Anda di halaman 1dari 25

PERKANDANGAN SAPI

DAN KERBAU
Perkandangan Sapi dan
Kerbau

Kandang kerbau dibuat lebih


kuat, dinding lebih terbuka, ada
atap, dan dibangun di tempat
yang teduh
Model Kandang Sapi &
Kerbau

• Kandang bebas (Loose Housing)


• Kandang konvensional
(Conventional atau Stanchion
Barn)
Kandang Bebas
• Berupa barak terbuka tanpa penyekat
→ ternak bebas bergerak
• Keuntungan:
- Biaya murah
- TK sedikit
- Mudah diperluas
- Mudah mendeteksi birahi
- Ternak merasa bebas
- Ternak cukup bergerak → gangguan
kaki diperkecil
Kandang Bebas
• Kelemahan:
- Perlu lahan yang luas
- Ternak nakal → mengganggu
Mengatasinya:
- Ternak nakal dipisah
- Ternak bertanduk dilakukan
pemotongan tanduk
(dehorning)
Skema kandang bebas
(tampak samping)

Keterangan:
a. Atap
b. Tiang depan = 2,7 m
c. Tiang belakang = 2,4 m
d. Dinding tembok
keliling, t = 1,5 m
e. Palung pakan/minum,
lebar = 0,9 m
f. Tinggi palung = 0,6 m
g. Saluran pembuangan
kotoran, lebar = 0,3 m
Kandang konvensional
• Ternak tidak bisa bergerak bebas,
hanya bisa maju mundur & berbaring
di tempat
• Antar ternak ada pembatas
• Leher ternak diikat/ditambatkan
• Posisi ternak sejajar (sistem stall) →
kandang rapi, mudah dibersihkan,
kotoran dapat melalui parit/selokan
• Besar kandang sesuai jumlah sapi
Susunan stall pada
kandang konvensional
• Stall tunggal (satu baris ternak),
kepala searah → ternak < / = 10 ekor
• Stall ganda (dua baris sejajar)
dengan gang di tengah → ternak > 10
ekor
- ekor berhadapan (tail to tail)
- kepala berhadapan (face to
face)
Stall ganda dengan tail
to tail

Keuntungan:
- Kandang mudah
dibersihkan
- Penularan penyakit
pernafasan dapat
dikurangi
- Pengamatan birahi mudah
- Tanda-tanda penyakit
bagian belakang ternak
mudah diamati
Stall ganda dengan face
to face

Keuntungan:
- Pengamatan kesehatan
ternak bagian kepala mudah
- Ternak mudah dimasukkan
dalam kandang
- Sinar matahari langsung
mengenai saluran kotoran →
bibit penyakit terbunuh
- Pemberian pakan mudah
- Merupakan pilihan terbaik
untuk areal sempit
Macam kandang sapi &
kerbau menurut fungsinya

• Kandang ternak dewasa


• Kandang pejantan
• Kandang kawin
• Kandang beranak
• Kandang anak
• Kandang darurat
Kandang ternak dewasa
• Bentuk kandang tergantung model yang
dipilih → berhubungan erat dengan cara
pemeliharaan
• Ukuran:
- palung pakan/minum: t dalam 40 cm &
luar 80 cm, lebar 90 cm, panjang selebar
sapi berdiri, bak minum 1/3 bak pakan
- lantai tempat ternak: p = 140 – 180 cm, l =
120 – 130 cm
- dinding : 125 – 150 cm
Kandang pejantan
• Kandang berhalaman
(Loose Box)
• Ukuran bawah atap 3 x
4 m, halaman 4 x 6 m
• Tinggi atap 2,5 m, tinggi
dinding 1,6 – 1,8 m
• Lebar pintu 1,5 m
• Tinggi pagar halaman 1
m + pipa besi 7 cm yang
disusun dg jarak 20 cm
• Lantai kandang miring
kearah pintu
• Lebar celah pengaman
30 cm
Kandang kawin
• Bahan balok 20
cm3, ditanam 50 –
60 cm
• Ukuran:
- Landasan kaki, p =
110 cm
- Lebar bag depan =
55 cm
- Lebar bag
belakang = 75 cm
- Tinggi depan =
140 cm
- Tinggi belakang =
35 cm
Kandang anak (box stall)

• Dibuat terpisah
• Untuk anak sejak
lahir hingga 4
bulan
• Individual, bebas
(tdk diikat)
• Ukuran: p = 1,5 m,
l = 1 m, t = 1,25 –
1,5 m
• Letak
berdampingan dg
kandang induk
• Bentuk panggung,
tapi rendah
• Bahan kayu →
hangat
Kandang darurat

• Tempat
pengobatan
ternak atau
keperluan
yang lain
• Ukuran: p =
1,5 m, l = 0,55
m, t = 1,5 m
Perlengkapan kandang

• Tempat pakan & minum


• Gudang pakan
• Tempat umbaran
• Tempat pembuangan kotoran
• Tempat dipping atau spraying
• Peralatan
Tempat pakan & minum
• Mudah dibersihkan
• Konstruksinya diperhatikan agar
kaki ternak tidak mudah masuk
• Bibir tempat pakan/minum bulat,
tidak tajam, dasar cekung
• Bahan: semen, bambu, papan
• Antar tempat pakan/minum ada
sekat pemisah setebal 10 cm
• Ada tempat khusus untuk garam
dapur
Gudang pakan

• Tempat menyimpan pakan


sementara sebelum diberikan ke
ternak
• Hijauan disimpan ditempat beratap
& tidak diikat kuat/dimasukkan
keranjang
• Usahakan terhindar dari hama
gudang: tikus, kecoa, serangga dll
Tempat umbaran

Untuk exercise ternak saat


kandang dibersihkan, agar
kesehatan & kesuburan ternak
terjaga, serta mengurangi
kejadian kesulitan beranak
Tempat pembuangan
kotoran
• Penting, karena kotoran &
sampah yang menumpuk
sumber penyakit
• Jarak 10 m dari kandang
• Berupa lubang beratap →
dihindari terkena air & panas →
kualitas pupuk kandang terjaga
Tempat dipping/spraying

• Untuk pengendalian caplak dan


penyakit lain
• Cairan untuk
pencelupan/penyemprotan
mengandung cairan akarisida
yaitu bahan kimia yang dapat
membunuh caplak
Tempat dipping
(pencelupan)
Tempat spraying
(penyemprotan)
Peralatan
• Skop:
mengambil/membuang
kotoran, mengaduk pakan
konsentrat
• Sapu lidi: membersihkan
kandang
• Ember: mengangkut air,
pakan, memandikan
ternak → anti karat
(plastik)
• Sikat: membersihkan
ternak & kandang
• Kereta dorong:
mengangkut pakan, sisa
pakan, atau kotoran
• Tali
• Sprayer: memberantas
ektoparasit
• Garu kecil: membersihkan
kotoran

Anda mungkin juga menyukai