Anda di halaman 1dari 12

Sistematika dan Kritik Sains

Sesi Empat:
Krisis Sains
Armahedi Mahzar
Krisis Sains

• Krisis Internal

• Krisis Eksternal
Krisis Internal

• Teori Relativitas
• Teori Kuantum
• MetaMatematika
Teori Relativitas
• Prinsip Relativitas
Prinsip invariansi kecepatan cahaya
Prinsip kovariansi hukum-hukum alam

• Konsekuensi
Kesetaraan materi-energi
Kenisbian ruang-waktu
Kelengkungan ruang-waktu
Teori Kuantum

• Dualisme partikel gelombang


• Prinsip Komplementaritas Bohr
• Prinsip Ketidakpastian Heisenberg
Meta-matematika

• Teorema ketidaklengkapan Godel


– Tak ada sistem aksioma matematika yang
sekaligus konsisten dan lengkap

• Teorema ketidakputusan Turing


– Tak ada program yang bisa menentukan
apakah dirinya tidak berhenti
Krisis Eksternal

• Militerisme sains
• Degradasi ekologis
• Fragmentasi sosial
• Alienasi personal
Militerisasi Sains
• Senjata pemusnah massal
– Bom Nuklir
– Bom racun
– Bom biologis
Degradasi Ekologis
• Polusi
– Polusi kimia
– Polusi Plastik
– Polusi termal
• Degradasi
– Deplesi Sumber Daya Alam
– Lubang Ozon
– Pemanasan global
– Perubahan iklim
Fragmentasi Sosial
• Ketimpangan ekonomi: Kaya Miskin
• Ketimpangan regional: Utara Selatan
• Keterbelahan sosial: Kanan Kiri
Alienasi Personal
• Alienasi psikologis
• Alienasi sosiologis
• Alienasi teknologis
Kesimpulan
• Teori relativitas meruntuhkan materialisme
sebagai paradigma ontologis sains
• Teori kuantum meruntuhkan empirisme
sebagai paradigma epistemologis sains
• Meta-matematika meruntuhkan
rasionalisme sebagai paradigma
epistemologis sains
• Krisis eksternal meruntuhkan humanisme
sebagai paradigma aksiologis sains

Anda mungkin juga menyukai