Anda di halaman 1dari 12

UMAR BIN

ABDUL AZIZ
NOOR VIDYA MEGANTARI, M.Pd
SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS VII
BIOGRAFI
UMAR BIN
ABDUL AZIZ
Memiliki nama lengkap Abu Hafs Umar bin Abdul
Aziz bin Marwan bin Hakam bin As bin Umayyah
bin Abdus Syams.
• Lahir : Madinah, tahun 62H/683M
• Wafat : Dair Syam’an Syuriah, tahun 101H/702M.
Putra dari:
• Ayah: Abdul Aziz bin Marwan bin Hakam bin As bin
Umayyah bin Abdus Syams
• Ibu: Laila Ummu Asim binti Asim bin Umar bin Khattab
UMAR BIN ABDUL AZIZ
• Memiliki gelar Abu Hafs, Umar II, Khulafaur
Rasyidin ke 5.
• Diangkat menjadi khalifah berdasarkan
wasiat Khalifah Sulaiman bin Abdul Malik.

• Memperoleh pendidikan di Madinah, yang


pada waktu itu merupakan pusat ilmu
pengetahuan dan gudang para ulama hadits
dan tafsir.
• Pendidikan yang diperolehnya sangat
mempengaruhi kehidupan pribadinya dalam
melaksanakan tugas yang diamanatkan
kepadanya
GAYA KEPEMIMPINAN UMAR BIN ABDUL AZIZ
Awal karir Umar bin Abdul Aziz di
bidang politik yakni menjadi
Gubernur Hijaz di Madinah pada usia
24 tahun, di masa pemerintahan Al
Walid bin Abdul Malik

Dikenal sebagai pemimpin yang adil,


bijaksana, mengutamakan dan
memperhatikan kepentingan rakyat,
serta mendiskusikan berbagai
masalah penting terkait dengan
agama, urusan rakyat dan
pemerintahan.
GAYA KEPEMIMPINAN UMAR BIN ABDUL AZIZ
• Ketika beliau diangkat menjadi
Khalifah beliau mengucapkan
kalimat istirja’ “Innalillahi wa inna
ilaihi rojiun”, sebagai ungkapan
bahwa jabatan merupakan
musibah baginya.
• ketika beliau menjadi Khalifah,
beliau meninggalkan kehidupan
yang bermewah-mewahan. Dan
melakukan hidup yang sederhana.
Beliau juga mengembalikan
hartanya ke baitul mal.
USAHA KHALIFAH UMAR DALAM BIDANG
AGAMA
1
1

Menghidupkan 2
kembali ajaran 2
Al-Qur’an dan
Sunnah Nabi Menerapkan hukum 3
SAW. syari’ah Islam seara
3
serius dan
sistematis. 4
Mengadakan kerjasama 4
dengan ulama’ besar
seperti Hasan Al Basri dan
Sulaiman bin Umar. Memerintahkan kepada
Imam Muhamad bin
Muslim bin Syihab Az-
Zuhri untuk mengupulkan
hadits untuk ditulis.
USAHA DALAM
BIDANG ILMU
PENGETAHUAN
usaha yang dilakukan adalah
memindahkan sekolah
kedokteran yang ada di
Iskandariah (Mesir) ke Antakya
(Turki) dan Harran (Turki).
USAHA DALAM
BIDANG

POLITIK
menerapkan prinsip politik
menjunjung tinggi kebenaran
dan keadilan.
• Melihat secara langsung cara
kerja para gubernur dengan
mengirim utusan ke berbagai
negeri.
• Memeat gubernur yang tidak
taat dan dzolim terhadap rakyat.
USAHA DALAM BIDANG EKONOMI
• Mengurangi beban pajak yang dipungut
dari kaum Nasrani.
• Menghentikan Jizyah (pajak) dari umat
Islam.
• Membuat aturan mengenai timbangan
dan takaran.
• Menghapus sistem kerja paksa.
• Menyediakan tempat penginapan bagi
musyafir.
• Menyantuni faqir miskin.
• Memperbaiki tanah pertanian, irigasi,
sumur-sumur dan penggalian jalan.
KESHALEHAN UMAR BIN ABDUL AZIZ
• Pribadi yang memiliki sikap teerpuji, memiliki sifat
taat kepada Allah Swt.
• Sejak kecil telah diajarkan ilmu agama dan juga
pengamalannya. Ia terbiasa mengamalkan semua
perintah agama sehingga terbentuk jiwa orang yang
shaleh dan taat agama.
• Umar bin Abdul Aziz tidak hanya Cerdas melainkan
seorang negarawan yang demokrat & politikus yang
demokrat .
• Memiliki sikap moderat yang dapat menyelesaikan
masalah dengan bijak dan damai yang dibersamai
dengan jiwa sportif dan berjiwa besar.
• Seorang khalifah yang berhati lembut dan pemaaf
sehingga mendatangkan rasa damai terhadap
rakyatnya.
Prestasi Umar bin Abdul Aziz
a. Kodifikasi Hadits
Banyaknya penghafal hadis dan hadis maudhu’ (palsu) yang beredar di
masyarakat, membuat rancu mana hadits yang shohih atau tidak.
Darisitulah muncul kesadaran khalifah untuk membukukan hadits secara
sistematis dan dapat dipertanggung jawabkan.
Ulama’ yang ditunjuk untuk melakukan pengumpulan hadits dari para
penghafalnya yakni Abu bakar bin Muhammad Amr bin Hazm dan
Muhammad ibnu Syihab al-Zuhri.

b. Menghapus Diskriminasi Kaum Mawali


usaha yang dilakukan khalifah umar mengenai konflik antara bangsa
arab dan mawali yang pada masa khalifah sebelumnya muncul fanatik
yang berlebih atau yang dikenal dengan arabisme dan disertai
penghinaan terhadap kelompok lain yang memunculkan konflik.
THANK YOU
Semoga bermanfaat 

Anda mungkin juga menyukai