Anda di halaman 1dari 1

Perut

Inspeksi

: perut tampak membuncit, striae gravidarum (-), bekas operasi (-)

Palpasi

: Hepar, lien tidak membesar, balotement (-), bimanual (-)


Leopold I

: tinggi fundus uteri 29 cm, bagian fundus teraba bagian yang

keras, bundar dan melenting, presentasi kepala


Leopold II

: bagian rata berada disebelah kiri, dan bagian-bagian kecil

teraba disebelah kanan, presentasi punggung kiri.


Leopold III

: pada bagian bawah teraba bagian yang lunak, tidak bundar

dan tidak melenting, presentasi bokong.


Leopold IV

: konvergen, janin belum masuk kedapam pintu atas panggul.

Auskultasi : Normoperistaltik, 6x/menit


Denyut jantung janin 140x/ menit.

Anda mungkin juga menyukai