Anda di halaman 1dari 15

GERAK PARABOLA

dibuat oleh Satriya Harda


Angkasa.
PENGERTIAN.
Gerak parabola adalah gerak yang terdiri dari dua
komponen kecepatan (kecepatan sumbu-x dan sumbu-y)
dan seluruh lintasannya dipengaruhi oleh gaya gravitasi.
Lantas, mengapa disebut gerak parabola?
Jika diuraikan, gerak parabola merupakan perpaduan
antara gerak lurus beraturan (GLB) di arah sumbu-x dan
gerak lurus berubah beraturan (GLBB) di arah sumbu-y.
Artinya, kecepatan benda pada sumbu-x akan selalu
tetap, baik besar maupun arahnya. Sementara itu,
kecepatan benda pada sumbu-y akan mengalami GLBB
diperlambat akibat pengaruh percepatan gravitasi. Nah,
pengaruh gravitasi inilah yang menyebabkan gerak
bendanya melengkung sehingga disebut gerak parabola.
CIRI GERAK
PARABOLA
jika gerak parabola terdiri dari gerak lurus
dan gerak lurus berubah beraturan, lalu
apa ciri yang membedakannya dengan
dua gerak tersebut?

• Dipengaruhi oleh gaya gravitasi di seluruh lintasannya.


• Memiliki sudut elevasi, yaitu sudut lemparan awal.
• Kecepatan di setiap titik di sepanjang lintasannya
merupakan perpaduan antara kecepatan sumbu-x (glb) dan
sumbu-y (glbb).
• Selalu memiliki titik tinggi atau maksimum dan jarak terjauh
atau jangkauan maksimum.
• Bentuk lintasannya melengkung.
 Kecepatan di puncak  Kecepatan saat t
(titik C) detik (titik B, D,
atau E)
=0
= =
=

 Kecepatan saat t = 0
Arah kecepatan detik (titik A)

=
=
Posisi di titik terjauh waktu di titik
terjauh
=
= 2.

Posisi di titik puncak


Posisi saat t detik waktu di titik
puncak
=
=
=
Gerak Parabola dalam
kehidupan sehari -hari
• Ketika menendang bola yang awalnya diam lalu
dengan gaya dari kaki, bola tersebut memperoleh
gerak parabola

• peluru yang ditembakkan atau baru yang dilesatkan


lewat ketapel
.
• Gerak shooting yang dilakukan pemain bola basket
ke arah ring
• Menerbangkan pesawat dari kertas lipat yang
kemudian jatuh dipengaruhi gravitasi,
Contoh Soal

PERTMA KEDUA KETIGA


PEMBAHASAN

PERTMA KEDUA KETIGA


PEMBAHASAN

PERTMA KEDUA KETIGA


6. Perhatikan sejumlah pernyataan berikut!
1) Lintasan geraknya berbentuk parabola
2) Gerak vertikal pada gerak parabola dipengaruhi oleh gerak
horizontalnya.
3) Hanya percepatan gravitasi yang tidak terjadi dalam gerak parabola
4) Pada titik tertinggi, kecepatan vertikal benda bernilai nol.
5) Kecepatan horizontal gerak parabola tidak tergantung pada waktu.
6) Pernyataan yang benar tentang karakteristik gerak parabola adalah
nomor…
A. 1,2, dan 3
B. 1,3, dan 4
C. 1,4, dan 5
D. 2, 3, dan 4
E. 3, 4, dan 5
Jawaban: C
7. Di gerak parabola, vektor kecepatan total dan
percepatan benda saling tegak lurus saat benda terletak
di…
A. titik peluncuran awal
B. titik tertinggi
C. titik maksimal akhir
D. tidak ada satu pun titik
E. tidak ada jawaban yang benar
Jawaban: B
8.Jika bola basket dilempar dengan sudut elevasi 30
terhadap bidang horizontal dengan kecepatan 20 m/s.
Berapakah besar kecepatan awal benda dalam arah sumbu
X?
A. 10 m/s
B. 20 m/s
C. 10√3 m/s
D. 2 m/s
9.Sebuah bola ditendang dengan sudut elevasi
terhadap sumbu X sebesar 15. Kecepatan awal
benda adalah 10 m/s. Berapakah jarak jauh yang
mungkin ditempuh oleh benda?
A. 10 m
B. 20 m
C. 5 m
D. 15 m
10.Bila sebuah bola dilempar dengan
sudut elevasi 53 derajat dan kecepatan
awalnya 5 m/s, berapa jarak
maksimumnya?
x.max = v.o^2 sin 2Ө / g
x.max = 25 . 2 sin 65 derajat cos 53
derajat / 10
x.max = 5 (4/5) (3/5)
x.max = 2,4 meter
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai