Anda di halaman 1dari 12

Komposisi Fungsi &

Invers Fungsi
Anggota Kelompok

Marsanda
M. Nur
Fadillah
Wisnu
Fungsi
Relasi dari himpunan A ke himpunan
B disebut

fungsi atau pemetaaan, hanya jika


setiap

unsur dalam himunan A


berpasangan tepat dengan
Notasi Fungsi
~Misalkan f adalah suatu fungsi dari himpunan A
ke
himpunan B, maka fungsi f dilambangkan dengan:

f: A B

~Himpunan A dinamakan domain atau daerah


definisi atau daerah asal
~Himpunan B dinamakan kodomain atau daerah
kawan fungsi f.
Persoalan Fungsi
Pada gambar 1, 3 dan 4 setiap anggota
himpunan A
mempunyai pasangan tepat satu
anggota himpunan B
Relasi yang memiliki ciri seperti itu
disebut fungsi
atau pemetaan.

Pada gambar 2 bukan fungsi karena


ada anggota A
yang punya pasangan lebih dari satu
anggota B.
3
Contoh Soal Fungsi
Dari diagram-diagram panah berikut , manakah yang merupakan
fungsi?

Jawab :
=Diagram panah (a) merupakan fungsi karena setiap anggota A dipasangkan dengan
tepat satu anggota B.Diagram panah (b) bukan merupakan fungsi karena ada anggota
A, yaitu a, mempunyai dua pasangan anggota B, yaitu 1 dan 2. Diagram panah (c)
bukan merupakan fungsi karena ada anggota A, yaitu a, tidak mempunyai pasangan
anggota B
Komposisi fungsi
Misalkan diketahui fungsi f(x) dan g(x) dengan f: B → C
dan g: A→B. Dari dua fungsi ini, dapat disusun sebuah
fungsi baru dengan menggunakan operasi komposisi,
yaitu (dibaca 'komposisi' atau 'bundaran'). Fungsi baru
yang dapat dibentuk adalah h(x) = (fog)(x) = f(g(x))
dengan h: A → C. Fungsi (fog)(x) = f(g(x)) disebut fungsi
komposisi dari ƒ dan g.
Komposisi Fungsi

Ada 3 himpunan yaitu, A = {2, 3, 4, 5}, B = {5, 7, 9, 11}

dan C = {27, 51, 66, 83}.


f : A B ditentukan oleh rumus f(x) = 2x+1
Invers Fungsi
Fungsi Invers adalah fungsi yang
merupakan kebalikan aksi dari
suatu fungsi
Invers Fungsi

Diberikan fungsi Kebalikan (invers) fungsi f adalah relasi g dari


Y ke X. Pada umumnya hasil invers suatu fungsi belum
tentu merupakan fungsi
Apabila f : X Y merupakan korespondensi 1-1
maka invers fungsi f juga merupakan fungsi
Notasi invers fungsi adalah f¯¹
Soal

Tentukan rumus fungsi invers dari fungsi f(x)


= 2x + 6
- Terima Kasih -

Anda mungkin juga menyukai