Anda di halaman 1dari 9

PENGARUH SENAM HAMIL TERHADAP KECEMASAN

DAN KUALITAS TIDUR IBU HAMIL TRIMESTER II DAN


III DI PUSKESMAS SEDONG KABUPATEN CIREBON
TAHUN 2023

 TRISKA INDRIYANI PUTRI


 CKR0190229

PEMBIMBING 1 PEMBIMBING 2 PENGUJI


Ns. Lilis Lusiani, S.Kep.,M.Kep Ns. Reni Fatmawati, S. Kep Ns. Neneng Aria Nengsih., M.Kep
Latar Belakang Penelitian
Ibu hamil memiliki tingkat kecemasan yang berbeda, dimana
salah satunya adalah kecemasan dalam proses kehamilan.
Kecemasan dalam menghadapi kehamilan yaitu suatu perasaan
yang bercampur baur, yaitu perasaan bahagia penuh harapan
diiringi rasa gelisah, takut, takut mati, trauma kelahiran, dan
perasaan bersalah/berdosa, rasa khawatir, stress, tidak tenang,
otot terasa tegang, sulit tidur, cemas yang berkelanjutan yang
tidak hilang, dan perasaan panik (Martin. 2012).
Latar Belakang Penelitian
Selain permasalahan kecemasan,di indonesia sekitar 97% ibu
hamil trimester tiga mengalami gangguan tidur saat hamil,
perubahan hormon yang terjadi ketika hamil merupakan salah
satu penyebab yang menimbulkan ketidak nyamanan sehingga
akan menyebabkan berkurangnya jam tidur, upaya-upaya untuk
mengatasi gangguan tidur ini antara lain dengan olah raga
(senam hamil, yoga, jalan kaki pagi, pilates, dll), mengonsumsi
obat-obatan yang aman bagi ibu hamil, hipnoterapi, edukasi
tidur (sleeping education) dan latihan relaksasi (Manullang.
2021).
◦ Rumusan Masalah

 Berdasarkan latar belakang diatas, maka dalam


penelitian ini peneliti membuat rumusan masalah
adalah “Apakah ada pengaruh senam hamil terhadap
kecemasan dan kualitas tidur ibu hamil trimester II
dan III di Puskesmas Sedong Kabupaten Cirebon
tahun 2023?”
 Jenis dan Desain Penelitian

Jenis penelitian ini yaitu penelitian dengan


menggunakan pendekatan quasi
eksperiment. Desain yang digunakan pada
penelitian ini adalah one group pre and
post test design.
◦ Kerangka Teori
Lokasi, Waktu dan Jadwal Penelitian

 Lokasi Penelitian
 Lokasi penelitian ini akan dilaksanakan di

Puskesmas Sedong Kabupaten Cirebon tahun


2023
 Waktu Penelitian
 Waktu penelitian dilakukan pada Bulan
Agustus 2023

Anda mungkin juga menyukai