Studi Kasus Kepemimpinan Guru

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 7

Penyelesaian Studi Kasus 3

Terkait Teacher Leadership


Oleh: M. Ramdani I Avandi Labagu I Faisyatul Hilmiyah I Siti Hardiyanti I Yurni Habi
Saudara adalah seorang guru yang mengajar mata pelajaran Teknik Pembenihan Ikan. Sekolah SMK N 4 Jangari tempat
saudara mengajar memiliki lahan luas dan lingkungannya banyak pengusaha ikan. Selain sebagai guru, saudara juga
memiliki tugas tambahan sebagai wali kelas XI Jurusan Agribisnis Perikanan. Saudara seorang yang memiliki dedikasi tinggi
untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan anak didik. Setiap hari anda memantau kehadiran, disiplin, pakaian dan
perilaku anak didik khusunya kelas XI. Selain dekat dengan anak didik, saudara juga selalu mengunjungi orang tua siswa
dan berdiskusi tentang pentingnya pendidikan anak, cara mendidik anak, perilaku anak, lingkungan yang mempengaruhi
anak dan sebagainya. Siswa kelas XI jurusan Agribisnis Perikanan terdiri dari 25 orang meliputi 8 orang putri dan 17 putra.
Sebagian besar siswa tersebut tinggal kost di masyarakat sekitar sekolah. Menurut data dan pengamatan di kelas XI
Agribisnis Perikanan, terdapat 3 putri dan 7 putra bermasalah. Siswa yang bermasalah tersebut umumnya adalah tentang
ekonomi/biaya sekolah dan pergaulan. Sebanyak 2 Siswa putri bermasalah karena pergaulan bebas yaitu narkoba.
Sedangkan seorang putri bermasalah karena ekonomi dimana orang tua tidak sanggup membiayai sekolahnya. Sedangkan
2 orang siswa putra yang bermasalah karena narkoba, 3 orang siswa karena harus membantu orang tua ke sawah dan 2
orang siswa malas. Akibat masalah tersebut, siswa dan siswi tersebut sering tidak masuk kelas bahkan terancam
tidak naik kelas atau drop out.
Berkaitan dengan kepemimpinan guru ( teacher leadership), bagaimana kah anda menyelesaikan permasalahan yang di
hadapi oleh siswa putri dan putra diatas. Diskusikan dalam kelompok dan presentasikan di depan kelas.
Masalah Ekonomi:
1. 3 orang siswa Membantu orang tua
bekerja ke sawah
2. 1 orang siswa benar-bernar berasal dari
keluarga tidak mampu

Jenis Kasus
Masalah Narkoba (4 orang siswa)

Masalah Kemalasan siswa


Penyelesaian Ka-
sus Ekonomi

Memberi pemahaman kepada orang tua


01
bahwa tugas utama pelajar adalah belajar

Memotivasi siswa yang bersangkutan untuk


02
fokus belajar

Membantu orang tua wali untuk mengurus pengajuan


03
bantuan pendidikan (bantuan pemerintah maupun
lembaga swasta (SKTM))

Program teman asuh untuk membantu siswa yang


04 kesulitan membeli ATK dan sebagainya

Wali kelas berperan aktif dalam menjembatani antara siswa


03
tidak mampu dengan pihak pimpinan sekolah/yang berwenang
Penyelesaian Kasus Narkoba

Membuat komitmen
dengan orang tua terkait
A dengan kasus yang dialami
oleh siswa penyalahgunaan
Bekerjasama dengan BNN narkoba
untuk memberi sosialisasi
tentang bahaya B
penyalahgunaan narkoba Sekolah menjembatani BNN

C untuk memediasi siswa yang


melakukan penyalahgunaan
orang tua
1. Wali kelas melakukan homevisit untuk mencari
tahu penyebab mereka malas belajar, kemudian
memberikan arahan dan motivasi kepada orang
tua dan siswa supaya yang bersangkutan
Penyelesaian kembali bersekolah

Masalah Ke- 2. Menyerahkan penyelesaian kasus kepada BK jika


poin pertama tidak berhasil
malasan Siswa

Anda mungkin juga menyukai