Anda di halaman 1dari 13

METODELOGI

PENELITIAN

Ns. Awaliyah Ulfah Ayudytha., MARS.


FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAYANAN
POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAGAN PUNAK
TAHUN 2020

PENELITI : NELLI

Di susun oleh :
Sri Devi
21010007
01
Kerangka Konsep
Faktor-faktor
pemanfaatan pelayanan
kesehatan Pemanfaatan Pelayaan Kesehatan
1. Akses Layanan
2. Pengetahuan
3. Sikap
02
Populasi
Populasi merupakan seluruh subjek atau
objek dengan karakteristik tertentu yang akan
di teliti ( Hidayat,2017). Penelitian ini yang
menjadi populasi penelitian adalah semua
Masyarakat yang berjumlah 921 orang.
03
Sempel
Sampel adalah sebagian atau wakil dari populasi yang dipilih atau diteliti
(Arikunto, 2016). Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini
menggunakan metode Total Sampling adalah teknik pengambilan sampel
dimana jumlah sampel sama dengan populasi (Sugiyono, 2017). Besar sampel
yang diambil yaitu sebanyak 63 responden. Berdasarkan data diatas maka
kriteria sampel dapat dibagi menjadi dua yaitu kriteria inklusi dan eksklusi
agar dapat memberikan keterangan yang akurat yaitu:
a Kriteria Inklusi
1) Mampu berkomunikasi dengan baik dan kondusif
2) Bersedia menjadi responden
b. Kriteria Eksklusi
3) Menolak menjadi responden
4) 2) Tidak mampu membaca dan menulis .
04
Teknik
Sampling
Teknik sampling adalah suatu proses seleksi sampel yang digunakan
dalam penelitian dari populasi yang ada, sehingga jumlah sampel akan mewakili
keseluruhan populasi yang ada (Hidayat, 2017).
Sampel dalam penelitian ini diambil dengan teknik pengambilan sampel
secara purposive sampling adalah salah satu teknik sampling non random sampling
dimana peneliti menentukan pengambilan sampel dengan cara menetapkan Ciri-Ciri
khusus yang sesuai dengan tujuan penelitian sehingga diharapkan dapat menjawab
permasalahan penelitian. (Sugiono, 2017).
05
Komentar
Pada dasarnya peneliti dibatasi demografi
(letak wilayah), waktu dan ketersediaan dana
untuk menjangkau seluruh anggota populasi
Sehingga perlu diidentifikasi unit lebih kecil
yang merupakan bagian dari populasi terget,
dimana peneliti mampu menjangkaunya
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai