Anda di halaman 1dari 12

PENGISIAN REFRIGERANT PADA

AC
Nama Kelompok : Adham Bachtiar Putra
Ahmad Rezaldi
Dito Tri Febrianto

Topik Pembahasan
Referigrant

Kelebihan & kekurangan pemakaian refrigerant


Pelumas kompresor
Mengisi refrigerant

Refrigerant (Zat Pendingin)


Refrigeran adalah zat yang mengalir dalam mesin
pendingin (refrigerasi) atau mesin pengkondisian
udara (AC). Zat ini berfungsi untuk menyerap panas
dari benda atau udara yang didinginkan dan
membawanya kemudian membuangnya ke udara
sekeliling di luar benda/ruangan yang didinginkan.

Ningin Toyo

Ningin Toyo

Kelebihan Refrigerant
Stabil pada temperatur baik tinggi maupun

rendah
Tidak menimbulkan reaksi pada logam
Dapat larut bila tercampur dengan minyak
Kurang bereaksi terhadap karet
Tidak berwarna dan tidak berbau

Kekurangan Refrigerant
Kandungan Chlor dan
Flour pada refrigerant

Kerusakan Ekosistem :
Merusak pertumbuhan
Makhluk Hidup
Menyebabkan katarak
Menyebabkan kanker
kulit

Pemanasan Global :
Kesehatan Manusia
Suhu semakin tinggi
Mengganggu pola
iklim

Pelumas Kompressor
Pelumas kompresor diperlukan
untuk melumasi bidang permukaan
yang bergesekan. Karena pelumas
kompresor ikut bersilkulasi dengan
refrigerant, maka dibutuhkan oli
khusus untuk kompressor.

Mengisi Refrigerant
Sebelum mengisi refrigerant, sistem harus
dalam keadaan kosong, tidak ada udara atau uap
air didalamnya (vakum). Dan untuk
mengosongkannya menggunakan vacuum pump.

Tools yang dibutuhkan


Manifold

Vacuum
Pump

ANALYSER

vacum

Adjustable
Wrench
R
22

Prosedur Pemvakuman

Valve

Suction

Menuju In Door

a. Pasang manifold gauge


b. Buka salah satu katup manifold dan hidupkan
pompa vakum
c. Buka sisi katup lain manifold agar lebih efisien
dalam pemvakuman
d. Pastikan sistem telah bersih dari
udara dan uap air dengan gauge
menunjukan (99,9kPa)
e. Biarkan pompa bekerja selama
30 menit
ANALYSER
f. Tutup kedua katup sebelum
mematikan pompa vakum
Discharge

vacum

Pengisian Refrigerant
a. Setelah selesai vacum, pasang botol refrigerant
b. Buka valve botol refrigerant lalu buka selang
pengisian sedikit saja agar udara terbuang dari
selang.
c. Buka Valve Suction analyzer dan instalasi sudah
mulai terisi.
d. Jalankan unit AC sambil pengisian refrigerant
sampai batas 60 psi 80 psi pada posisi suction.
e. Pasang Tang Ampere untuk mengetahui batas
Ampere yang ditentukan pada Manual.

ANALYSER

Suction

Discharge
Pengisian

Bila ada pada pipa


discharge

R
22

Pengisian Refrigerant
PENGISIAN DEGAN LIQUID / CAIRAN
1. Balikkan tabung refrigerant menghadap kebawah agar
isi refrigerant yang keluar dalam bentuk cair
2. Buka katup tekanan tinggi (discharge)
3. Periksa gauge sampai aliran refrigerant berhenti
mengalir dan tutup keran.
4. Amati kedua gauge, keduanya harus menunjukkan
tekanan yang sama.

R
22

ANALYSER

Suction

Discharge

Terimakasi..

Anda mungkin juga menyukai