Anda di halaman 1dari 17

PEMERIKSAAN MATA

DASAR

BKMM CIKAMPEK
JAWA BARAT

Pemeriksaan Mata bagian Luar

Mata bagian luar :

Alis
Margo palpebra dan Bulu mata
Palpebra
Konjungtiva : palpebra, fornix, bulbi
Sklera
Kornea
Bilik Mata Depan
Pupil dan Iris
Lensa
Otot penggerak bola mata

Pemeriksaan Mata bagian


Dalam

N. Optikus
Retina
Koroid
Pembuluh darah : arteri dan Vena
Makula

Palpebra

Evaluasi bulu mata madarosis, trikhiasis,


Margo palb entropion, ektropion,sikatrik
Palpebra hordeolum, kalazion, sikatrik
Gerakan palp ptosis, lagofthalmus
kesehatan permukaan bola mata
membentuk lapisan tear film

Konjungtiva, sklera

Evaluasi warna : ikterik, hiperemi,inj.konj, inj


siliar,
Permukaan : folikel, sikatrik,pannus, pterigium
pinguecula, episklera, sklera, edema, mielum,
subkonj bleeding, laserasi, granuloma
Sekresi : mukus, seromukus, catarrhal
gangguan tear film

Kornea

Transparansi kornea infiltrat, sikatrik :


nebula, makula, lekoma, edema, keratik
presipitat, hemosiderosis, benda asing,
lapisan air mata, neovaskularisasi

Bilik Mata Depan, Pupil dan Iris


BMD : kedalamannya,
hifema, hipopion, flare
Pupil : reflek, bentuk
iridoplegi, midriasis,
miosis, sinekhia
Iris : warna, koloboma,
iridoreksis,
neovaskularisasi iris,
prolaps

Lensa

Kejernihan , letak
Katarak : tampak putih sesuai stadium
iris shadow

Otot
penggerak
bola mata
Evaluasi gerakan : ke atas, bawah,
kanan, kiri, kanan atas, kiri atas, kanan
bawah, kiri bawah, putar kanan, putar
kiri evaluasi syaraf
Edema atau hipertropi GRAVES
OPHTHALMOPATHY disertai
proptosis bulbi

Pemeriksaan Refraksi
Fungsi tajam penglihatan
Normal 5/5 or 6/6 1.0
Alat refraksi :

Snellen chart/proyektor, Allen chart, dll


Trial lens
frame

Cara pengukuran :
* Pasien duduk tegak dengan jarak 5
atau 6 m dari snellen chart
*Pasien menggunakan frame, satu
mata di oklusi, mata lainnya di
periksa
secara bergantian
Trial lens dicobakan bila pasien mengalami
gangguan refraksi sampai batas pemeriksaan
normal
Bila tidak didapatkan, pasang pinhole untuk
mengetahui fgs makula dan menghilangkan faktor
abrasi
Nilai minus minus terkecil dg penglihatn terbaik,
nilai plus nilai plus terbesar dg penglihatan terbaik

Tajam penglihatan/Visus
5/60 pasien dapat menghitung jari
pemeriksa pasda jarak 5 meter, sedangkan
orang normal dapat menghitung jari pada
jarak 60 meter.
1/300 pasien dapat melihat lambaian
tangan pada jarak 1 meter, sedangkan
orang normal dapat melihat pada jarak 300
meter.
1/ atau Light percepcitionpasien dapat
melihat sinar/cahaya senter pada jarak 1
meter, orang normal dapat melihat cahaya
pada jarak tak terhingga

Pemeriksaan Tonometri

Mengisi informed concent


Pasien tidur terlentang, tetes propacain 0,5%
2 tetes
Kalibrasi tonometri sebelum digunakan
Gunakan beban standart 5,5
Letakkan tonometri pada sentral kornea tanpa
tekanan dengan posisi mata pasien melihat
lurus ke atas
Lihat nilai yg ditunjukkan
Bila nilai yg ditunjukkan < 5, ulangi dg beban
yg lebih besar 7,5 dan seterusnya
Konfersi nilai yang didapat dengan tabel

Pemeriksaan Fluorescein
Untuk mengevaluasi permukaan kornea
Mengisi informed concent
Tetes propacain 0,5 % 2 tetes
Teteskan flourescein, bilas dg larutan
isotonis
Evaluasi permukaan kornea dg senter
atau SLIT LAMP
Tetes AB bila hasil pemriksaan
fluoresein staning

Satu orang buta satu tragedi.


Sepuluh orang buta satu bencana .
Satu juta orang buta satu statistik

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai