Anda di halaman 1dari 82

PENCEGAHAN DAN PENANGANAN

KEKERASAN PADA SATUAN


PENDIDIKAN DI JAWA TENGAH

OLEH: MEWUJUDKAN LINGKUNGAN SATUAN


PENDIDIKAN YANG MENYENANGKAN TANPA
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN
KEBUDAYAAN PROVINSI JAWA TENGAH KEKERASAN

Webinar nasional, 29 NOVEMBER 2023


P D K J T G

TUJUAN PENDIDIKAN NASIONAL


(Pasal 3 UU No. 20 Sisdiknas Tahun 2003)

Spiritual
Beriman dan bertaqwa Berkembangnya potensi
kerpada Tuhan YME
01 peserta didik agar
menjadi manbusia yang
Sosial
Berakhlak mulia, sehat 02 beriman dan bertaqwa
kepada Tuhan Yang
mandiri, dan demokratis
Maha Esa, berakhlak
mulia, sehat, berilmu,
Pengetahuan cakap, kreatif, mandiri,
Berilmu 03 dan menjadi warga
negara yang demokratis
ketrampilan serta bertanggungjawab
Cakap dan kreatif 04

..... Memanusiakan manusia .....


pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

MERDEKA BELAJAR

Menciptakan Satuan Pendidikan Sebagai Laboratorium


Kehidupan Intelektual Dengan Mengusung Penanaman
Nilai – Nilai Karakter

pdk.jatengprov.go.id
PRINSIP PENDIDIKAN
P D K J T G

Ki Hadjar Dewantara

Asih
Asah
Membangun kecerdasan emosional Asuh
Sekolah harus mampu siswa melalui relasi yang saling
merangsang dan mengasah menghargai dan mendorong terjadinya Mendorong terjadinya hubungan
potensi siswa untuk interaksi yang bertanggungjawab antar sosial antar sesame warga sekolah
tersalurkannnya semua talenta sesama warga sekolah dengan penuh kehangatan dalam
yang imilikinya secara konsisten batas norma untuk tumbuh dan
dan berkesinambungan (eksplotasi berkembangnya karakter
bakat minat siswa). kegotongroyongan yang kuat.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

PERKEMBANGAN
KEPRIBADIAN SEBAB AKIBAT YANG TIMBUL
INDIVIDU • penuh kritik = belajar menyalahkan orang lain
• penuh kekerasan = belajar berkelahi
DIPENGARUHI OLEH : • penuh olok-olok = belajar menjadi pemalu
• Pengalamanan • perilaku memalukan = belajar bersalah
(proses belajar), • penuh toleransi = belajar menjadi penyabar
• Kebudayaan • penuh dukungan = belajar percaya diri
• Lingkungan keluarga • penuh penghargaan = belajar menghargaai
• kejujuran = belajar keadilan
• suasana aman = belajar mempercayai orang lain
• menyenangkan jiwa = belajar menghargai diri sendiri
• Penerimaan dan persahabatan = belajar kasih
sayang

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

SEKOLAH ADALAH RUMAH KEBHINEKAAN

tempat menyemai nasionalisme dan


karakter pancasila

jadikan sekolah sebagai taman yang


menyenangan

sebagai keluarga yang saling


menghargai dan menghormati

sebagai tempat mengembangkan sikap


dan tindakan kegotongroyongan

sebagai komunitas intelektual yang


menghargai ilmu pengetahuan.
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

KEBERAGAMAN
Keberagaman bukan Keberagaman tumbuh
halangan untuk sebagai budaya yang
membangun kemajuan menjadikan indonesia
semakin kaya
Kebaragaman justru
kekuatan untuk Kembangkan sikap
dikolaborasi menjadi penuh tolerasi dalam
potensi membangun setiap aspek kehidupan
kemajuan

keberagaman mendidik Sekolah harus menjamin


sikap untuk saling tidak terjadi tindakan
menghargai dan intoleransi.
menghormati
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

SEKOLAH
RAMAH ANAK

Sekolah Ramah Anak


adalah sekolah yang secara sekolah yang aman, bersih,
sadar berupaya menjamin sekolah yang terbuka sehat, hijau, inklusif dan
dan memenuhi hak-hak melibatkan anak untuk nyaman bagi perkembangan
anak dalam setiap aspek berpartisipasi dalam segala fisik, kognisi dan psikososial
kehidupan secara terencana kegiatan, kehidupan sosial, anak perempuan dan anak
dan bertanggung jawab.
Prinsip utama adalah non serta mendorong tumbuh laki-laki termasuk anak yang
diskriminasi kepentingan, kembang dan kesejahteraan memerlukan pendidikan
hak hidup serta anak. khusus dan/atau pendidikan
penghargaan terhadap layanan khusus.
anak.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

SEKOLAH
MENYENANGKAN?
“kebebasan sekolah melakukan berbagai inovasi
pembelajaran, yang memberikan ruang interaksi
yang luas bagi peserta didik untuk berimprovasi
dan bereksperimen terhadap tema-tema
pembelajaran yang sesuai dengan beban
kurikulum, dan guru bertindak sebagai fasiltator.
Sekolah menyenangkan harus mengem-bangkan
kemampuan komunikasi antar sesama warga
sekolah (kolaborasi pembelajaran)”.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

KEHIDUPAN DI SEKOLAH

• Menjadikan sekolah sebagai rumah


kedua, semua warga sekolah harus
dapat merasakan nyaman menjalani
kehidupan pembelajaran.

• menumbuhkan kebiasaan dan perilaku


baik siswa, melalui tahapan yang
dimulai dari diajarkan, dibiasakan,
dilatih secara konsisten, menjadi
kebiasaan, terbentuk karakter, dan
menjadi budaya bangsa.
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G
D i n a s P e n d i d i k a n D a n K e b u d a y a a n

KEWAJIBAN SEKOLAH
01 Menjamin terselenggaranya pembelajaran sesuai
kurikulum
02 Menciptakan lingkungan pembelajaran yang kondusif
03 Memberikan ruang untuk pengembangan talenta siswa
04 Menjamin tidak adanya kekerasan antar sesama warga
sekolah (verbal dan non verbal)
05 Melakukan pendampingan terhadap siswa yang
memerlukan advokasi
06 Mengembangkan toleransi dan kegotongroyongan
07 Disiplin/tata tertib untuk semua warga sekolah

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

A PA YA N G B I S A D I L A K U K A N
OLEH SEKOLAH

Pembiasaan,
keteladanan,
Kerjasama dengan pembudayaan
pihak terkait Advokasi Kepala Sekolah,
Jangan ada kehidupan yang penggunaan Guru, dan Tendik
sumbatan menjunjung tinggi medsos dengan hadir di tengah
komunikasi norma hukum,sosial, bijak komunitas siswa
(kembangkan dialog) dan agama sebagai sahabat.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

JANGAN TERJADI
DI SEKOLAH
Sikap dan tindakan perundungan/ radikalisme
intoleransi bullying

pemaksaan ketidakadilan
kehendak

pdk.jatengprov.go.id
P D K J TT GG

JNGANLAH KONDISI
INI TERUS TERULANG

pdk.jatengprov.go.id
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

TIGA DOSA BESAR


PENDIDIKAN

KEKERASAN
BULLYING INTOLERASI
SEKSUAL
Segala bentuk Tindakan pelecehan Ketiadaan Tenggang
penindasan atau seksual terhadap Rasa
kekerasan seseorang

pdk.jatengprov.go.id
P D K J TT GG

AKSI PENCEGAHAN
JANGAN TERULANG

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

FENOMENA MIRIS
Survei Nasional Pengalaman Hidup
Anak dan Remaja tahun 2018 (SNPHAR
2018), yang diluncurkan oleh
Kementerian Pemberdayaan Perempuan DATA DATA DATA
dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) KEKERASAN DI KEKERASAN DI KEKERASAN DI
SATPEND SATPEND SATPEND
(NASIONAL) (JATENG) (AKTUAL)

Berdasarkan data KPAI Berdasarkan data


Pada tahun 2022, DP3AK2KB JATENG Berdasarkan data
pengaduan yang masuk ke Selama 3 tahun terakhir DISIDKIBUD JATENG
KPAI pada perlindungan cenderung meningkat, dalam kurun waktu 2022
khusus anak, dengan terdata : dan 2023
kategori tertinggi, dengan - 2020 (33 siswa dan 38 Terdapat 7 kasus kekerasan
jenis kekerasan siswi) yang bahkan sampai
kejahatan/kekerasan - 2021 (25 siswa dan 50
seksual, kekerasan fisik dan meninggal serta pelecehan
siswi), seksual yang dilakukan oleh
psikis, pornografi dan cyber - 2022 (30 siswa dan 67
crime sebanyak 2.133 kasus oknum guru terhadap
siswi)
- Per Juli 2023 (23 siswa dan muridnya
(KPAI, 2022) 22 siswi)

Permendikbudristek Nomor 46 Tahun 2023 tentang


Pencegahan dan Penanganan Kekerasan
di Satuan Pendidkkan
pdk.jatengprov.go.id
Dunia pendidikan di Indonesia sedang
menghadapi banyak tantangan

18
pdk.jatengprov.go.id
Kita sedang berada dalam situasi darurat
kekerasan di lingkungan pendidikan

Pada tahun 2022, pengaduan yang masuk ke 34,51% peserta didik (1 dari 3)
KPAI pada perlindungan khusus anak, berpotensi mengalami kekerasan seksual
dengan kategori tertinggi: (Asesmen Nasional, Kemendikburistek,
● anak korban kejahatan seksual, 2022)
● anak korban kekerasan fisik dan/atau
psikis,
● anak korban pornografi dan cyber 26,9% peserta didik (1 dari 4) berpotensi
crime,
sebanyak 2.133 kasus (KPAI, mengalami hukuman fisik (Asesmen Nasional,
2022) Kemendikburistek, 2022)

20% anak laki-laki dan 25,4% anak perempuan


36,31% peserta didik (1 dari 3) berpotensi
usia 13-17 tahun mengaku pernah mengalami
mengalami perundungan (Asesmen
satu jenis kekerasan atau lebih dalam 12 bulan
Nasional, Kemendikburistek, 2022)
terakhir (SNPHAR, KPPPA, 2021)

19
pdk.jatengprov.go.id
Hasil penelitian the
Program for International
Student Assessment (PISA-
2018)

Sekitar 41% murid di


Indonesia berusia 15
tahun pernah mengalami
perundungan di sekolah.

pdk.jatengprov.go.id
Tabel Kekerasan Perempuan dan Anak berdasarkan Jenis
Kekerasan Provinsi Jawa Tengah
Tahun 2018-2022 (s.d. Oktober)
TAHUN
URAIAN 2022
2018 2019 2020 2021 s.d.
Oktober
Jenis kekerasan yang
dialami korban anak: 324 293 205 204 111
• Fisik 306 312 296 327 205
• Psikis 734 700 789 807 449
• Seksual 91 85 58 66 46
• Penelantaran 48 8 8 16 5
• Trafficking 5 9 15 9 12
• Eksploitasi 85 51 56 72 43
• Lainnya

Sumber: kekerasan.kemenpppa.go.id | Rekap: 7 November 2022


pdk.jatengprov.go.id
Grafik Korban Kekerasan Anak
Provinsi Jawa Tengah Tahun 2018-2022 (s.d. Oktober)
1,400 1,274 1,225 1,229
1,197
1,200
1,000
800 690
600
400
200
0
2018 2019 2020 2021 2022
*s.d. Oktober

Sumber: kekerasan.kemenpppa.go.id Anak


Rekap: 7 November 2022
Grafik Korban Kekerasan Anak
Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022 Per-Bulan
120 108 100 101
100 83
80 64 58 55
60
40 48 48
20 25
0
Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober
Anak
pdk.jatengprov.go.id
Grafik Korban Kekerasan Anak
Berdasarkan Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022
(s.d. Oktober)
60 55 57

50 JATENG: 690 41
40
40 34 36
27 29
30 24 25 25 26
20 21 22
20 16 16 18
12 12 13 13 13 14
10 11 11 11 11
10 6 8
5 5
1 2
0
n ra du
s ng g n al ya
r g jo a ra ta g ak gi
ri ti n jo n ng o g g li g n a en p
ar
a
da
l
ga
l
be
s as
ng
a
pa u ela g un a ge
T eg n b an har a tig B lo k ar tan m o Pa l a te
o re n ga
ela s ob ran ran
y o la
a l an oga
i n gg m l a ca g en T e re um
lo e K g r a l a e n n lo o a a ob al u Ci e
ka
J n ag an S a ng m ko Sa n ra B D o te K rw ka ag on m m Bo m b rn K n B
an
y
te
n te M en ot ra Re Su a te Su en n W pa en Pu M Se Se n Pe Gr rb Ke ten ja en te en
Pe a a a em t K a n n t p a a t te n u a t Pe n W e n n Pu n n t pa t B
ta p
bu
p t T pa K te te Ko u
Ko
t pa pa te b p en n te en ta en at te te n te pa Ba pa u pa en
Ko bu Ko ten bu en pa pa ab bu bu pa Ka bu at te pa at Ko at up pa pa te pa bu n bu ab bu at
Ka Ka a a t u u K a a b u K a up p a u p up b u u a u a te a K a p
pa K p
Ka
b b K K
Ka b u b bu b Ka b
Ka
b up Kab K pa K K bu
a bu a bu Ka Ka K ab Ka Ka Ka Ka ab bu Ka
K K K K a

Grafik Persentase Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Berdasarkan


Jenis Kekerasan Yang Dialami Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022 (s.d. Oktober)
5.3% 4.9% 12.7%
0.6%
1.4%

Sumber: 23.5%
kekerasan.kemenpppa.go.id
Rekap: 7 November 2022

51.5%

Fisik Psikis Seksual Eksploitasi Trafficking Penelantaran Lainnya


pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR


STATUS PENANGANAN
DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2021


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
BERDASARKAN TEMPAT KEJADIAN
NO. TRIWULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL LEMBAGA KANTOR/ FASILITAS DUNIA MAYA/ RUMAH TOTAL
PENDIDIKAN TEMPAT KERJA UMUM VIRTUAL TANGGA
1 Jan 4 2 6 6 6
2 I Feb 4 4 8 1 7 8
3 Mar 2 8 10 2 8 10
TOTAL 10 14 24 0 1 2 0 21 24
4 April 5 3 8 8 8
5 II Mei 1 4 5 5 5
6 Jun 2 4 6 6 6
TOTAL 8 11 19 0 0 0 0 19 19
7 Jul 0 3 3 3 3
8 III Ags 1 3 4 E 5 5
9 Sept 8 9 17 1 3 12
TOTAL 9 15 24 0 1 0 3 20 24
10 Okt 4 3 7 3 4 7
11 IV Nov 2 12 14 0
12 Des 1 9 10 1 1 1 7 10
TOTAL 7 24 31 1 1 0 4 11 17
TOTAL 34 64 98 1 3 2 7 71 84
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2021


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
STATUS
NO. TRIWULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL
DITERIMA DITANGANI DIRUJUK TERMINASI
1 Jan 4 2 6 4 4 4 0
2 I Feb 4 4 8 8 8 8 0
3 Mar 2 8 10 10 10 10 0
TOTAL 10 14 24 22 22 22 0
4 April 5 3 8 8 8 8 0
5 II Mei 1 4 5 5 5 5 0
6 Jun 2 4 6 6 6 6 0
TOTAL 8 11 19 19 19 19 0
7 Jul 0 3 3 3 3 3 0
8 III Ags 1 3 4 5 5 5 0
9 Sept 8 9 17 17 17 17 0
TOTAL 9 15 24 24 24 24 0
10 Okt 4 3 7 7 7 7 0
11 IV Nov 2 12 14 14 14 14 0
12 Des 1 9 10 10 10 10 0
TOTAL 7 24 31 31 31 31 0
TOTAL 34 64 98 96 96 96 0
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2021


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
JENIS KEKERASAN
NO. TRIWULAN
BULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL KDRT HAK ASUH ANAK KDP KS KTP KTA TPPO KBGO NON KBGO TOTAL
1 Jan 4 2 6 1 1 3 1 6
2 I Feb 4 4 8 1 4 1 1 1 8
3 Mar 2 8 10 3 1 2 1 2 1 10
TOTAL 10 14 24 5 2 2 8 1 3 1 0 2 24
4 April 5 3 8 4 1 3 8
5 II Mei 1 4 5 2 3 5
6 Jun 2 4 6 3 3 6
TOTAL 8 11 19 4 6 0 9 0 0 0 0 0 19
7 Jul 0 3 3 1 1 1 3
8 III Ags 1 3 4 1 1 1 1 4
9 Sept 8 9 17 1 4 2 4 2 1 3 17
TOTAL 9 15 24 2 5 2 6 0 4 1 4 0 24
10 Okt 4 3 7 1 2 4 7
11 IV Nov 2 12 14 1 2 6 2 1 1 13
12 Des 1 9 10 2 3 4 1 10
TOTAL 7 24 31 2 5 2 10 0 4 1 6 0 30
TOTAL 34 64 98 13 18 6 33 1 11 3 10 2 97
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2022


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
BERDASARKAN TEMPAT KEJADIAN
NO. TRIWULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL LEMBAGA KANTOR/ FASILITAS DUNIA MAYA/ RUMAH TOTAL
PENDIDIKAN TEMPAT KERJA UMUM VIRTUAL TANGGA
1 Jan 11 2 13 2 11 13
2 I Feb 4 9 13 1 1 11 13
3 Mar 6 10 16 1 15 16
TOTAL 21 21 42 2 1 0 2 37 42
4 April 5 4 9 2 7 9
5 II Mei 3 3 6 1 5 6
6 Jun 5 4 9 1 1 7 9
TOTAL 13 11 24 24
7 Jul 3 4 7 7 7
8 III Ags 8 5 13 1 1 1 10 13
9 Sept 4 3 7 1 6 7
TOTAL 15 12 27 1 2 1 0 23 27
10 Okt 3 5 8 2 6 8
11 IV Nov 5 8 13 2 11 13
12 Des 6 6 12 2 10 12
TOTAL 14 19 33 0 0 0 6 27 33
TOTAL 63 63 126 3 3 1 8 87 126
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2022


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
STATUS
NO. TRIWULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL
DITERIMA DITANGANI DIRUJUK TERMINASI
1 Jan 4 2 6 13 8 4 1
2 I Feb 4 4 8 13 9 4 0
3 Mar 2 8 10 16 8 8 0
TOTAL 10 14 24 42 25 16 1
4 April 5 3 8 9 5 4 0
5 II Mei 1 4 5 6 4 2 0
6 Jun 2 4 6 9 6 3 0
TOTAL 8 11 19 24 15 9 0
7 Jul 0 3 3 6 6 0 0
8 III Ags 1 3 4 8 7 1 0
9 Sept 8 9 17 6 6 2 0
TOTAL 9 15 24 20 19 3 0
10 Okt 4 3 7 8 6 2 0
11 IV Nov 2 12 14 12 7 1 0
12 Des 1 9 10 12 12 0 1
TOTAL 7 24 31 32 25 3 1
TOTAL 34 64 98 118 84 31 2
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2022


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
JENIS KEKERASAN
NO. TRIWULAN
BULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL KDRT HAK ASUH ANAK KDP KS KTP KTA TPPO KBGO NON KBGO TOTAL
1 Jan 4 2 6 4 2 4 0 0 1 1 12 4 2
2 I Feb 4 4 8 4 0 5 0 0 1 2 12 4 0
3 Mar 2 8 10 4 0 6 0 4 0 1 15 4 0
TOTAL 10 14 24 12 2 15 0 4 2 4 39 12 2
4 April 5 3 8 1 0 5 2 1 0 0 9 1 0
5 II Mei 1 4 5 2 0 3 0 0 0 1 6 2 0
6 Jun 2 4 6 6 0 1 2 0 0 0 9 6 0
TOTAL 8 11 19 9 0 9 4 1 0 1 24 9 0
7 Jul 0 3 3 5 0 1 0 0 0 0 6 5 0
8 III Ags 1 3 4 4 0 4 0 0 1 0 9 4 0
9 Sept 8 9 17 2 1 0 0 1 1 0 5 2 1
TOTAL 9 15 24 11 1 5 0 1 2 0 20 11 1
10 Okt 4 3 7 3 0 2 0 1 0 2 8 3 0
11 IV Nov 2 12 14 3 0 3 0 0 0 1 7 3 0
12 Des 1 9 10 3 3 1 0 1 0 2 10 3 3
TOTAL 7 24 31 9 3 6 0 2 0 5 25 9 3
TOTAL 34 64 98 41 6 35 4 8 4 10 108 41 6
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2023


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
BERDASARKAN TEMPAT KEJADIAN
NO. TRIWULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL LEMBAGA KANTOR/ FASILITAS RUMAH TOTAL
PENDIDIKAN TEMPAT KERJA UMUM TANGGA
1 Jan 0 9 9 0 0 1 8 9
2 I Feb 9 11 20 0 0 0 20 20
3 Mar 8 12 20 3 0 4 13 20
TOTAL 17 32 49 3 0 5 41 49
4 April 6 1 7 0 1 1 5 7
5 II Mei 9 6 15 0 1 5 9 15
6 Jun 13 6 19 0 2 4 13 19
TOTAL 28 13 41 0 4 10 27 41
7 Jul 1 9 10 0 0 9 1 10
8 III Ags 6 7 13 0 0 0 13 13
9 Sept 4 8 12 0 0 4 8 12
TOTAL 11 24 35 0 0 13 22 35
10 Okt
11 IV Nov
12 Des
TOTAL 46 54 90 3 4 15 68 90
TOTAL 102 123 215 6 8 43 158 215
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2023


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
STATUS
NO. TRIWULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL
DITERIMA DITANGANI DIRUJUK TERMINASI
1 Jan 4 2 6 9 9 9 0
2 I Feb 4 4 8 20 20 20 2
3 Mar 2 8 10 20 20 20 0
TOTAL 10 14 24 49 49 49 2
4 April 5 3 8 7 7 7 0
5 II Mei 1 4 5 15 15 15 0
6 Jun 2 4 6 19 19 19 0
TOTAL 8 11 19 41 41 41 0
7 Jul 0 3 3 10 10 10 0
8 III Ags 1 3 4 13 13 13 0
9 Sept 8 9 17 12 12 12 0
TOTAL 9 15 24 35 35 35 0
10 Okt 4 3 7
11 IV Nov 2 12 14
12 Des 1 9 10
TOTAL 7 24 31 90 90 90 2
TOTAL 34 64 98 215 215 215 4
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH KASUS BERDASAR STATUS PENANGANAN TAHUN 2023


DI SPT PPA PROVINSI JAWA TENGAH
JENIS KEKERASAN
NO. TRIWULAN
BULAN BULAN PEREMPUAN ANAK TOTAL KDRT HAK ASUH TPP TOTAL
KDP KS KTP KTA KBGO NON KBGO
ANAK O
1 Jan 4 2 6 0 0 3 1 5 0 0 0 0 0 0 9
2 I Feb 4 4 8 6 2 3 1 5 2 0 0 0 1 0 20
3 Mar 2 8 10 6 1 2 3 6 0 1 0 0 1 0 20
TOTAL 10 14 24 12 3 8 5 16 2 1 0 0 2 0 49
4 April 5 3 8 2 1 0 1 0 2 0 0 0 1 7
5 II Mei 1 4 5 4 1 0 1 5 0 2 2 0 0 0 15
6 Jun 2 4 6 5 2 2 6 1 0 2 1 19
TOTAL 8 11 19 9 5 3 1 12 0 5 2 0 2 0 90
7 Jul 0 3 3 0 0 2 0 3 0 3 0 1 1 0 10
8 III Ags 1 3 4 4 0 1 0 3 0 4 0 0 1 0 13
9 Sept 8 9 17 0 0 6 0 3 0 2 0 0 2 0 13
TOTAL 9 15 24 4 0 9 0 9 0 9 0 1 4 0 36
10 Okt 4 3 7
11 IV Nov 2 12 14
12 Des 1 9 10
TOTAL 7 24 31 21 8 11 6 28 2 6 2 4 0 139
TOTAL 34 64 98 46 16 31 12 65 4 21 4 1 12 0 314
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

DATA PILAH DETAIL PERKATEGORI KASUS DAN JENIS KORBAN

Jumlah Korban Jumlah Pelaku


No. TAHUN JUMLAH KASUS PROSES HUKUM
No. Jenis Kasus Jumlah Kasus Anak Dewasa Anak Dewasa
L P L P L P L P 1 2019 90 60
1 KdRT 21 8 13 16 1 2 2020 78 50
2 KdRT (Hak Nafkah ) 7 1 7 8 3 2021 104 84
3 KdRT (hak asuh anak) 11 8 7 10 2 4 2022 125 95
4 Perkosaan 16 11 4 1 21 5 2023 113 85
5 Pelecehan Seksual 6 5 7 5 1
6 Perbudakan Seksual 0
7 Pencabulan 4 3 1 4
8 Trafficking 1 1 1
9 Eksploitasi Buruh Migran 0
10 Eksploitasi
Anak
Seks Komersial 0
11 Kekerasan dalam Pacaran 3 1 2 1 2
12 KBGO 3 3 2
13 KTP 2 2 1 1
14 KTA - Tindakan Kekerasan
(fisik, psikis) 6 5 3 6
15 NON KBG 2 12 1 1
Jumlah Kasus Masuk 82 13 39 0 41 1 1 77 5
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Pencegahan
Kekerasan
adalah tindakan, cara,
atau proses yang adalah setiap perbuatan, tindakan,
dilakukan agar dan/atau keputusan terhadap seseorang
seseorang atau PENGERTIAN yang berdampak menimbulkan rasa sakit,
sekelompok orang tidak luka, atau kematian, penderitaan
melakukan Kekerasan di seksual/reproduksi, berkurang atau tidak
satuan pendidikan. berfungsinya sebagian dan/atau seluruh
anggota tubuh secara fisik, intelektual atau
mental, hilangnya kesempatan untuk
Penanganan mendapatkan pendidikan atau pekerjaan
dengan aman dan optimal, hilangnya
kesempatan untuk pemenuhan hak asasi
adalah tindakan, cara, atau manusia, ketakutan, hilangnya rasa
proses untuk menyelesaikan percaya diri, hilangnya kemampuan untuk
Kekerasan di satuan bertindak, rasa tidak berdaya, kerugian
pendidikan ekonomi, dan/atau bentuk kerugian lain
yang sejenis.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

JENIS KEKERASAN
Enam bentuk kekerasan yang teridentifikasi
di Satuan Pendidikan

Kekerasan 1 Kekerasan Fisik


Bentuk-bentuk
2 Kekerasan Psikis kekerasan tersebut
dapat dilakukan secara:
a. Fisik
3 Perudungan
b. Verbal
c. Non verbal
4 Kekerasan Seksual
d. Melalui media
teknologi & informasi
5 Diskriminasi & intoleransi termasuk
daring/online
Kebijakan yg
6 Mengandung kekerasan

36
pdk.jatengprov.go.id
MARI KENALI
BENTUK-BENTUK
KEKERASAN
Kekerasan Fisik

Contoh:
• tawuran atau perkelahian
massal;
• penganiayaan;
• perkelahian;
• eksploitasi ekonomi melalui
kerja paksa untuk
memberikan keuntungan
ekonomi bagi pelaku;
• pembunuhan; dan/atau
• perbuatan lain yang
dinyatakan sebagai
yaitu tindakan yang dilakukan oleh pelaku kepada korban dengan kontak Kekerasan fisik dalam
fisik oleh pelaku kepada korban dengan atau tanpa menggunakan alat
bantu. Tindakan ini dapat berupa tawuran/perkelahian masal, ketentuan peraturan
penganiayaan, perkelahian, eksploitasi ekonomi melalui kerja paksa perundang- undangan.
untuk memberikan keuntungan ekonomi bagi pelaku, pembunuhan,
dan/atau perbuatan lain yang dinyatakan sebagai kekerasan fisik dalam
ketentuan peraturan perundang-undangan.

pdk.jatengprov.go.id
Kekerasan
Psikis
yaitu perbuatan nonfisik yang dilakukan untuk
tujuan merendahkan, menghina, menakuti, atau
membuat perasaan tidak nyaman.

Termasuk dalam kategori ini adalah pengucilan,


penolakan, pengabaian, penghinaan, penyebaran
rumor, panggilan yang mengejek, intimidasi, teror,
perbuatan mempermalukan di depan umum,
pemerasan, dan/atau perbuatan lain yang sejenis

• pengucilan; • panggilan yang • perbuatan mempermalukan


• penolakan; mengejek; di depan umum;
• pengabaian; • intimidasi; • pemerasan; dan/atau
• penghinaan; • teror; • perbuatan lain yang sejenis.
• penyebaran rumor;

pdk.jatengprov.go.id
Perundungan/
Bullying Bullying (dikenal sebagai “penindasan/risak” dalam
bahasa Indonesia) merupakan segala bentuk
penindasan atau kekerasan yang dilakukan dengan
sengaja oleh satu atau sekelompok orang yang lebih
kuat atau berkuasa terhadap orang lain, bertujuan
untuk menyakiti dan dilakukan secara terus
menerus.
Kekerasan Seksual
yaitu setiap perbuatan merendahkan, menghina, melecehkan, dan/atau menyerang
tubuh, dan/atau fungsi reproduksi seseorang, karena ketimpangan relasi kuasa
dan/atau gender, yang berkibat atau dapat berakibat penderitaan psikis dan/atau fisik
a. penyampaian ujaran yang mendiskriminasi atau melecehkan tampilan fisik,
kondisi tubuh, dan/atau identitas gender Korban;
b. perbuatan memperlihatkan alat kelamin dengan sengaja;
c. penyampaian ucapan yang memuat rayuan, lelucon, dan/atau siulan yang
bernuansa seksual pada Korban;
d. perbuatan menatap Korban dengan nuansa seksual dan/atau membuat Korban
merasa tidak nyaman;
e. pengiriman pesan, lelucon, gambar, foto, audio, dan/atau video bernuansa
seksual kepada Korban;
f. perbuatan mengambil, merekam, dan/atau mengedarkan foto dan/atau rekaman
audio dan/atau visual Korban yang bernuansa seksual;
g. perbuatan mengunggah foto tubuh dan/atau informasi pribadi Korban yang
bernuansa seksual;
h. penyebaran informasi terkait tubuh dan/atau pribadi Korban yang bernuansa
seksual;
i. perbuatan mengintip atau dengan sengaja melihat Korban yang sedang
melakukan kegiatan secara pribadi dan/atau pada ruang yang bersifat pribadi;
j. perbuatan membujuk, menjanjikan, atau menawarkan sesuatu Korban untuk
melakukan transaksi atau kegiatan seksual;
k. pemberian hukuman atau sanksi yang bernuansa seksual;
l. perbuatan menyentuh, mengusap, meraba, memegang, memeluk, mencium,
dan/atau menggosokkan bagian tubuhnya pada tubuh Korban;

pdk.jatengprov.go.id
Kekerasan Seksual
yaitu setiap perbuatan merendahkan, menghina, melecehkan, dan/atau menyerang
tubuh, dan/atau fungsi reproduksi seseorang, karena ketimpangan relasi kuasa
dan/atau gender, yang berkibat atau dapat berakibat penderitaan psikis dan/atau fisik
m. perkosaan termasuk penetrasi dengan benda atau bagian tubuh selain alat
kelamin;
n. pemaksaan atau perbuatan memperdayai Korban untuk melakukan aborsi;
o. pemaksaan atau perbuatan memperdayai Korban untuk hamil;
p. pembiaran terjadinya Kekerasan seksual dengan sengaja;
q. Pemaksaan sterilisasi;
r. penyiksaan seksual;
s. eksploitasi seksual;
t. perbudakan seksual;
u. tindak pidana perdagangan orang yang ditujukan untuk eksploitasi seksual;
dan/atau
v. perbuatan lain yang dinyatakan sebagai Kekerasan seksual dalam ketentuan
peraturan perundang- undangan.
w. perbuatan mengunggah foto tubuh dan/atau informasi pribadi Korban yang
bernuansa seksual;
x. penyebaran informasi terkait tubuh dan/atau pribadi Korban yang bernuansa
seksual;
y. perbuatan mengintip atau dengan sengaja melihat Korban yang sedang
melakukan kegiatan secara pribadi dan/atau pada ruang yang bersifat pribadi;

pdk.jatengprov.go.id
Diskriminasi dan Intoleransi
yaitu setiap perbuatan kekerasan dalam bentuk pembedaan, pengecualian,
pembatasan, atau pemilihan berdasarkan suku/etnis, agama, kepercayaan, ras,
warna kulit, usia, status sosial ekonomi, kebangsaan, jenis kelamin, dan/atau
kemampuan intelektual, mental, sensorik, serta fisik.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

KEBIJAKAN YANG BERPOTENSI MENIMBULKAN KEKERASAN

surat keputusan

surat edaran
6
karena berpotensi atau nota dinas
Kebijakan yang menimbulkan kekerasan dalam
mengandung bentuk
baik secara tertulis
kekerasan imbauan
maupun tidak tertulis

instruksi

pedoman, dan lain-lain

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Mengenali
Perundungan/Bullying
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Bentuk-bentuk Bullying

Bullying Verbal
Berupa celaan, fitnah, atau
penggunaan kata-kata yang tidak
baik untuk menyakiti orang lain.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Bentuk-bentuk Bullying

Bullying Fisik
Berupa pukulan, menendang,
menampar, meludahi atau segala
bentuk kekerasan yang
menggunakan fisik.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Bentuk-bentuk Bullying

Bullying Relasional
Berupa pengabaian, pengucilan,
cibiran dan segala bentuk
tindakan untuk mengasingkan
seseorang dari komunitasnya.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Bentuk-bentuk Bullying

Cyber Bullying
Segala bentuk tindakan yang
dapat menyakiti orang lain
dengan sarana media elektronik
(rekaman video intimidasi,
pencemaran nama baik lewat
media sosial).
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Bullying
Terjadi Dimana Saja Biasanya dilakukan oleh senior kepada
junior, atau bahkan teman satu tingkatan.

Umumnya bullying dari senior kepada


junior merupakan tradisi.
Sekolah Biasanya terjadi karena adanya
kecemburuan.

Rumah / Sifatnya relasional, misalnya sang korban


tidak diakui sebagai keluarga.

Kadang juga bersifat fisik, misalnya


Keluarg kekerasan dalam rumah tangga.
a

Lingkunga Dapat terjadi karena unsur mayoritas


menindas yang minoritas, misalnya orang
n Sekitar pendatang yang dibully oleh warga asli.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Penyebab
Bullying
Permusuhan Perasaan Dendam
Seseorang yang pernah disakiti atau ditindas
Permusuhan dan rasa kesal diantara biasanya menyimpan rasa dendam yang ingin
pertemanan bisa memicu seseorang disalurkan kepada orang lain sehingga orang lain
melakukan tindakan bullying. merasakan hal yang sama, salah satunya adalah
dengan melakukan bullying

Rasa Kurang Percaya Diri


& Mencari Perhatian Pengaruh Negatif dari Media
Seseorang yang kurang percaya diri
seringkali ingin diperhatikan, salah satunya Semakin banyaknya gambaran kekerasan di
adalah dengan melakukan bullying. media baik televisi, internet, dsb. Menjadi
Dengan mem-bully orang lain, mereka contoh buruk yang bisa menginspirasai
akan merasa puas, lebih kuat dan dominan. seseorang untuk melakukan kekerasan tanpa
alasan yang jelas.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Bahaya Bullying

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Menyebabkan
Trauma ?
Bullying dapat menyebabkan rasa
trauma yang bisa menyebabkan efek
negatif pada kejiwaan korban bullying.
Bahkan, ada pula bullying yang
berujung pada terenggutnya nyawa
korban.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Sebagian yang membaca pertanyaan diatas pasti


akan menjawab iya. Kini mayoritas sekolah di
Bullyin Indonesia, terutama di SMP hingga perguruan
tinggi mengenal adanya budaya perpeloncoan
g
Menimbulkan Dendam yang diwarnai kekerasan untuk para junior yang
dilakukan oleh senior, dalam bentuk masa
& Budaya Kekerasan orientasi, kaderisasi ekstrakulikuler hingga dalam
bentuk pertemanan sehari-hari, yang kita kenal
Pernahkah anak-anak kita mengalami dengan istilah “gencet” dan “labrak”. Itu semua
perpeloncoan oleh kakak kelas di sekolah? dilakukan oleh senior kepada junior, dan ketika
Pernahkah anak-anak kita mengalami junior telah naik tingkat, perasaan dendam ini akan
ketakutan karena kakak kelasnya ?
disalurkan pada junior dibawahnya sehingga
membuat tradisi kekerasan di sekolah.

Bullying Membahayakan Nyawa


Bangun kesadaran bahwa bullying yang
sering kita lihat disekitar kita ternyata bisa
merenggut nyawa?

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

CEGAH
BULLYIN
G

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Cegah Bullying Dari Diri Sendiri


Manusia hidup dengan kemerdekaan yang tidak
boleh dirampas haknya. Kebebasan individu dibatasi
oleh kebebasan individu lain.

Belajar dari hal kecil, jangan mengejek orang lain


secara suka-suka. Jangan biarkan kebiasaan buruk
seperti menyembunyikan handphone, tas, jaket, atau
barang yang lain hanya untuk kesenangan diri.

Boleh bercanda dan mengekspresikan diri sepuasnya,


tapi ingat, jangan sampai kesenangan individu
merenggut kesenangan orang lain.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

5 Langkah Jika
kamu di Bully

01 02 03 04 05
Tetap percaya diri Simpan semua Berbicara & Berbaur dengan Tetap berpikir
& hadapi bukti bullying yang laporkanlah teman-teman yang positif
tindakan bullying bisa kamu membuat percaya
dengan berani laporkan kepada diri dan selalu
penegak hukum berpikir positif
(khususnya untuk
cyber bullying)

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

5 Langkah Jika melihat di


Bully

01 02 03 04 05
Jangan Diam! Mencoba melerai Berbicara & Bicara dengan Laporkan kepada pihak yang
dan mendamaikan laporkanlah orang terdekat bisa menjadi penegak hukum
pelaku bullying di lingkungan terjadi bullying
agar memberikan seperti kepala sekolah & guru
perhatian dan (di sekolah), tokoh
pengertian masyarakat, akun penegak
hukum seperti kepolisian (jika
pdk.jatengprov.go.id
terjadi di dunia maya)
5
P D K J T G

Jika ingin mencari teman yang bisa membawa terbebas dari


Kriteria Persahabatan bullying, jadilah pribadi yang juga bisa membawa teman
terbebas dari bullying. Seperti apakah teman yang bisa
Bebas Bullying membawa kalian terbebas dari bullying? Inilah tips nya:

01 02 03
Sering memberi Mampu diajak
nasihat bekerjasama Menerima apa
adanya
Teman yang baik cenderung Medmilih teman yang dapat
lebih sering memberi Seorang teman yang baik akan menerima
diajak untuk bekerjasama. apa adanya, bukan ada apanya. Apapun
nasehat. Ketika memiliki Memiliki rekan- rekan yang
masalah, teman yang baik kondisinya, seorang teman yang baik tidak
mempunyai semangat dan akan mempermasalahkannya.
akan memberi nasehat yang minat yang sama, serta
baik pula. Karakter demikian tidak mudah untuk
dapat diajak untuk dijumpai pada setiap orang. Jadi, jika
Namun, ketika bekerjasama, adalah
memiliki teman yang memiliki rekan yang memiliki karakter
sebuah keberuntungan. demikian, maka tentu patut disyukuri.
menyarankanmu untuk Masalah-masalah, akan
berbuat sesuatu hal yang Orang yang tidak bisa menerima apa
terasa mudah untuk adanya juga memiliki kecenderungan akan
negatif, pastikan harus diselesaikan.
berani mengatakan tidak berlaku tidak baik atau orang-orang yang
dan sebaiknya menjaga dianggap memiliki kekurangan.
jarak dengannya.

pdk.jatengprov.go.id
5
P D K J T G

Jika kamu ingin mencari teman yang bisa membawamu terbebas


Kriteria Persahabatan dari bullying, jadilah teman yang juga bisa membawa temanmu
terbebas dari bullying. Seperti apakah teman yang bisa
Bebas Bullying membawa kalian terbebas dari bullying? Inilah tips nya:

04 05
Tidak suka menggunakan kata- Jujur
kata kasar
Kejujuran adalah suatu kewajiban,
Ciri-ciri seorang teman yang baik, termasuk dalam pertemanan.
adalah dari tutur bahasanya. Kejujuran seseorang tidak dapat
Kenalilah dengan baik dinilai dengan apapun. Oleh karena
teman-teman dari tutur itu, tidak hanya bagi diri pribadi,
bahasanya, jika memiliki teman seorang teman juga wajib memiliki
yang sering mengumpat, atau kejujuran yang baik. Kebohongan
menggunakan kata-kata kotor itu juga memicu konflik yang bisa
juga cerminan dari perilakunya menjadi titik awal terjadinya
yang memiliki kecenderungan bullying.
tidak terpuji.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

