Anda di halaman 1dari 12

SEJARAH KERAJAAN

KUTAI
Kelompok 6
Anggota Kelompok

• Aditya Dwi Saputra (1)


• Adnan Desta Priastyandra (2)
• Farell Muthahhari (16)
• Davin Alviano Radysha Pratama (13)
• Mahdarani (23)
• Vira Amanda Putri (34)

01
Letak Kerajaan

Kerajaan bercorak Hindu tertua di Indonesia adalah Kerajaan Kutai yang

berada di Kalimantan. Kerajaan ini berdiri sekitar tahun 400-500 M. Mengutip

buku Sejarah oleh M. Habib Mustopo, Kerajaan Kutai terletak di kawasan

Muara Kaman, tepi Sungai Mahakam, Kutai, Kalimantan Timur

LETAK KERAJAAN

02
SUMBER SEJARAH

Sumber sejarah dari kerajaan kutai yaitu ditemukannya beberapa peninggalan berupa prasasti.
Tulisan itu ditemukan pada tujuh buah tiang batuyang di sebut dengan Yupa. Yupa, yaitu tiang batu
yang digunakan untuk mengikat hewan korban yang merupakan persembahan rakyat Kutai kepada
para dewa yang dipujanya

PRASASTI YUPA

03
KEHIDUPAN POLITIK

Kerajaan Kutai adalah kerajaan tertua di Indonesia. Hal


ini dijelaskan melalui Prasasti Yupa bahwa Kerajaan Kutai
didirikan oleh Raja Kudungga. Selain itu, kehidupan
politik Kerajaan Kutai menganut sistem monarki atau
berdasarkan garis keturunan.

RAJA KUDUNGGA

04
SILSILAH RAJA
Silsilah Kerajaan Kutai Kartanegara
Kerajaan Kutai Kartanegara merupakan kerajaan yang memiliki silsilah panjang. Hal ini juga dikarenakan perembangan dan transisi masa perubahan keyakinan,
yaitu hindu ke islam. Oleh sebab itu, kerajaan ini juga dikenal dengan kesultanan. Berikut adalah silsilah kepemimpinan Kerajaan Kutai Kartanegara:

Aji Batara Agung Dewa Sakti 1300-1325 M


Aji Batara Agung Paduka Nira 1325-1360 M
Maharaja Sultan 1360-1420 M
Raja Mandarsyah 1420-1475 M
Pangerang Tumenggung Bayabaya 1475-1545 M
Raja Makota 1454-1610 M
Aji Dilanggar 1610-1635 M
Pangeran Sinum Panji Mendapa Ing Martadipura 1635-1650 M
Pangeran Dipati Agung Ing Martadipura 1650-1665 M
Pangeran Dipati Maja Kusuma Ing Martadipura 1665-1686 M
KETOPONG SULTAN
Aji Ragi Gelar Ratu Agung 1686-1700 M
Pangeran Dipati Tua Ing Martadipura 1700-1710 M
Pangeran Anum Panji Mendapa Ing Martadipura 1710-1735 M
Sultan Aji Muhammad Idris 1735-1778 M
Sultan Aji Muhammad Aliyeddin 1778-1780 M
Sultan Aji Muhammad Muslihuddin 1780-1816 M
Sultan Aji Muhammad Salehuddin 1816-1845 M

05 Dewan Perwalian 1845-1850 M


Sultan Aji Muhammad Sulaiman 1850-1899 M
Sultan Aji Muhammad Alimuddin 1899-1910 M
Pangeran Mangkunegoro 1910-1920 M
KEHIDUPAN SOSIAL

Kehidupan sosial di Kerajaan Kutai sangat kaya dan beragam, ditandai oleh adat-
istiadat yang tinggi dan kuat, serta diatur oleh sistem kekerabatan yang kompleks.
Masyarakat Kutai terdiri dari berbagai suku yang memiliki tradisi dan budaya yang
beragam, contoh kehidupan sosial yang lain dengan adanya golongan terdidik yang
banyak. Golongan terdidik ini menguasai bahasa sansekerta serta huruf pallawa. Adapun
golongan tersebut adalah golongan brahmana dan ksatria. Golongan ksatria terdiri dari
kerabat Raja Mulawarman pada masa itu.

KEHIDUPAN SOSIAL

06
KEHIDUPAN EKONOMI

Letak kerajaan yang berada dekat dengan Sungai Mahakam, membuat rakyatnya

begitu mudah untuk bercocok tanam. Hal tersebut menjadi mata pencaharian

utama, sedangkan lainnya lebih banyak beternak sapi dan berdagang. Hal ini

dibuktikan dengan adanya peninggalan tertulis yang mengatakan bahwa Raja

Mulawarman pernah memberikan 20.000 ekor sapi kepada para brahmana..


KEHIDUPAN EKONOMI

07
KEHIDUPAN BUDAYA

Salah satu bentuk kehidupan budaya Kerajaan Kutai adalah kerajaan ini menganut
agama Hindu. Hal ini diketahui dari keberadaan prasasti Yupa yang menjelaskan bahwa
Kerajaan Kutai menganut agama Hindu yang berasal dari India. Sebelumnya, penduduk
sekitar Kerajaan Kutai sendiri menganut kepercayaan nenek moyang

PRASASTI YUPA

08
RUNTUHNYA KERAJAAN

Apa yang membuat Kerajaan Kutai Runtuh?

Selama Raja Mulawarman berkuasa, keadaan Kerajaan Kutai sangat aman dan damai.
Namun, setelah Mulawarman tidak lagi menjadi raja, kondisi Kerajaan Kutai lambat laun
menjadi tidak jelas. Akibatnya, Kerajaan Kutai pun runtuh setelah berhasil ditaklukkan oleh
Kesultanan Kutai yang bercorak Islam.

RUNTUHNYA
KERAJAAN KUTAI

09
BUKTI PENINGGALAN

Peninggalan Kerajaan Kutai

1.Prasasti Yupa. Peninggalan Kerajaan Kutai yang terkenal adalah prasasti Muara
Kaman (Prasasti Mulawarman) yang terdiri dari 7 buah yupa. ...
2. Arca. Peninggalan Kerajaan Kutai yang terkenal lainnya yaitu arca-arca. ...
PRASASTI YUPA
Kalung Cina Emas. ...
Kura-kura Emas.

KURA-KURA EMAS

10
Terima Kasih

13

Anda mungkin juga menyukai