Anda di halaman 1dari 8

Aktivitas Senam Lantai

M. Hafid Abidin Daud


Guling Depan (Forward Roll)
Tidak menggangkat pantat ke atas Tidak mendorong badan ke depan Tidak menekuk siku ke arah
sehingga kedua lutut tidak lurus, secara maksimal akibat meletakkan samping sehingga kesulitan
yang berakibat titik berat tubuh tumpuan pada bagian pantat, memasukkan kepala hingga tenguk
condong ke belakang. sehingga tubuh tidak bergeser. ketika mendorong tubuh ke depan.

Tidak segera melipat atau menekuk


Menolakkan kedua kaki sebelum kedua lutut atau melingkarkan tubuh
seluruh tenguk menyentuh lantai, ketika berguling, sehingga tumpuan
sehingga gagal berguling melainkan tidak berpindah menuju kedua
jatuh terlentang. telapak kaki melainkan ada di
bagian pantat.
Sikap Lilin (Candle Position)
Pinggang hanya
ditopang dengan
menggunakan ibu
jari.

Kedua kaki cenderung


condong kebelakang,
Kedua kaki Penempatan siku-
cenderung siku tangan terlalu
sehingga berat untuk
keluar dari garis
ditopang serta tidak
bisa bertahan dalam
condong ke lebar badan yang
waktu yang lama. depan. semestinya.

Tidak atau
kurang bertumpu
kepada pundak.
Sikap Kayang
Jarak kedua tangan dan kaki terlalu jauh

Siku-siku bengkok disebabkan kekakuan persendian siku dan bahu.

Badan kurang melengkung (membusur), disebabkan kurang lemas/lentuknya bagian punggung dan
kekakuan pada otot perut.
Sikap kepala yang terlalu menengadah.

Kurang keseimbangan.
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai