Bank Ke Ponsel
Manfaat EDI
Mengurangi dan meminimalkan biaya transaksi
Transaksi lebih cepat
Membuka kesempatan bisnis baru
Bagaimana EDI bekerja?
Menggunakan saluran langsung antar perusahaan
Data dikirim lewat server perusahaan yang
terhubung dengan satelit
Server penerima akan menerima pesan dalam waktu
singkat
Saluran EDI
Komputer pusat
Server pusat

satelit

Komputer penerima
(Perangkat ATM)

Server transaksi

Server terminal di bank


Electronic fund transfer
(EFT)

Metode untuk mengirimkan pesan yang


Secara elektronik berdampak
Pada perubahan nilai keuangan

Prosesnya pesan masuk ke


Komputer pengirim, diproses,
Kemudian dampaknya dikirim ke
Komputer penerima
Standar format EFT
Format pesan yang digunakan untuk
Mentransfer dana ke database
Cash and concentration Pusat, pesan memuat maks 94
Disbursement (CCD) Karakter. Exp Transfer uang via ATM

Ccd yang memuat lebih banyak


Informasi ke dalam pesan 94
CCD-plus Karakter. Exp. Tranfer uang antar rek
Bank via teller

Format pesan yang mampu


Corporate trade payment Memuat pesan sampai 5.000 lini.
(CTP) Pembayaran Online dari terminal ke
Pusat .
Standar format EFT

Format pesan yang mampu


Corporate trade Memuat informasi nota secara
exchange Rinci, meliputi nomor pesanan,
Deskripsi barang dan sebagainya.
Exp. Pengiriman uang tanpa rek bank,
Western union, cashfire.
Aliran informasi EFT

Bank pengirim Sistem EFT


bank

Bank penerima

Rekening
Penerima Penerima
Point of sales
Up date
data
Penerimaan Mesin cash
Data keuangan
kas register

Up date
Up date

Data penjualan Data barang

Up date

Saldo
persediaan send

Komputer
Proses kirim barang pemasok
Aliran pengiriman uang tanpa rekening
Bank
Data penerima dan uang (1)
Pengirim
Counter
pengirim
Data penerima dan data
Jumlah uang (2)
PIN (4)
Layanan
PIN (5) pusat

Data penerima, jumlah


Identitas
Uang dan PIN (3)
dan PIN
Penerima
(6)
Counter
penerima
Uang (7)
Digital Mobile Banking
Pemilik
rekening/Pengiri Input data transaksi
m Masuk ke
layanan

Kirim data nasabah dan


Data transaksi
ATM
provider

PIN dan transaksi Data dan transaksi


Kirim data nasabah,
Pemilik Mobile Transaksi dan bank
rekening/peneri banking
ma service center
PIN
Credit card sales

Data pembelian
Costumers
Merchant

2. Data penjualan utk tagih

3. Data pembeli dan jumlah Bayar

Penerbit kartu
kredit
4. Data pembelian dan tagih
5. Bayar sebesar tagihan
Electronic Money (E-Money)
Sistem pembayaran menggunakan kartu
pembayaran isi ulang.
Contoh :
Penggunaan terbatas: Kartu Indomaret, Alfamart, E-
toll card, Gazzcard dsb
Penggunaan Luas: BCA Flazz, Brizzi, tapcash,
Mandiri E-cash, Rekening Ponsel, BBM Money
Tugas Kelompok sesi 2
Anda pasti pernah melakukan pembayaran dengan
wallet systems (gopay, ovo, danaku, linkAja dsb).
Identifikasi data yang diinput dalam system tersebut
dan buat skema aliran data.
Contoh membayar menggunakan atm: data yang
diinput: Bahasa, pin, jenis transaksi, nilai transaksi
dsb.
Jelaskan dalam konteks pembayaran dengan wallet
systems

Anda mungkin juga menyukai