Anda di halaman 1dari 17

PROSES BISNIS

DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL


KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT
VISI DAN
 VISI
MISI
: GERAKAN MEMBANGUN KOTAWARINGIN BARAT MENUJU KEJAYAAN DENGAN KERJA NYATA
DAN IKHLAS

 MISI : MEMPERKUAT TATA PEMERINTAHAN YANG BERSIH, EFEKTIF, DEMOKRATIS DAN


TRASNPARAN
MENIGKATKAN KUALITAS HIDUP MANUSIA MELALUI PENDIDIKAN, KESEHATAN DAN
OLAHRAGA
MENDORONG PENGUATAN KEMANDIRIAN EKONOMI YANG BERBASIS PADA PERTANIAN
DALAM ARTI LUAS, KELAUTAN,INDUSTRY SERTA PENGELOLAAN POTENSI DAERAH
DAN SUMBER ENERGI DENGAN MEMPERHATIKAN LINGKUNGAN HIDUP
MENINGKATKAT KUALITAS KEHIDUPAN BERAGAMA DAN BERMASYARAKAT
MEWUJUDKAN KONDISI MASYARAKAT YANG AMAN, TENTRAM DAN DINAMIS
MELESTARIKAN SITUS BUDAYA, KESENIAN LOCAL DAN MASYARAKAT LAINNYA GUNA
MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATA

 MENINGKATKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG PROFESIONAL DAN AKUNTABEL


UNTUK PENINGKATAN PELAYANAN PUBLIK.
TUJUAN :
PROSES BISNIS DISDUKCAPIL
PROSES BISNIS
MANAJEMEN
• Pengelolaan Kinerja
• Kepatuhan Internal
STAKEHOLDERS
BUPATI, DPRD
• Pengelolaan Resiko
BPK,
KEMENTERIAN
PEMPROV, PD,
PROSES BISNIS MASYARAKAT
• INTI
Meningkatnya Kepemilikan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el)
• Meningkatnya Kepemilikan Kartu Keluarga (KK) HASIL/OUTPUT
• Meningkatnya Kepemilikan Akta Kelahiran
• Meningkatnya Kepemilikan Akta Kematian
IKM Layanan Dukcapil

PROSES BISNIS
PENDUKUNG MANFAAT/OUTCOME
• Peraturan Perundang Undangan meliputi Tupoksi Organisasi
• SDM (Kompetensi dan Kesadaran Pegawai) Kepemilikan
• Ketersediaan Sarana & Prasarana serta Teknologi Informasi Dokumen Kependudukan dan
• Perencanaan yang Baik
• Ketersediaan Anggaran yang Cukup Pemanfaatan NIK
PEMETAAN
PROSES
BISNIS
PROSES BISNIS MANAJEMEN
 Pengelolaan Kinerja : Menyelaraskan visi
dan misi, sesuai dengan Renstra. Dalam
Pengelolaan Kinerja DISDUKCAPIL selalu Evaluas Perencanaa
berpedoman pada indikator- indikator i n Kinerja
yang sudah di tetapkan. Pengelolaan Kinerja
Kinerja juga menyentuh aspek
kepatuhan Internal dan Pengelolaan
Resiko.
Pengelolaan
 Kepatuhan Internal : Mengevaluasi
kepatuhan terhadap peraturan Kinerja
perundangan yang sesuai Tupoksi,
SPM dan SOP.
 Pengelolaan Resiko: memaksimal
kan pencapaian tujuan dengan jalan Pelapora Pengukura
merencanakan solusi sesuai dengan n n
permasalahan yang mungkin Kinerja Kinerja
muncul
PROSES BISNIS DISDUKCAPIL KABUPATEN KOTAWARINGIN BARAT

PERENCANAAN Kegiatan Rutin

PENYUSUNAN DPA PENCAIRAN

- Usulan dari Bidang Pengadaan Proses


Barang / Jasa Pengadaan
- SIPPD
- KUA / PPAS
- RKA
PELAPORAN

PELAKSANAAN PENYAMPAIAN LAPORAN


ANALISIS
PERTANGGUNG PERTANGGUNG LAPORAN
JAWABAN CAPAIAN KEGIATAN DINAS
JAWABAN
PROGRAM

- PEMBENTUKAN TIM TEKNIS


- PPHP
- PENGAWAS
RPJMD / RENSTRA
PERENCANAAN KEGIATAN

1. Usulan dari Bidang


2. Input Sistem Informasi Perencanaan
Pembangunan Daerah
3. Penyusunan KUA / PPAS
4. Menyusun RKA
PELAKSANAAN, PENGAWASAN & EVALUASI

1. Penyusunan DPA

2. Pelaksanaan pelayanan / pekerjaan

3. Mengevaluasi Pekerjaan ( Pengawas, PPHP )


PELAPORAN
JENIS PELAPORAN :
1. Laporan Keuangan
2.Lapora Keuangan Akhir Tahun
3. LKPJ
4. LKjIP
5. LPPD
ALUR PELAYANAN KTP-EL

Pemohon ke Kantor Kecamatan dengan FC kartu keluarga kotawaraingin baraat untuk Proses
Pemohon Perekaman KTP yang Pengajuan Permohonan perekaman di Kecamatan/ disdukcapil dan Proses cetak di laksanakan Dinas
berumur 17 Th Atau sudah Kependudukan dan Pencatatan Sipil KTW Barat.
Menikah/pernah menikah

Pengajuan Penerbitan Cetak KTP-el ke


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN Kotawaringin
Barat
ALUR PELAYANAN KARTU KELUARGA (KK)

Pemohon ke Kantor Desa/Kelurahan (yang sudah berkerjasama) atau


Pemohon yang akan mengajukan Cetak Kartu
Ke DISDUKCAPIL KTW Barat dengan membawa berkas pengajuan
Keluarga (KK) Membawa Berkas Asli (KK asli,
permohonan Pengajuan Cetak Kartu Keluarga (KK, Kemudian
Surat Pindah Asli dan Surat Kehilangan untuk
Petugas Desa/Kelurahan menginput data permohonan kedalam
yang Cetak Ulang karena Hilang
aplikasi) Petugas Disdukcapil memeriksa kelengkapan persyaratan
dan memperhatikan dokumen lainnya yang berkaitan kemudian
meminta verifikasi oleh pejabat pengawas dan Administrator

Pengajuan Tanda Tangan Pengesahan Kartu Keluarga ke


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KTW Barat
ALUR PELAYANAN AKTA KELAHIRAN

Pemohon yang akan mengajukan Penerbitan Akta berkas pengajuan permohonan Pengajuan Akta
Kelahiran membawa (Fc KK, Fc Surat Nikah Kelahiran dan pengisian form pengajuan (Kemudian
kedua Orang tua , Fc KTP-el Kedua orang tua, Fc Petugas Desa/Kelurahan menginput data permohonan
KTP-el 2 orang saksi dan surat Kelahiran dari kedalam aplikasi) Petugas Disdukcapil memeriksa
Rumah sakit/bidan kelengkapan persyaratan dan memperhatikan
dokumen lainnya yang berkaitan kemudian meminta
verifikasi oleh pejabat pengawas dan Administrator

Pengisian Form dan Pengajuan Penerbitan Akta Kelahiran :


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KTW Barat
ALUR PELAYANAN AKTA KEMATIAN

Pemohon yang akan mengajukan


Penerbitan Akta Kematian, Fc Kartu
Pemohon ke Desa/Kelurahan Keluarga yang meninggal, KTP-el yang
/DISDUKCAPILuntuk Mengisi Formulir meninggal, Fc KTP-el 2 Orang Saksi, Surat
Pengajuan Akta Kematian Kematian dari Rumah sakit (bagi yang
meningal di Rumah Sakit) dan atau Surat
Kematian dari Desa.

Pengisian Form dan Pengajuan Penerbitan Akta Kematian


DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KTW Barat
Proses Pendukung dalam Pelaksanaan Operasional meliputi:

Peraturan Perundang Undangan meliputi Tupoksi Organisasi, IKM


dan SOP.

SDM (Kompetensi dan Kesadaran Pegawai)

Ketersediaan Sarana & Prasarana Teknologi Informasi

Perencanaan yang Baik

Ketersediaan Anggaran yang Cukup


TUGAS & FUNGSI

TUGAS :
Melaksanakan kewenangan Pemerintahan Daerah dibidang Administrasi
Kependudukan dan Pencatatan Sipil Sesuai dengan kebijakan yang
ditetapkan berdasarkan peraturan perundang-undangan

FUNGSI :
1. Perumusan Kebijakan teknis di Bidang Administrasi Kependudukan Pencatatan Sipil
2. Penunjang penyelenggaraan Pemerintah Daerah.
3. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati di Bidang Administrasi
Kependudukan dan Pencatatan Sipil
4. Pelakasnaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan bidang tugasnya.

Anda mungkin juga menyukai