Anda di halaman 1dari 6

Struktur Organisasi Pramuka

dan Manfaat.
Kelompok 3
1. Baiq Dian Fitaloka (210104018)
2. Zikrina Hairo Ummatin (23010442)
3. Faiz Wannaja
4. Nur Safitri (230104033)
5. Abd. Toyyibit Tohir (230104001)
6. Muhammmad Anugerah Asadabadi
(230104017)
Latar Belakang
Struktur Gerakan pramuka adalah skema yang menggabarkan tingkatan
orgnisasi Gerakan tesebut, mulai dari tingkatn yang paling bawah samoai yang
paling atas beserta dengan cara kerjanya. Dengan adanya struktur organisasi
pramuka menjadi salah satu organisasi kepanduan yang dapat menyusun dan
menata organisasi Gerakan pramuka dari tingkat nasional, ranting maupun
cabang sehingga organisasi dapat berjalan dengan efektif.
Struktur Organisasi
Pramuka
 Majelis pembimbing
Bertugas memberikan bimbingan dan bantuan moril, material, dan finansial.
 Badan pemeriksa keuangan
Adalah badan independent yang dibentuk dari musyawarah geraan pramuka dan
bertanggung jawab kepada musyawaarah Gerakan pramuka.
 Kwartir dan coordinator gudep
Merupakan perangkat kerja untuk mencapai tujuan Gerakan pramuka.
 Gugus depan
Merupakan wadah Pendidikan dalam organisassi Gerakan pramuka.
 Satuan karya pramuka
Wadah kegiatan pramuka untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan
kemampuan dalam wawasan tertentu.
 Badan kelengkapan kwartir
Bertugas untuk membantu kwartir.
 Pramuka utama
 Musyawarah kwartir
Merupakan Lembaga di lingkungan Gerakan pramuka yang bersidang pada akhir
masa bakti kwartir atau gugus depan.
MANFAAT PRAMUKA

 Meningkatkan kepercayaan diri


 melatih kemandirian
 melatih kemampuan memimpin
 mengajarkan rasa tanggung jawab
 melatih kerja sama
 . melatih kemampuan fisik
Terima Kasih!
“ SELESAI SUDAH PRESENTASI KAMI HARI INI
SAMA SEPERTI KAMU DAN DIA YANG SELESAI TANPA MEMULAI”

DAN YAAAAA

“ PEPATAH MENGATAKAN MALU BERTANYA SESAT DI JALAN,


KARENA INI BUKAN DI JALAN, MAKA JANGAN BANYAK TANYA!!”

Agar silaturrahmi tidak terputus…

Anda mungkin juga menyukai