Anda di halaman 1dari 17

ILMU NEGARA

GUSTI AYU RATIH DAMAYANTI,SH.,MH


NIP/NIDN: 19820827 200501 2 001/0027088201
FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS ISLAM AL-AZHAR MATARAM
BAB V
TIPE – TIPE NEGARA
• 5.1. Tipe – tipe negara berdasarkan
sejarah
• 5.2. Tipe – tipe negara berdasarkan
tujuan
Tipe – tipe negara
berdasarkan sejarah PERTUMBUHANNYA

Uraian tipe – tipe negara berdasarkan sejarah meninjau


penggolongan negara berdasarkan sejarah pertumbuhan
negara yang dimulai dari fase – fase yaitu:

1. Tipe Negara Timur Purba/Timur Kuno;


2. Tipe Negara Yunani Kuno;
3. Tipe Negara Romawi /Romawi Kuno
4. Tipe Negara Abad Pertengahan
5. Tipe Negara Modern
1. Tipe Negara Timur Purba, tipenya
Tirani yaitu raja berkuasa mutlak.
Ciri2xnya :
• bersifat keagamaan(raja dianggap dewa
oleh warganya)
• pemerintahan bersifat absolut (mutlak)
2. Tipe Negara Yunani Kuno, tipenya negara kota (polis)
Ciri2xnya:
• besar negara kota hanya 1 kota saja yang dilingkari
benteng pertahanan
• penduduk sedikit
• pemerintahan demokrasi langsung
• pemerintahan selalu dipegang oleh filsuf
3. Tipe Negara Romawi, tipenya Imperium
Ciri2xnya :
• pemerintahan dipegang oleh Caesar dan sifat
pemerintahan mutlak
• yang menerima seluruh kekuasaan dari rakyat
Caesarismus
• UU di Romawi disebut “Lex Regia”
4. Tipe Negara Abad Pertengahan

tipenya dualisme (pertentangan)


- dualisme antara penguasa dgn rakyat
- dualisme antara pemilik dan penyewa tanah
- dualisme antara Negarawan dgn Gerejawan
Akibat adanya dualisme ini, timbul keinginan rakyat untuk saling
membatasi hak dan kewajiban antara Raja dengan rakyat
Pendapat ini dikemukakan oleh golongan Anti Raja yang mutlak
Perjanjian mereka disepakati dan diletakkan dalam Leges
Fundamentalis berlaku sbg UU
5. Tipe Negara Modern
Tipenya adalah :
1. Berlaku asas demokrasi
2. Dianutnya paham Negara Hukum
3. Susunan negaranya kesatuan

didalam negara hanya ada 1 pemerintahan yaitu


pemerintahan pusat yang punya wewenang tertinggi
Tipe – tipe negara
berdasarkan tujuan
• Tipe negara yang ditinjau dari sisi tujuan adalah
penggolongan negara – negara yang melihat
hubungan antara penguasa dan rakyat dimana
terdapat :
• A. Tipe negara Polisi
• B. Tipe negara Hukum
• C. Tipe negara Kesejahteraan
• 1. Tipe negara policie (polizei staat)

*negara bertugas menjaga tata tertib saja


atau istilahnya nachtwakkerstaat
*pemerintahan bersifat absolut
2. Tipe negara Hukum (Rechtsstaat)
• Tindakan penguasa dan rakyat harus berdasarkan hukum
Ada 3 tipe negara hukum yaitu :
• A. Tipe negara hukum liberal, menghendaki agar negara
berstatus pasif, artinya WN harus tunduk pada peraturan2x
negara, penguasa dalam bertindak sesuai dengan hukum,
kaum liberal menghendaki agar antara penguasa dan yang
dikuasai ada persetujuan dalam bentuk hukum dan
persetujuan yang menguasai penguasa
• B. Tipe Negara Hukum Formil, disebut juga dengan negara
demokratis yang berlandaskan hukum

• Negara hukum yang mendapatkan pengesahan dari rakyat


• segala tindakan penguasa memerlukan bentuk hukum
tertentu atau harus sesuai UU

Tipe negara hukum dari F.J.Stahl ada 4 unsur


C. Tipe Negara Hukum Materiil, merupakan
perkembangan dari tipe negara hukum formil dan
berlaku asas legalitas

Namun tindakan penguasa dalam hal mendesak


demi kpntingan WN dibenarkan menyimpang dari UU

Berlaku asas opportunitas


• 3.Tipe Negara Kemakmuran/Negara Kesejahteraan

• Negara mengabdi sepenuhnya pada masyarakat dan


negara merupakan satu2xnya alat untuk
menyelenggarakan kemakmuran rakyat
• Neg aktif dalam menyelenggarakan kemakmuran warganya
untuk kepntingan seluruh rakyat dan negara,mewujudkan
kemakmuran merupakan tugas negara yang mutlak
• Freies ermessen dibenarkan dalam welfarestate
TUGAS KELOMPOK 5

• 1.Bagaimana ciri2x dominan yang dimiliki masing2x negara!


• 2.Dari kelima tipe negara menurut sejarah pertumbuhannya,
Indonesia dapat dimasukkan kedalam kategori tipe negara
yang mana!
• 3.Jelaskan arti kata “polisi” dalam tipe negara polisi (Polizie
staats) dilihat dari sudut arti positif (luas) dan arti
negatif(sempit)!
• 4.Apakah negara Indonesia termasuk kedalam tipe negara
Welfare State, uraikan dengan contoh riil nya!
Aturan pengerjaan tugas

• 1. tugas diketik dengan huruf times new roman fz 12, tidak lebih dari
10 halaman menggunakan kertas A4;
• 2.dalam tugas dicantumkan nama masing2x kelompok lengkap
dengan NIM dan kelas apa;
• 3.dalam tugas dicantumkan literatur yang digunakan sebagai
rujukan;
• 4.tugas dikirim via email ke email gek_ratihdamayanti@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai