Anda di halaman 1dari 20

Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PERBANDINGAN KUHP LAMA


& BARU
Bab XVI-XX
Kelompok 4

Page | 01
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

NAMA
ANGGOTA
1.Lola Nabila Putri 2312011042
2.Mutia Rahmadani 2312011023
3.Marsha Dalia 2312011028
4.Nada Yuki Zahira 2312011026
5.Anggela Wulandari br Kaban 2312011573
6.Sarah Fiwi Hutauruk 2312011593
7.Petra Sofi 2312011582
8.Tri Gunawan 2312011588
9.Muhammad Zaky Alfaraby 2312011044
10.Safa Riezky Kurniawati 2312011587

Page | 02
Aldenaire & Partners BAB XVI Home Service About Me Contact

TINDAK PIDANA PENELANTARAN


ORANG
Pokok Perbandingan KUHP Lama Pasal 305,306,307 KUHP Baru Pasal 429

Pasal 305 (1). Setiap orang yang meninggalkan anak yang belum

Bunyi Pasal bareng siapa menempatkan anak yang umurnya belum 7 tahun
untuk ditemukan atau meninggalkan anak itu dengan maksud untuk
berumur 7 tahun dengan maksud untuk melepaskan tanggung
jawab atas anak tersebut, dipidana dengan pidana penjara
melepaskan diri daripadanya, diancam dengan pidana penjara paling lama 5 tahun atau pidana denda paling banyak
paling lama lima tahun enam bulan. kategori IV.

pasal 306: (2) setiap orang sebagaimana dimaksud pada ayat 1 dipidana
a. Jika salah satu perbuatan berdasarkan pasal 304 dan 305 dengan:
mengakibatkan luka-luka berat yang bersalah diancam dengan a. Pidana penjara paling lama 7 tahun jika perbuatan
pidana penjara paling lama 7 tahun 6 bulan. tersebut mengakibatkan luka berat atau
b. Jika mengakibatkan kematian pidana penjara paling lama 9 b. Pidana penjara paling lama 9 tahun, jika perbuatan
tahun. tersebut mengakibatkan mati.

Pasal 307 (3). Dalam hal tindak pidana sebagaimana dimaksud pada
jika yang melakukan kejahatan berdasarkan pada 305 adalah bapak ayat 1 dan ayat 2 dilakukan oleh Ayah atau Ibu dari anak
atau ibu dari anak itu, maka pidana yang ditentukan dalam pasal sebagaimana dimaksud pada ayat 1 pidananya dapat
305 dan 306 dapat ditambah dengan sepertiga. ditambah 1/3 (satu pertiga)
Aldenaire & Partners BAB XVI Home Service About Me Contact

TINDAK PIDANA PENELANTARAN


ORANG
Pokok Perbandingan KUHP Lama Pasal 305,306,307 KUHP Baru Pasal 429

Tujuan Pasal
Pada pasal 305: mengatur tentang pidana seseorang yang
meninggalkan anak yang umurnya belum 7 tahun untuk melepaskan Ayat (1): mengatur tentang pidana seseorang yang
diri daripadanya. meninggalkan anak yang umurnya belum 7 tahun untuk
melepaskan diri daripadanya.
Pasal 306: terdiri dari dua ayat. Ayat pertama mengatur pidana Ayat (2): mengatur pidana berdasarkan pada ayat (1) jika
berdasarkan pasal 304 dan 305 jika mengakibatkan luka-luka berat mengakibatkan luka-luka berat bagi anak, atau menyebabkan
bagi anak, sedangkan pada ayat kedua mengatur pidana berdasarkan anak meninggal.
pasal 304 dan 305 jika si anak meninggal.
Pada pasal 307: Mengatur tambahan pidana 1/3 jika pelaku
Pada pasal 307: Mengatur tambahan pidana 1/3 jika pelaku pidana pidana melakukan pidana yang diatur dalam ayat (1) dan (2)
melakukan pidana yang diatur dalam pasal 305 dan 306 merupakan merupakan ayah /ibu anak itu
ayah /ibu anak itu.
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XVI TINDAK PIDANA


PENELANTARAN ORANG
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 305,306,307 KUHP Baru Pasal 429
Sanksi pidana yang melanggar perbuatan yang dijelaskan di Sanksi pidana yang melanggar perbuatan yang dijelaskan di pasal
pasal 305 adalah pidana berupa penjara paling lama lima 429 ayat (1) adalah pidana berupa penjara paling lama (5) lima
Sanksi tahun enam bulan.
jika mengakibat luka-luka berat diancam penjara paling lama
tahun atau denda paling banyak kategori IV.
jika mengakibat luka-luka berat diancam penjara paling lama (7)
tujuh tahun enam bulan dan jika mengakibatkan kematian tujuh tahun dan jika mengakibatkan kematian diancam pidana
diancam pidana penjara paling lama sembilan tahun. penjara paling lama sembilan tahun.
Apabila pelaku tindak pidana yang diatur dalam pasal 305 dan Apabila pelaku tindak pidana yang diatur dalam pasal 429 ayat (1)
306 adalah ayah atau ibu si anak dapat dikenakan tambahan dan (2) adalah ayah atau ibu si anak dapat dikenakan tambahan
pidana 1/3 (sepertiga) pidana 1/3 (sepertiga)
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XVI TINDAK PIDANA


PENELANTARAN ORANG
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 308 KUHP Baru Pasal 430

Bunyi Pasal
jika seorang ibu karena takut akan diketahui orang tentang seorang ibu yang membuang atau meninggalkan anaknya tidak
kelahiran anaknya, tidak lama sesudah melahirkan, lama setelah dilahirkan karena takut kelahiran anaknya tersebut
menepatkan anaknya untuk ditemukan atau meninggalkannya diketahui oleh orang lain, dengan maksud agar anak tersebut
dengan maksud untuk melepaskan diri daripadanya, maka ditemukan orang lain atau dengan maksud melepaskan tanggung
maksimum pidana tersebut dalam pasal 305 dan 306 dikurangi jawabnya atas anak yang dilahirkan, dipidana 1/2 dari pidana
separuh. sebagaimana dimaksud dalam pasal 42 ayat 1 dan ayat 2.

Tujuan Pasal Pasal ini mengatur tindakan seorang ibu yang meninggalkan
atau sengaja menepatkan anaknya supaya ditemukan orang
Pasal ini mengatur tindakan seorang ibu yang meninggalkan atau
sengaja menepatkan anaknya supaya ditemukan orang lain, dengan
lain, dengan maksud melepaskan diri daripadanya, karena maksud melepaskan diri daripadanya, karena takut akan diketahui
takut akan diketahui orang tentang kelahiran anaknya. orang tentang kelahiran anaknya
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XVI TINDAK PIDANA


PENELANTARAN ORANG
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 308 KUHP Baru pasal 430

Sanksi pidana pidananya maksimum lima tahun enam bulan


dikurangi separuh dan jika mengakibatkan luka-luka berat Sanksi-sanksi pidananya paling lama penjara 1/2 dari (7) tujuh tahun
Sanksi penjara paling lama tujuh tahun enam bulan dikurangi separuh
dan jika mengakibatkan kematian penjara paling lama sembilan
jika mengakibatkan luka-luka berat atau pidana penjara 1/2 dari (9)
sembilan tahun jika mengakibatkan kematian
tahun dikurangi separuh.
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XVI TINDAK PIDANA


PENELANTARAN ORANG
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 309 KUHP Baru pasal 431

Bunyi Pasal
Dalam hal pemindanaan berdasarkan salah satu kejahatan dalam Setiap orang sebagaimana dimaksud dalam pasal 428 dan pasal 429
pasal 304-308, maka hak-hak tersebut dalam pasal 35. No.4 dapat dapat diketahui pidana tambahan berupa pencabutan hak
dicabut. sebagaimana dimaksud dengan pasal 86 huruf d

Tujuan dari Pasal ini adalah menerangkan pidana tambahan untuk


Tujuan dari Pasal ini adalah menerangkan pidana tambahan untuk
setiap orang yang terjerat pidana berdasarkan Pasal 428 dan pasal
Tujuan Pasal setiap orang yang terjerat pidana berdasarkan Pasal 304-309,
maka hak-hak yang terdapat dalam pasal 35 No 4 dapat dicabut .
429, maka hak-hak yang terdapat dalam pasal 86 huruf d dapat
dicabut

Sanksi pidana pasal ini adalah sanksi tambahan berupa


pencabutan hak-hak yang diatur dalam Pasal 35 No. 4, yaitu : Hak Sanksi pidana pasal ini adalah sanksi tambahan berupa pencabutan

Sanksi
menjadi penasihat (raadsman) atau pengurus menurut hukum, hak hak-hak, yaitu: Hak menjadi wali, wali pengawasan, pengaruh atau
menjadi wali pengawas, pengampu atau pengampu pengawas, pengaruh pengawas atas orang yang bukan anaknya sendiri.
atas orang yang bukan anak sendiri
BAB XVI I TINDAK PIDANA
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PENGHINAAN
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 315 KUHP Baru Pasal 436

Tiap-tiap penghinaan dengan sengaja yang tidak bersifat Penghinaan yang tidak bersifat pencemaran atau
Bunyi Pasal pencemaran atau pencemaran tertulis yang dilakukan terhadap
seseorang, baik di muka umum dengan lisan atau tulisan,
pencemaran atau tertulis yang dilakukan terhadap orang lain
baik di muka umum dengan lisan atau tulisan, maupun di
maupun di muka orang itu sendiri dengan lisan atau perbuatan, muka orang yang dihina tersebut secara lisan atau dengan
atau dengan surat yang dikirimkan atau diterimakan kepadanya, perbuatan atau dengan tulisan yang dikirimkan atau
diancam karena penghinaan dengan pidana penjara paling lama 4 diterimakan kepadanya, dipidana karena penghinaan ringan
bulan 2 minggu atau pidana denda paling banyak empat ribu lima dengan pidana penjara paling lama 6 bulan atau pidana
ratus rupiah. denda paling banyak kategori II.

Tujuan Pasal Pasal ini bertujuan untuk mengatur perbuatan orang yang
melakukan penghinaan dengan sengaja yang tidak bersifat
Pasal ini bertujuan untuk mengatur perbuatan penghinaan
yang dilakukan seseorang yang bersifat pencemaran atau
tidak pencemaran yang dilakukan kepada orang lain baik di
pencemaran atau pencemaran, baik dilakukan di muka umum
muka umum dengan lisan atau tulisan, maupun di muka
secara lisan atau tulisan , maupun di muka orang itu sendiri
orang yang dihina tersebut secara lisan atau dengan
dengan lisan atau perbuatan, atau dengan surat yang dikirimkan
perbuatan atau dengan tulisan yang dikirimkan atau
atau dikirimkan kepadanya.
diterimakan kepadanya.
BAB XVI I TINDAK PIDANA
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PENGHINAAN
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 315 KUHP Baru Pasal 436

Sanksi Dikenakan sanksi pidana penjara paling lama empat (4 ) bulan dua
(2) Minggu atau pidana denda paling banyak empat ribu lima ratus
Dikenakan sanksi pidana penjara paling lama penjara (6)
enam bulan atau pidana denda paling banyak kategori II.
rupiah
BAB XVI I TINDAK PIDANA
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PENGHINAAN
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 318 KUHP Baru Pasal 438
Setiap orang yang dengan suatu perbuatan menimbulkan
(1) Barang siapa dengan sesuatu perbuatan sengaja menimbulkan secara
prasangka palsu terhadap orang lain bahwa orang tersebut

Bunyi Pasal
palsu prasangka terhadap seorang bahwa dia melakukan suatu perbuatan
melakukan suatu tindak pidana, dipidana karena
pidana, diancam karena menimbulkan prasangka palsu dengan pidana penjara
menimbulkan prasangka palsu, dengan pidana penjara
paling lama 4 tahun
paling lama 3 tahun 6 bulan atau pidana denda paling
(2) pencabutan hak-hak berdasarkan pasal 35 NO. 1-3 dapat dijatuhkan
banyak kategori IV.

Pasal ini terdiri dari dua ayat yang mana pada ayat pertama mengatur

Tujuan Pasal perbuatan sengaja yang menimbulkan secara palsu prasangka terhadap
seseorang bahwa dia melakukan suatu perbuatan pidana dan pada ayat dua
Pasal ini mengatur perbuatan seseorang yang
menimbulkan prasangka palsu terhadap orang lain bahwa
mengatur sanksi tambahan berupa pencabutan hak berdasarkan Pasal 30 No. 1- orang tersebut melakukan suatu tindakan pidana.
3, atas perbuatan yang dia lakukan yang dijelaskan di ayat 1.

Sanksi pada pasal ini adalah penjara paling lama (5) lima tahun dan juga
pidana tambahan berupa pencabutan hak , meliputi; hak memegang jabatan Sanksi pada pasal ini adalah penjara paling lama (3) tiga

Sanksi umumnya atau jabatan tertentu, hak memasuki angka bersenjata, dan hak
memilih dan dipilih dalam pemilihan yang diadakan berdasarkan aturan-aturan
tahun (6) enam bulan atau pidana denda paling banyak
kategori IV.
umum.
BAB XVI I I TINDAK PIDANA
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PEMBUKAAN RAHASIA
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 322 KUHP Baru Pasal 443

(1) Barang siapa dengan sengaja membukanya rahasia (1). Setiap orang yang membuka rahasia yang wajib disimpannya
yang wajib disimpulnya karena jabatan ataupun pencariannya, karena jabatan, profesi, atau tugas yang diberikan orientasi
Bunyi Pasal baik yang sekarang maupun yang dahulu diancam dengan
pidana penjara paling lama 9 bulan atau pidana denda paling
pemerintahan baik rahasia yang sekarang maupun yang dahulu,
dipidana dengan pidana penjara pertama 1 tahun atau pidana
banyak sembilan ribu rupiah . denda paling banyak kategori III.
(2). jika kejahatan dilakukan terhadap seorang tertentu, (2). Jika tindak pidana sebagaimana dimaksud pada ayat 1
maka perbuatan itu hanya dapat dituntut atas pengaduan orang dilakukan mengenai rahasia orang lain hanya dapat dituntut atas
itu. pengaduan orang tersebut.

Tujuan Pasal Pada pasal ini terdiri dari dua ayat. Ayat pertama mengatur
tentang seseorang yang membuka rahasia yang wajib
Pada pasal ini terdiri dari dua ayat. Ayat pertama mengatur
seseorang yang membuka rahasia yang wajib disimpannya karena
suatu jabatan, profesi, atau tugas yang diberikan orientasi
disimpulnya karena jabatan ataupun mata pencariannya.
pemerintahan baik rahasia yang dulu atau sekarang. Sedangkan,
Sedangkan, pada ayat kedua mengatur tentang perbuatan
pada ayat kedua mengatur mengenai tindakan ini hanya bisa
tersebut hanya bisa dituntut oleh orang yang merasa dirugikan.
dituntut oleh pengaduan orang yang dirugikan
BAB XVI I I TINDAK PIDANA
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PEMBUKAAN RAHASIA
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 322 KUHP Baru Pasal 443

Sanksi pidana pada pasal ini berupa pidana penjara paling


Sanksi pidana pasal ini adalah penjara paling lama (1) satu tahun
Sanksi lama (9) bulan atau pidana denda paling banyak sembilan ribu
rupiah
atau pidana denda paling banyak kategori III.
BAB XVI I I TINDAK PIDANA
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

PEMBUKAAN RAHASIA
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 323 KUHP Baru Pasal 444
(1). Barang siapa dengan sengaja memberitahu hal-hal khusus
(1). Setiap orang yang memberitahu hak khusus tentang suatu
tentang suatu perusahaan dagang, kerajinan atau pertanian di
Bunyi Pasal mana ia bekerja atau dahulu bekerja, yang harus
dirahasiakannya, diancam dengan pidana penjara paling lama
perusahaan tempatnya bekerja atau pernah bekerja yang harus
dirahasiakannya, di pidana dengan pidana penjara paling lama 2 tahun
atau pidana denda paling banyak kategori III.
9 bulan atau pidana denda paling banyak sembilan ribu rupiah.
(2). Tindak pidana sebagaimana dimaksud pada ayat 1 hanya dapat
(2). Kejahatan ini hanya dapat dituntut atas pengaduan
dituntut atas pengaduan pengurus perusahaan tersebu..t
perusahaan tersebut.

Tujuan Pasal Pada pasal ini terdiri dari dua ayat. Ayat pertama mengatur
tentang seseorang yang memberitahu hal-hal khusus tentang
Pada pasal ini terdiri dari dua ayat. Ayat pertama mengatur tentang
seseorang yang memberitahu hak khusus tentang suatu perusahaan
suatu perusahaan dagang, kerajinan, atau pertanian dimana ia
tempatnya bekerja atau dia pernah bekerja disana. Sedangkan pada
bekerja atau dahulu bekerja . Sedangkan, ayat kedua mengatur
ayat kedua mengatur tentang tindakan pidana yang disebut hanya bisa
kejahatan yang disebutkan ayat pertama hanya bisa dituntut
dituntut oleh pengurus perusahaan.
atas pengaduan perusahaan tersebut

Sanksi Sanksi pidana penjara paling lama 9 bulan atau pidana denda Sanksi pidana penjara paling lama 2 tahun atau pidana denda paling
paling banyak sembilan ribu rupiah banyak kategori III.
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XIX TINDAK PIDANA TERHADAP


KEMERDEKAAN ORANG
Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 328 KUHP Baru Pasal 450
Bareng siapa membawa pergi seorang dari tempat kediamannya atau Setiap orang yang membawa seseorang dengan maksud untuk

Bunyi Pasal tempat ditinggalkannya sementara dengan maksud untuk menepatkan


orang itu secara melawan hukum di bawah kekuasaannya atau
mendapatkan orang tersebut secara melawan hukum di bawah
kekuasaannya atau kekuasaan orang lain atau untuk
kekuasaan orang lain , atau untuk menempatkan dia dalam keadaan menempatkan orang tersebut dalam keadaan tidak berdaya,
sengsara, diancam karena penculikan dengan pidana penjara paling dipidana karena penculikan dengan pidana penjara selama 12
lama dua belas tahun. tahun.

Tujuan Pasal Pada pasal ini mengatur seseorang yang membawa orang lain dari
tempat kediamannya dengan maksud menepatkan orang itu secara
Pada pasal ini mengatur seseorang yang membawa orang lain
secara melawan hukum di bawah kekuasaannya atau kekuasaan
melawan hukum dibawah kekuasaan orang lain, atau untuk
orang lain atau untuk menempatkan orang tersebut dalam
menempatkan dia dalam keadaan sengsara, diancam karena
keadaan tidak berdaya, dapat dipidana karena penculikan.
penculikan.

Sanksi pidana pasal pasal ini adalah penjara paling lama dua belas
Sanksi (12) tahun.
Sanksi pidana pada pasal ini adalah penjara (12) dua belas tahun.
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XIX TINDAK PIDANA TERHADAP


KEMERDEKAAN ORANG Artinya: “Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu memaklumkan, “Sesungguhnya jika kamu bersyukur, ni

Pokok Perbandingan
KUHP Lama Pasal 331 KUHP Baru Pasal 452

(1). Setiap orang yang menarik anak dari kekuasaan sesuai


Bunyi Pasal (1). Barang siapa dengan sengaja menarik seorang yang belum cukup
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang
ditentukan atas dirinya atau dari pengawasan orang yang
umur adalah kekuasaan yang menurut undang-undang ditentukan
berwenang untuk itu, dipidana dengan pidana penjara paling
atas dirinya, atau dari pengawasan orang yang berwenang untuk itu,
lama 6 tahun atau pidana denda paling banyak kategori IV.
diancam dengan pidana penjara paling lama 7 tahun.
(2). Jika jika perbuatan sebagaimana dimaksud pada ayat 1
(2). Bilamana dalam hal ini dilakukan tipu muslihat, kekerasan
dilakukan dengan tipu muslihat, kekerasan atau ancaman
atau ancaman kekerasan, atau bilamana anaknya belum berumur 12
kekerasan, atau terhadap anak yang belum berumur 12 tahun,
tahun, dijatuhkan pidana penjara paling lama 9 tahun.
dipidana dengan pidana penjara paling lama 8 tahun atau pidana
denda bang banyak kategori 5

Pada pasal ini terdapat dua ayat. Ayat pertama mengatur tentang Pada pasal ini terdapat dua ayat. Ayat pertama mengatur tentang
tindakan seseorang yang menarik anak dari kekuasaan sesuai tindakan seseorang yang menarik anak dari kekuasaan sesuai

Tujuan Pasal
ketentuan perundangan, sedangkan di ayat kedua mengatur tindakan ketentuan perundangan, sedangkan di ayat kedua mengatur
yang dilakukan pada ayat pertama yang disertai dengan tipu tindakan yang dilakukan pada ayat pertama yang disertai dengan
muslihat, kekerasan atau ancaman kekerasan kepada anak yang tipu muslihat, kekerasan atau ancaman kekerasan kepada anak
belum berusia 12 tahun. yang belum berumur 12 tahun.
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XIX TINDAK PIDANA TERHADAP


KEMERDEKAAN ORANG Artinya: “Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu memaklumkan, “Sesungguhnya jika kamu bersyukur, ni

Pokok Perbandingan KUHP Lama Pasal 331 KUHP Baru Pasal 452

Sanksi pidana pada pasal ini adalah ancaman pidana dengan pidana

Sanksi Sanksi pidana pada pasal ini adalah ancaman pidana dengan
pidana penjara paling lama 7 tahun dan apabila perbuatan
penjara paling lama 6 tahun atau pidana denda paling banyak
kategori IV, dan apabila perbuatan sebagaimana dimaksud pada
sebagaimana dimaksud pada ayat 1 dilakukan dengan tipu ayat 1 dilakukan dengan tipu muslihat, kekerasan atau ancaman
muslihat, kekerasan atau ancaman kekerasan, atau terhadap anak kekerasan, atau terhadap anak yang belum berumur 12 tahun,
yang belum berusia 12 tahun dikenakan pidana penjara paling dipidana dengan pidana penjara paling lama 8 tahun atau pidana
lama 9 tahun. denda bang banyak kategori 5.
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XIX TINDAK PIDANA


PENYELUNDUPAN MANUSIA
Pokok Perbandingan
KUHP Lama KUHP Baru Pasal 457

Bunyi Pasal Pada KUHP Lama belum diatur tentang tindakan Setiap orang yang melakukan perbuatan yang bertujuan mencari keuntungan
pidana penyelundupan manusia. Pasal penyelundupan baik secara langsung maupun tidak langsung, untuk diri sendiri atau untuk
manusia di Indonesia sebelum diatur KUHP Baru orang lain dengan membawa seorang atau kelompok orang lain, baik secara
diatur dalam Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2011 terorganisasi maupun tidak terorganisasi, atau memerintahkan orang lain
tentang Keimigrasian untuk membawa seseorang atau kelompok orang, baik secara terorganisasi
. Pasal 120 ayat (1) UU No. 6 Tahun 2011 Tentang maupun tidak terorganisasi, yang tidak memiliki hak secara sah untuk
Keimigrasian mengatur bahwa penyelundupan manusia memasuki wilayah Indonesia atau keluar dari wilayah Indonesia dan atau
adalah perbuatan yang bertujuan mencari keuntungan, masuk wilayah negara lain, yang orang tersebut tidak memiliki hak untuk
baik secara langsung maupun tidak langsung, untuk memasuki wilayah tersebut secara sah, baik dengan menggunakan dokumen
diri sendiri atau untuk orang lain sahat maupun dokumen palsu, atau tanpa menggunakan dokumen
. Penyelundupan manusia diancam dengan pidana perjalanan, baik melalui pemeriksaan imigrasi maupun tidak, dipidana
penjara paling singkat 5 tahun dan paling lama 15 karena penyelundupan manusia dengan pidana penjara paling lama singkat 5
tahun serta denda paling. sedikit lima ratus juta tahun dan paling lama 15 tahun atau pidana denda palinng sedikit kategori V
rupiah. dan paling banyak kategori VII..
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

BAB XIX TINDAK PIDANA


PENYELUNDUPAN MANUSIA
Pokok Perbandingan
KUHP Lama KUHP Baru Pasal 457
Pada pasal ini mengatur tentang tindak pidana penyelundupan

Tujuan Pasal (TIDAK DIATUR DALAM KUHP LAMA) manusia yang sebelumnya tidak diatur dalam KUHP lama beserta
sanksi pidananya.

Sanksi (TIDAK DIATUR DALAM KUHP LAMA)


Pada pasal ini mengatur sanksi pidananya berupa penjara paling
singkat 5 (lima) tahun dan paling lama 15 (lima belas) tahun atau
pidana denda paling sedikit kategori V dan paling banyak kategori VII
Aldenaire & Partners Home Service About Me Contact

TERIMA KASIH

Page | 10

Anda mungkin juga menyukai