CEGAH
BULLYIN
G
UNTUK
ORANG
TUA

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Kenali Anak Lingkungan Keluarga


Rentan Bullying
Anda Anak Rentan
Ciri-Ciri
diBully Tahukah anda bahwa bullying juga
disebabkan oleh lingkungan di keluarga?
Kenali lingkungan keluarga yang rentan
terhadap bullying:

01
Anak yang cenderung sulit bersosialisasi,
sehingga sering dianggap ‘culun’.

02 03 01 02
Keluarga yang Keluarga yang
Anak yang fisiknya berbeda Anak yang cenderung ber-
hubungan rumah memiliki
dengan yang lain (kelebihan beda dengan yang
tangga orang tuanya komunikasi yang
berat badan, bentuk fisik anak-anak yang lain (ber-
tidak harmonis dan kurang.
yang berbeda misalnya asal dari keluarga berke-
diperlihatkan kepada
berkuping caplang, atau cukupan, sangat sukses atau
anak.
berbibir tebal. sangat payah dalam suatu
bidang tertentu)

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Ciri-Ciri Anak
Suka MemBully Anak yang cemburu karena merasa gagal
dalam hal akademik atau nonakademik

Anak yang mengalami masalah dalam


keluarga

Anak yang ingin mendapat pengakuan,


biasanya karena di rumah kurang dapat
perhatian

Anak yang sakit hati karena secara


psikologis merasa kalah bersaing dengan
sang calon korban bullying

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Lingkungan Keluarga
Rentan Bullying
Tahukah anda bahwa bullying juga disebabkan oleh lingkungan di keluarga?
Kenali lingkungan keluarga yang rentan terhadap bullying:

01 02
Keluarga yang Keluarga yang
hubungan rumah memiliki komunikasi
tangga orang tuanya yang kurang.
tidak harmonis dan
diperlihatkan kepada
anak.

pdk.jatengprov.go.id
Menjaga Lingkungan Anak Bebas dari Bullying
P D K J T G

Selain menjaga lingkungan keluarga agar bebas dari bullying, orang tua juga memegang peran utama menjaga
lingkungan anak di luar lingkaran keluarga yang bebas dari bullying. Berikut diantaranya langkah untuk menjaga
lingkungan anak yang bebas dari bullying:

Perhatikan dan Kenalilah Berikan pemahaman kepada Sarankan teman dan


dengan baik teman dari anak anak anda lingkungan yang menurut anda
anda baik
Teman memiliki pengaruh yang Orang tua harus bisa mengarahkan Jika anda mempunyai seorang teman
besar terhadap perilaku anak anda. tentang cara bergaul yang baik serta atau tetangga yang mempunyai anak
Mulailah untuk membuka diri dengan cara memilih lingkungan pergaulan yang seumur dengan anak anda, maka
anak, menciptakan komunikasi yang yang sehat. Berikan pemahaman bisa anda sarankan agar anak anda
lancar, agar anak tidak sungkan tentang efek negatif dari teman yang berteman dengan anak teman anda.
menceritakan dan memperkenalkan kurang baik, sarankan dia agar jangan Tapi pastikan anak dari teman anda
lingkungan pertemananya kepada sampai bergaul terlalu jauh dengan tersebut memiliki sifat dan karakter
orang tua. Dari situlah kita bisa orang orang seperti itu dengan kesan yang baik. Menjaga anak dari
mengontrol pergaulannya. menyarankan tanpa unsur paksaan, lingkungan yang tak baik dengan cara
agar anak Anda bisa menerimanya ini bisa membuatnya tidak mencari
dengan positif. pergaulan dan teman bermain
semaunya. Namun tetap diatur agar
tidak dipaksakan terhadap anak.

pdk.jatengprov.go.id
Mari Cegah Bullying
P D K J T G

Agar Anak-Anak Terjauh dari Bullying


Memupuk Keberanian dan Ketegasan
Cara yang ampuh untuk mencegah anak menjadi korban bullying adalah dengan bersikap
berani. Ajari anak untuk menunjukkan ketegasan dalam menghadapi bullying. Ini tidak berarti
Anda mengajarkan anak untuk melawan dengan kekerasan. Setidaknya mereka harus punya
keberanian untuk berkata 'tidak' atau 'berhenti' saat ditindas.
Beri contoh kepada mereka cara mempertahankan diri jika hak mereka dilanggar (misalnya
dengan menegur orang yang menyerobot antrean)

Buat Kedekatan Emosional dengan Anak


Dengan membuka ruang emosional dengan anak, ternyata mampu mengeta- hui apa yang
terjadi dalam kehidupan sosialnya di luar rumah, Kita perlu terhubung dengan anak secara
emosional. Cara ini, anak tidak akan segan bercerita apa saja yang terjadi setiap hari di luar
rumah. Termasuk saat anak-anak menjadi korban atau malah menja- di pelaku praktek
bullying.

Membangun Rasa Percaya Diri Anak


Mereka yang menjadi penindas selalu mencari korban yang terlihat rapuh, penakut, pemalu,
tidak memiliki teman, dan tidak memiliki rasa percaya diri. Sifat-sifat tadi adalah sasaran
empuk penindas. Karenanya, ajari anak untuk menunjukkan sikap percaya diri yang cukup,
terutama di hadapan orang lain yang bukan anggota keluarga. Ajarkan mereka untuk
bersikap ramah dan tidak bersikap malu-malu saat berbicara dengan orang lain. Karena rasa
percaya diri akan membentuk mekanisme pertahanan dalam menghadapi praktek bullying.

pdk.jatengprov.go.id
Mari Cegah Bullying
P D K J T G

Agar Anak-Anak Terjauh dari Bullying

Memupuk Keberanian dan Ketegasan


Dengan mengajarkan cinta kasih antar sesama kepada anak-
anak, adalah cara paling efektif untuk mencegah anak menjadi
korban bullying atau pelaku bullying di masa depan.
Membesarkan mereka di tengah lingkungan yang penuh kasih
sayang sejak dini, juga mampu menjauhkan anak menjadi korban
dan pelaku bullying. Tunjukkan cara Anda berinteraksi dengan
pasangan dan anak-anak akan meninggalkan memori bagi si
buah hati, yang kelak akan ia terapkan pada kehidupan sosialnya
di luar rumah.

Kembangkan Kemampuan Sosialisasi Anak


Pastikan agar anak Anda punya kemampuan dasar dalam
bersosialisasi yang cukup. Ini berguna baginya untuk menjalin
pertemanan. Tentu saja ia tidak harus menjadi anak yang populer
atau menonjol. Tetapi dengan kemampuan bersosialisasi yang
cukup dia akan punya rasa percaya diri yang memadai untuk
mendapatkan penghargaan yang sepantasnya dari lingkungan
sekitarnya.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Mari Cegah Agar Anak-Anak


Tidak Melakukan
Bullying Bullying

Ajarkan Etika Terhadap Sesama Berikan Teguran Mendidik Jika Tanamkan Nilai-Nilai
anak Melakukan Kesalahan Keagamaan
Sejak dini, ajarkan anak untuk peduli dan
penekanan yang sesuai dengan Setiap agama menanamkan kebaikan
menghargai sesama. Ajak mereka untuk
mengenal karakter di lingkungan pelanggarannya. Tapi jangan pula terhadap sesama. Ajarkan nilai-nilai
sosialnya, sehingga mereka belajar untuk berlebihan dalam memberi sangsi keagamaan sejak dini kepada anak.
bertenggang rasa dengan sekitar serta kepada anak, karena sikap berlebihan Keyakinan anak-anak terhadap Tuhan dan
menyadarkan mereka bahwa mereka hidup malah akan membuat anak nilai-nilai keagamaan akan menjaga
bersama dengan orang lain. mendendam rasa ingin membalas. mereka dari segala tindakan kekerasan,
termasuk bullying.
63
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Mari Cegah Agar Anak-Anak


Tidak Melakukan
Bullying Bullying

Dampingi Anak-Anak Untuk Menyerap Informasi Jadilah Panutan Untuk Anak Anda
Sejak dini, ajarkan anak untuk peduli dan menghargai sesama. Tindakan dan perilaku anak biasanya mencontoh orang tua dan
Ajak mereka untuk mengenal karakter di lingkungan sosialnya, lingkungan di sekitarnya. Sudah seharusnya anda tidak
sehingga mereka belajar untuk bertenggang rasa dengan sekitar melakukan tindakan-tindakan tidak terpuji, termasuk
serta menyadarkan mereka bahwa mereka hidup bersama memperlihatkan kekerasan serta bullying yang bisa dicontoh
dengan orang lain. anak anda.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Jika Anak Anda


di-Bully
Ajaklah anak anda berbicara dan mencurahkan isi hatinya. Kebanyakan
korban bullying merasa takut dan tertekan untuk membicarakan apa
yang terjadi. Dengan menjadi tempat bicara, hal itu akan melegakan
sedikit keadaannya.

Bantu mereka mengelola lonjakan kemarahan dan agresi yang mereka


rasakan yang biasanya diarahkan tidak hanya untuk orang lain tetapi
juga untuk diri mereka sendiri.

Temukan cara untuk menghidupkan kembali harga diri mereka dan tidak
mengingat kembali terhadap rasa malu dan membenci diri sendiri

Tunjukan kasih sayang yang besar kepada untuk memperkuat


perasaan diterima, dihargai, dan dicintai

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

Jika Anak Anda


Melakukan Bullying

Segera ajak anak bicara mengenai apa yang ia


lakukan. Jelaskan bahwa tindakannya Ajarkan rasa empati terhadap sesama, agar anak
merugikan diri dan orang lain. Upayakan anda melihat tindakan mereka dari perspektif
bantuan dari tenaga ahli agar masalah korban.
tertangani dengan baik dan selesai dengan
tuntas.

Ajak anak anda untuk mengelola energinya pada hal-hal


positif, seperti menyalurkan hobi dan bakatnya.
Cari penyebab anak melakukan hal tersebut.
Penyebab menjadi penentu penanganan. Anak
yang menjadi pelaku karena rasa rendah diri
tentu akan ditangani secara berbeda dengan
Menetapkan aturan perilaku yang konsisten. Pastikan
pelaku yang disebabkan oleh dendam karena anak memahami aturan dan hukuman yang mereka
pernah menjadi korban. Demikian juga bila langgar sehingga mereka terbiasa dengan aturan dan
pelaku disebabkan oleh agresifitasnya yang norma-norma yang ada.
berbeda.

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

MARI
BERSAMA-SAMA
MELAWAN
BULLYING

78
pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

KEMITRAAN
KELUARGA - SEKOLAH – MASYARAKAT
(Trilogi Pendidikan)

KELUARGA

MANFAAT

KE
N
AA

M
ITR
TR

AA
MI

N
KE
PESERTA DIDIK
ORANG TUA M
Guru Pertama dan Utama A AT AN
NF FA
A AT
Empati & Simpati, mau M
mendengarkan, dan belajar
KEMITRAAN SATUAN
MASYARAKAT PENDIDKAN

pdk.jatengprov.go.id
Membangun persahabatan Buka akses
komunikasi/konsultasi
di sekolah yang nyaman (Ruang
BP bukan ruang
pengadilan)

Manfaatkan jam Kembangkan


istirahat (jeda pembelajaran yang
pembelajaran) untuk menyenangkan----
berbaur dengan siswa pembelajaran
dan warga sekolah berdeferensiasi
lainnya
Kembangkan
budaya kunjungan
ke keluarga yang Review berkala tata
mengalami tertib sekolah
hambatan
belajar/hambatan
pergaulan

pdk.jatengprov.go.id
LANGKAH AWAL

pdk.jatengprov.go.id
P D K J T G

SEDANG BERPROSES
PENYUSUNAN RANCANGAN
PERATURAN GUBERNUR
TENTANG PELAKSANAAN
PENCEGAHAN DAN PENANGANAN
KEKERASAN
DI LINGKUNGAN
SATUAN PENDIDIKAN

pdk.jatengprov.go.id
GERAKAN GOTONG ROYONG
CEGAH DAN TANGANI
KEKERASAN
“Ayo RUKUN”

pdk.jatengprov.go.id
DEKLARASI
“Ayo RUKUN”

78
pdk.jatengprov.go.id
JINGLE Ayo... ayo... ayo rukun
Brantas kekerasan dan perundungan
“Ayo RUKUN” Aksi gotong royong sesama teman
Tercipta sekolah yang menyenangkan
Dr. Uswatun Hasanah, S.Pd., M.Pd
Berani menolak Semua aksi kekerasan
Lindungi teman dan berikan kenyamanan

Tak boleh membeda bedakan


Suku ras dan agama
Apalagi kalau menyakiti
Laporkan jika kau temui

Stop kekerasan
Stop perundungan
Dan Enam jenis kekerasan di sekolah
Gurunya tenang
Siswanya senang
Tercipta iklim sekolah yang menyenangkan
Tak boleh membeda bedakan
Suku ras dan agama
Apalagi kalau menyakiti

X
Laporkan jika kau temui

Stop kekerasan
Stop perundungan
Dan Enam jenis kekerasan di sekolah
Gurunya tenang
siswanya senang 78
pdk.jatengprov.go.id Tercipta iklim sekolah yang menyenangkan
APLIKASI CONTENT

“Ayo RUKUN”
https://dikdaya.pdkjateng.go.id
REGULASI

BUKU SAKU

AKSI CEGAH KEKERASAN

PEMBERITAAN

KELEMBAGAAN (TPPK &


SATGAS

PELAPORAN TINDAK
KEKERASAN

PROGRES PENANGANAN
PELAPORAN

78
pdk.jatengprov.go.id
pdk.jatengprov.go.id
pdk.jatengprov.go.id

Anda mungkin juga menyukai