Anda di halaman 1dari 19

KOMBINAS

I
KOMBINASI
Definisi:
Kombinasi
adalah menggabungkan beberapa
objek dari suatu grup tanpa
memperhatikan urutan. Di dalam
kombinasi, urutan tidak
diperhatikan.
KOMBINASI
Perhatikan huruf-huruf A, B, C, dan D.

1. ABC, ABD, ACD, dan BCD merupakan


kombinasi 3 huruf dari 4 huruf yang
diketahui tanpa pengulangan.

2. AAB, ABB, ACC, dan BDD merupakan


kombinasi-3 huruf dari 4 huruf yang
diketahui dengan pengulangan.

3. AD, CB, AB, dan BD merupakan


kombinasi-kombinasi-2 huruf dari 4 huruf
yang diketahui.
Teorema Kombinasi

Misalkan n dan k bilangan bulat non


negatif dengan k ≤ n. Banyaknya
kombinasi k unsur dari n unsur berbeda
tanpa pengulangan ditentukan dengan
rumus:

𝐶(𝑛, 𝑘)
Contoh

Dalam suatu ujian, setiap siswa diharuskan


menjawab 4 soal dari 7 soal yang
disediakan. Jika seorang siswa memilih
secara acak soal yang akan dikerjakannya,
berapa banyak cara atau pilihan untuk
mengerjakan soal ujian tersebut ?
Jawab:

Dalam kasus di atas, urutan nomor-nomor soal


diabaikan. Sehingga banyaknya cara untuk
menngerjakan 4 soal dari 7 soal ujian adalah
kombinasi 4 soal dari 7 soal, sehingga diperoleh:

C
Contoh
Contoh Soal:
Soal
Seorang Guru ingin meminta bantuan
pada 5 Siswanya. Di Pelajaran
Matematika yang ia pegang, jumlah
Siswa totalnya sebanyak 20. Ada berapa
cara yang dapat digunakan untuk
memilih kelima siswa tersebut?
PEMBAHASA
N
𝐶(𝑛, 𝑘)

𝐶(20,5)

𝐶(20,5)

Jadi, cara yang dapat digunakan


untuk memilih kelima siswa
tersebut, yaitu 15.504 cara.
Sebuah toko buku memiliki 12
novel, 8 komik, dan 5 buku
pelajaran. Berapa banyak cara
seorang pembeli dapat memilih
2 novel, 3 komik, dan 1 buku
pelajaran?
Jawaban:
Langkah ke-1 Kombinasi 2 novel dari 12 novel adalah

C(12, 2) =

Langkah ke-2 Kombinasi 3 komik dari 8 komik


adalah
C(8, 3) =
Langkah ke-3 Kombinasi 1 buku pelajaran dari 5
buku pelajaran adalah

C(5,1) =

Jadi, Jumlah total cara adalah

66 x 56 x 5 = 18,480 cara
KESIMPULAN

1. Kombinasi k unsur dari n unsur berbeda


adalah sebuah jajaran dari k unsur yang
urutannya tidak diperhatikan.

2. Misalkan n dan k bilangan bulat non negatif dengan k £


n. Banyaknya kombinasi k unsur dari n unsur berbeda
tanpa pengulangan ditentukan dengan rumus:

𝐶(𝑛, 𝑘)
Silahkan kalian diskusikan
bersama teman atau guru
untuk soal berikut

Dalam sebuah kantong terdapat 7 kelereng


merah dan 3 kelereng biru. Bila tiga buah
kelereng diambil sekaligus maka peluang
terambilnya kelereng merah adalah….
Cara Termudah Jadi Pandai
Adalah Belajar Dari Hal
Terbodoh Yang Pernah
Kamu Lakukan
Wilson Kanadi

Anda mungkin juga menyukai