Anda di halaman 1dari 6

PERENCANAAN

BERBASIS DATA
PERENCANAAN BERBASIS DATA
Perencanaan Berbasis Data merupakan perencanaan yang dilakukan
oleh Satuan Pendidikan, Program Pendidikan, Lembaga Pendidikan,
maupun Pemerintah Daerah yang didasarkan pada data Rapor
Pendidikan. Perencanaan Berbasis Data bertujuan untuk mencapai
peningkatan dan perbaikan Mutu Pendidikan yang berkesinambungan.
Tujuan Perencanaan Berbasis Data
Perencanaan Berbasis Data (PBD) bertujuan untuk memberikan
perbaikan pembelanjaan anggaran serta pembenahan system
pengelolaan Satuan Pendidikan yang efektif, akuntabel, dan kongkrit.
Selain itu, PBD juga disesuaikan dengan kebutuhan satuan Pendidikan
atau dinas berdasarkan identifikasi masalah yang berasal dari data pada
platform rapor Pendidikan, yang kemudian mendorong satuan
Pendidikan dan dinas Pendidikan untuk melakukanpembenahan melalui
penyusun kegiatan peningkatan capaian berdasarkan hasilidentifikasi
dan refleksi terhadap capaian di rapor pendidikandan kondisi lapangan.
Terdapat 3 Langkah sederhana dalam proses perencanaan Berbasis
Data (PBD) yaitu identifikasi, refleksi, dan benahi
Siapa yang terlibat dalam Perencanaan
Berbasis Data (PBD)
Yang terlibat adalah Kepala sekolah, guru, komite, wali murid dan mitra
sekolah
Apa Hasil Akhir PBD
• Rencana Kegiatan Tahunan (RKT)
• Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS)
Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai