Anda di halaman 1dari 15

Keterkaitan Peristiwa Sejarah Tentang Manusia

di Masa Lalu untuk Kehidupan Masa Kini


Masih ingatkah kalian
dengan ???
 Apa itu sejarah?
 Unsur – unsur sejarah?
Manusia Ruang Waktu
Ruang lingkup sejarah

1. SEJARAH SEBAGAI
PERISTIWA

2. SEJARAH SEBAGAI
ILMU

3. SEJARAH SEBAGAI
CERITA
Sejarah Sebagai Peristiwa

Unik

Ciri-ciri sejarah
sebagai peristiwa Penting

Abadi
Manakah yang termasuk peristiwa sejarah?
Bagaimana cara
mengetahui bahwa
peristiwa itu merupakan
sejarah?
Peristiwa dapat dikatakan sebagai sejarah
harus mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:
• Peristiwa tersebut berhubungan dengan kehidupan
manusia baik sebagai individu maupun kelompok.
• Memperhatikan dimensi ruang dan waktu (kapan dan
dimana)
• Peristiwa tersebut dapat dikaitkan dengan peristiwa
yang lain
• Adanya hubungan sebab-akibat dari peristiwa
tersebut.
APAKAH GUNA SEJARAH?

Kalau hanya sekedar memperoleh gambaran tentang


kehidupan masyarakat pada masa lampau, atau
mengetahui peristiwa atau kejadian-kejadian masa
lampau, lalu apa gunanya sejarah bagi kita untuk
menghadapi kenyataan hidup sehari-hari???
Intrinsik
• Sejarah sebagai ilmu
• Sejarah sebagai cara mengetahui masa
lampau
• Sejarah sebagai pernyataan pendapat
• Sejarah sebagai profesi
Ekstrinsik
Gajah Mada? Pembuatan
Luar biasa logam Zaman
Purba
Bung Karno Kapak genggam
mengagumkan flakes?

Revolusi Industri
Diponegoro?
Inggris?
Hebat

Politik Apartheid
Guna Edukatif Afrika Guna Instruktif

Belajar sejarah untuk mempelajari Menyampaikan perkembangan, penge-


banyak kearifan, kehebatan, tahuan untuk menambah wawasan nilai
kebijaksanaan tokoh dan peristiwa positif
masa lalu
Dengan bamboo
runcing melawan
Dengan perahu Belanda, mana
bercadik berlayar mungkin menang? INDIA
EROPA
ke India dan Cina?

Melukis di dinding
AMERIKA
goa?
seperti apa
ya?

Pergerakan
nasional,
organisasi modern
Guna Rekreatif
Guna Inspiratif

Menimbulkan banyak inspirasi penting Kisah, peristiwa sejarah dapat dinikmati


dalam menanamkan nilai-nilai positif tanpa batasan ruang dan waktu
nilai positif

Guna Edukatif : Belajar sejarah untuk mempelajari banyak kearifan,


kehebatan,kebijaksanaan tokoh dan peristiwa masa lalu
Guna Instruktif : Menyampaikan perkembangan, pengetahuan untuk
menambah wawasan
Guna Inspiratif : Menimbulkan banyak inspirasi penting dalam
menanamkan nilai-nilai positif
Guna Rekreatif : Kisah peristiwa sejarah dapat dinikmati tanpa batasan
ruang dan waktu
• Peristiwa sejarah yang terjadi adalah sebuah
perubahan dalam kehidupan manusia. Sejarah
mempelajari aktivitas manusia dalam konteks
waktu. Perubahan yang terjadi pada masa lalu
mempengaruhi kehidupan masa kini. Perubahan
tersebut meliputi berbagai aspek kehidupan
manusia seperti sosial, politik, ekonomi, dan
budaya. Masa lalu merupakan masa yang telah
dilalui oleh suatu masyarakat selalu berkaitan
dengan konsep-konsep dasar berupa waktu dan
ruang.
COBA BERI KESIMPULAN ...
DAN
HIKMAH UNTUK
KEHIDUPAN SEHARI-HARI
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai