Anda di halaman 1dari 9

Hubungan antara pembukaan UUD 1945

Oleh : Ruth lolita Maydinda

HUBUNGAN PEMBUKAAN UUD 1945 DeNGAN


BATANG TUBUH UUD 1945

UUD 1945 ingin mewujudkan cita cita hukum yaitu


hukum tertulis (UUD) dan hukum tidak tertulis
(convensi)
Maka pembukaan UUD 1945 mempunyai hubungan
langsung dengan batang tubuh UUD 1945
Pembukaan UUD 1945 di dalamnya terkandung pokok
pokok pikiran persatuan indonesia ,(keadilan
sosial,kedaulatan rakyat berdasarkan atas
permusyawaratan/perwakilan , serta ketuhanan yang
maha esa menurut dasar kemanusiaan yang adil dan
beradab , yang inti sarinya merupakan penjelmaan dari
dasar filsafat pancasila .

Rangkaian pokok pikiran tersebut yang


terkandung dalam pEmbukaan UUD 1945
memiliki makna yaitu:
(1) rangkaian peristiwa dan keadaan
tersebut mendahului terbentuknya
negara ,dan rumusan nya, menjadi latar
belakang pendorong kemerdekaan .(alinea I ,
II , III )
(2) merupakan ekspresi dari peristiwa dan
keadaan setelah negara indonesia terwujud .
(alinea IV )
Perbedaan pengertian antara kedua
peristiwa tersebut ditandai pada anak
kalimatkemudian dari pada itu pada alinea
IV , Maka hubungan antara masing masing
pembukaan dengan batang tubuh UUD 1945

Bagian pertama,kedua,ketiga:pembukaan UUD 1945


merupaan selogan pernyataan yang tidak mempunyai
hubungan dengan batang tubuh UUD 1945
Bagian keempat ,pembukaan UUD 1945 mempunyai
hubungan dengan batang tubuh UUD 1945 yang mencakup
beberapa segi :
(a) Undang undang Dasar di tentukan akan ada
(b) yang diatur dalam UUD adalah tentang pembentukan
pemerintahan negara yang memenuhi berbagai persyaratan
dan meliputi segala aspek penyelenggaraan negara .
(c) negara indonesia ialah berbentuk republik yang
berkedaulatan rakyat
(d)ditetapkan dasar kerohanian negara
Atas dasar sifat sifat tersebut ,maka dalam hubungannya
dengan batang tubuh UUD 1945 ,menempatkan
pembukaan UUD 1945 alinea IV sangatlah penting.

Hubungan pembukaan UUD 1945 DENGAN


PANCASILA
Inti dari Pembukaan UUD 1945 pada
hakikatnya terdapat pada alinea IV . Sebab
segala aspek penyelenggaraan
pemerintahan negara yang berdasarkan
pancasila terdapat pada pembukaan alinea
IV .
Maka hubungan antara pembukaan UUD
1945 adalah bersifat timbal balik sebagai
berikut

Hubungan secara formal : pancasila memperoleh


kedudukan sebagai norma dasar hukum positif
Jadi dapat disimpulkan bahwa :
(1) Rumusan pancasila seagai dasar negara indonesia
tercantum dalam pembukaan UUD 1945
(2) UUD sebagai tertib hukum memiliki dua macam
kedudukan ;(a) sebagai dasarnya pembukaan UUD 1945
lah yang menjadi faktor mutlak adanya tertib hukum
indonesia ; (b) memasukkan dirinya dalam tertib hukum
tersebut sebagai tertib hukum tertinggi
(3) UUD 1945 sebenarnya bereksistensi sendiri ,yang
intinya adalah pancaila , yang tidak tergantung pada batang
tubuh UUD 1945 bahkan sebagai sumbernya
(4) bahwa pancasila dengan demikian menjelmakan dirinya
sebagai dasar kelangsungan hidup negara republik
indonesia yang di proklamasikan tanggal 17 agustus 1945.
(5) bahwa pancasila sebagai pembukaan UUD 1945
dengan demikian memiliki kedudukan yang kuat dan tidak
dapat di rubah dan terlekat pada kelangsungan hidup
negara republik indonesia.

Hubungan secara material:


Secara kronologis ,materi yang dibahas oleh
BPUPKI yang pertama tama adalah dasar
filsafat pancasila baru kemudian pembukaan
uud 1945
Jadi berdasarkan urutan urutan tertib hukum
indonesia uud 1945 adalah sebagai tertib
hukum yang tertinggi, sumbernya ialah
pancasila .
Secara material yang merupakan esensi
atau inti sari pokok kaidah negara tersebut
tidak lain dan tidak bukan ialah Pancasila

Hubunga pembukaan uud 1945 dengan


proklamasi 17 agustus 1945
Hubungan antara pembukaan dengan
proklamasi ialah :
(1) Pertama : memberikan penjelasan
terhadap dilaksanakannya proklamasi pada
taggal 17 agustus 1945 .
(2) kedua : memberikan penegasan terhadap
dilaksanakannya proklamasi 17 agustus
1945
(3) Ketiga : memberikan penanggung
jawaban terhadap dilaksanakannya
proklamasi 17 agustus 1945

Proklamasi memiliki dua macam makna :


(1) pernyataan bangsa indonesia pada diri sendiri , maupun
kepada dunia luar bahwa bangsa indonesia telah merdeka
(2) tindakan tidakan segera harus dilakukan berhubungan
pernyataan kemerdekaan tersebut .
Seluruh makna proklamasi dirinci dan mendapat
pertanggung jawaban dalam pembukaan UUD 1945
sebagai berikut (a) bagian pertama proklamasi mendapat
penegasan pada pembukaan uud 1945 (alinea I ,II , III ) ;(b)
bagian kedua proklamasi yaitu suatu pembentukan negara
republik indonesia yang berdasarkan
pancasila ,sebagaimana tercantum pada alinea IV .
Hal ini menunjukkan hubungan antara proklamasi dengan
pembukaan UUD 1945 adalah satu kesatuan yang utuh dan
apa yang terkandung dalam pembukaan adalah amanat dari
seluruh rakyat indonesia saat mendirikan negara dan
mewujudkan tujuan bersama .

Anda mungkin juga menyukai