Anda di halaman 1dari 17

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

KODE M.K MATA KULIAH KREDIT TIU : TAN 447 : KONSERVASI TANAH DAN AIR : 3 SKS (1-0-1-1) : Mahasiswa mampu menerapkan prinsip-prinsip konservasi dan mampu mengaplikasikan konservasi tanah dan air dalam pertanian berkelanjutan RINCIAN MATA KULIAH 4 Defenisi Degradasi SD Tanah dan air Konservasi tanah dan air Manfaat dan Tujuan TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS 5 Mahasiswa dapat memahami arti dan ruang lingkup konservasi tanah dan air SEMESTER DOSEN : : Ir. Dwiwanti Sulistyowati

NO MINGGU POKOK BAHASAN KE 1 2 3 1 I-II Arti dan Lingkup Konservasi

METODE 6 Ceramah Diskusi

LOKASI 7 Kelas

BAHAN/ ALAT 8 Alat tulis, LCD, bahan acuan

KEPUSTAKAAN 9 1,3,4,5

III-IV

Sifat Tanah Sebagai Dasar Tanah sebagai wujud Konservasi Karakteristik tanah

Mahasiswa dapat memahami sifat-sifat tanah sebagai dasar konservasi tanah-air

Ceramah Diskusi Penugasan

Kelas lahan

Alat tulis, LCD, hasil kerja Bahan acuan

1,3,4,5

V-VI

Keseimbangan Padatan Tanah, Air dan Udara

Tanah pertanian Struktur tanah Tekstur tanah Manfaat Keseimbangan Air, tanah dan udara

Mahasiswa dapat memahami menagpa diperlu kan keseimbangan tanah, air, dan udara untuk pertumbuhan optimal

Ceramah Diskusi

Kelas

Alat tulis, LCD, bahan acuan

1,2,3,4,5

1 4

2 VII

3 Erosi

4 a. Proses-proses terjadinya erosi

6 Ceramah Diskusi Kunjungan

7 Kelas

8 Alat tulis, LCD, bahan acuan

9 1,4,5,6

VIII

b. Macam-macam erosi

Ceramah Diskusi Penugasan

Kelas

Alat tulis, LCD, bahan acuan hasil kerja

1,2,3,4,5,6

6 7

IX X-XII Konservasi Tanah

UJIAN TENGAH SEMESTER Ceramah Diskusi Penugasan Kelas Alat tulis, LCD, bahan acuan hasil kerja Alat tulis, LCD, bahan acuan 3,6

XIII

Reboisasi

Pengertian reboisasi dan penghijauan Peranan hutan untuk konservasi tanah- air

Mahasiswa dapat memahami pentingnya reboisasi untuk konservasi taanh dan air

Ceramah Diskusi

Kelas Lapangan

1,2,3,4,5

XIV

Konservasi Air

10

XV-XVII Pemanfaatan Lahan berkelanjutan

- Pengolahan Tanah Yang Baik - Tindakan Praktis Pelindung Topsoil

mahasiswa dapat memhami pengelolaan lahan Ceramah yang baik menuju pertanian berkelanjutan Diskusi

Kelas Lapangan

Alat tulis, LCD, bahan acuan

1,4,5,6

- Teknologi Pencegah Erosi

11

XVIII

UJIAN AKHIR SEMESTER

Kepustakaan 1. Kartasapoetra, A.G.dkk. 2005. Teknologi Konservasi Tanah dan Air. Rineka cipta. Jakarta. 194 h 2. Sutedjo. D. 1981. Pengantar Sistem Produksi Tanaman Agronomi. Jurusan Budidaya Pertanian. Fakultas Pertanian IPB. Bogor. 3. Tejoyuwono, N., Edi Rusdiyanto, Adi Winata. 1998. Konservasi Sumberdaya Pertanian. Universitas Terbuka. Jakarta. 4. Sitanala Arsyad. 1989. Konservasi Tanah dan Air. IPB. Bogor 290 h 5. Brady Nyle C. The Nature and Properties of Soils 10 ed. Mac Milan. Publishing. Co. 621 h 6. Reigntjes. Coem, et al . 1999. Pertanian Masa depan. Pengatur Untuk Pertanian berkelanjutan Dengan Input Luar Rendah. Edisi indonesia. Yogyakarta. 270 h

Anda mungkin juga menyukai