Anda di halaman 1dari 12

SISTEM

KETATANEGARAAN
REPUBLIK INDONESIA

Reyhandri Anugrah 2201109


Mike Edward Maramis 2201113
Muhamad Firzy Syahputra 2201107
Hubungan antara Pembukaan UUD 1945 dengan
Batang Tubuh UUD 1945

Undang-Undang Dasar 1945 adalah konstitusi dan sumber hukum tertinggi yang
berlaku di Republik Indonesia. UUD 1945 merupakan perwujudan dari dasar
ideologi negara yaitu Pancasila.

Pembukaan UUD 1945 terdiri dari empat Alinea yang mengandung sejumlah pokok
pikiran . Pokok pikiran tersebut meliputi suasana kebatinan UUD Negara Indonesia
yaitu mewujudkan cita-cita hukum yang menguasai hukum dasar tertulis (UUD) dan
hukum dasar tidak tertulis (konvensi).
Pokok-pokok Pikiran Pembukaan UUD 1945

Pokok Pikiran Pokok Pikiran


01 Pertama
Persatuan (sesuai dengan 02 Kedua
Keadilan sosial (sesuai
sila ketiga Pancasila) dengan sila kelima
Pancasila)

Pokok Pikiran Pokok Pikiran


03 Ketiga
Kedaulatan rakyat (sesuai 04 Keempat
Ketuhanan Yang Maha
dengan sila keempat Esa (sesuai dengan sila
Pancasila) pertama Pancasila)
Hubungan Kausal Organis Pembukaan dengan Batang Tubuh
UUD 1945

Hubungan langsung antara pembukaan UUD 1945 dengan batang tubuhnya bersifat
kausal organis karena isi dalam pembukaan dijabarkan ke dalam pasal-pasal UUD
1945.

Sehingga, pembukaan UUD 1945 yang memuat dasar filsafat negara dan UUD
merupakan satu kesatuan. Meskipun dapat dipisahkan, tetapi tetap merupakan
rangkaian kesatuan nilai dan norma yang terpadu.
Rangkaian makna yang terkandung dalam pembukaan
UUD 1945

1. Alinea I, II, dan III : Rangkaian peristiwa yang mendahului terbentuknya negara.
Rumusan dasar pemikiran yang mendorong kemerdekaan kebangsaan Indonesia.

2. Alinea IV : Ekspresi dari peristiwa dan keadaan setelah negara Indonesia


terbentuk.
Hubungan kausal organis alinea IV dengan batang
tubuh UUD 1945 mencakup beberapa segi, yaitu:

• Undang-Undang Dasar akan ditentukan.

• Yang diatur dalam UUD adalah pembentukan pemerintahan negara yang memenuhi syarat
dan meliputi segala aspek penyelenggaraan negara.

• Negara Indonesia berbentuk Republik yang berkedaulatan rakyat.

• Ditetapkannya dasar kerohanian negara.


HUBUNGAN ANTARA PEMBUKAAN UUD 1945 DENGAN
PANCASILA

Hubungan Pancasila dan pembukaan UUD 1945 secara


formal menunjuk pada dicantumkannya Pancasila secara
formal dalam pembukaan UUD 1945. Pada hubungan
formal, rumusan Pancasila sebagai dasar negara Republik
Indonesia adalah sebagaimana disampaikan dalam
pembukaan UUD 1945 alinea ke empat.
01 Pokok Pikiran Pertama
membentuk negara persatuan yang mencerminkan sila ketiga

02 Pokok Pikiran Kedua


membentuk negara berkeadilan sosial mencerminkan sila kelima

03 Pokok Pikiran Ketiga


yakni membentuk negara berkedaulatan rakyat
mencerminkan sila keempat.

04 Pokok Pikiran Ketiga


yakni membentuk negara berkedaulatan rakyat mencerminkan sila
keempat.
HUBUNGAN ANTARA PEMBUKAAN UUD
1945 DENGAN
PROKLAMASI 17 AGUSTUS 1945
Hubungan proklamasi kemerdekaan Republik
Indonesia dengan pembukaan Undang-undang
Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945
adalah proklamasi 17 Agustus 1945 melahirkan
kemerdekaan yang disusun dan diisi oleh
pembukaan UUD 1945.
Hubungan antara keduanya dapat dibuktikan melalui:

1.)Disebutkannya kembali pernyataan proklamasi kemerdekaan dalam alinea ketiga yang


berbunyi, "maka rakyat Indonesia dengan ini menyatakan kemerdekaannya".

2.)Pembukaan menunjukkan bahwa antara proklamasi dengan pembukaan UUD 1945


merupakan suatu rangkaian yang tidak dapat dipisah-pisahkan.

3.) Penetapan pembukaan UUD 1945 pada tanggal 18 Agustus 1945 bersama dengan
penetapan UUD, presiden, dan wakil presiden merupakan realisasi tindak lanjut dari
proklamasi.
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai