Anda di halaman 1dari 9

Ns. Junaidin S.Kep,.M.K.

Logika dan Dasar


Pemikiran
Penelitian
Pendahuluan

• Penelitian atau riset merupakan kegiatan yang


menghasilkan karya tulis berdasarkan keyataan
ilmiah.
• Secara umum penelitian adalah cara yang sistematis
untuk menjawab masalah yang sedang diteliti,
dengan menggunakan metode ilmiah yang teratur
dan tuntas.
Menurut Dafis (1985) karakteristik
metode ilmiah sebagai berikut

1. Bersifat kritis dan analitik


2. Bersifat logikal
3. Bersifat objektif
4. Bersifat konseptuan dan teoritis
5. Bersifat empiris
Tujuan penelitian
• Mengembangkan ilmu dari berbagai
pengetahuan yang telah ada, serta adanya
fakta dan temuan-temuan baru sehingga
disusun sebuah teori.
Tujuan khusus penelitian

1. Ingin membuktikan teori-teori yang ada.


2. Menemukan adanya teori-teori baru/produk
baru.
3. Mengembangkan hasil penelitian yang
sudah ada.
Ciri karya tulis ilmiah
1. Masalah yang dibahas harus mempunyai arti
dan nilai positif baik untuk perkembangan
ilmu pengetahuan maupun untuk kepentingan
praktik
2. Pembahasan disusun dengan metode berpikir
ilmiah yaitu berpikir secara logis, rasional,
cermat dan sistematis
3. Gaya bahasa yang digunakan adalah bahasa
ilmiah
4. Kerangka yang disusun dari awal mempunyai
hubungan satu sama lain atau
berkesinambungan.
Ruang Lingkup Riset Keperawatan

• Manajemen Keperawatan
• Keperawatan Maternitas
• Keperawatan Anak
• Keperawatan Medikal Bedah
• Keperawatan Gerontik
• Keperawatan Jiwa
• Keperawatan Kritis
• Keperawatan Komunitas
• Keperawatan Keluarga
Sistematika penelitian
SEKIAN

Anda mungkin juga menyukai