Anda di halaman 1dari 7

Fakultas Pertanian

1.Manajemen Sumber Lahan (MSL)


Uraian : ilmu dan teknologi tanah,
pengolahan & pemanfaatan tanah,
pengolahan limbah, pupuk, pengelolaan
DAS, remediasi tanah, rehabilitasi tanah
kritis.

Fakultas pertanian
2. Agronomi dan holtikultura (AGH)
Uraian : mengembangkan ilmu dan
teknologi nabati pengelolaan secara
berkelanjutan. Pengembangan benih
unggul tanaman pangan dan hortikultura
(padi, jagung, papaya dll)

Prospek kerja : tenaga ahli bidang


pertanian, perkebunan, pertambangan,
indusri agrokimia, jasa konsultasi,
bekerja di lembaga pemerintahan :
kementrian pertanian, bappenas, KLH,
Bapedal, BPN, lembaga penelitian, dosen
dsb.

Prospek kerja : perkebunan swasta dan


Negara, perusahaan hortikultura,
industry benih, peneliti, dosen,
konsultan, perbangkan, wirausahawan.

Fakultas pertanian
3. Proteksi tanaman (PTN)
Uraian : mengembangkan entimologi
pertanian, fitopatologi, menerapakan
konsep pengandalian hama terpadu,
bioteknologi dalam bidang hama,
pengelolaan biodervitas.

Fakultas Pertanian
4. Arsitektuir Lanskap (ARL)
Uraian : ilmu perencanaan, desain,
pembangunan, pengelolaan lanskap,
karya arsitekstur lansakap, arsitek yang
mandiri dan professional

Prospek kerja : tenaga ahli perusahaan


agribisnins, agrokimia, dosen, peneliti,
LSM, pegawai negeri dalam linkup
pertanian(pertanian, kehutanan, dll)

Prospek kerja : tenaga ahli konsultan


dan kontraktor arsitektur lanskap,
wirausaha, perusahaan property, resort
wisata, padang golf, Bappeda,
Kemnetrian umum, Dinas lingkungan
hidup, Dinas pertamana/tata kota,
lembaga penelitian-penelitian, PT

Fakultas Kedokteran Hewan


Uraian : pendidika kedokteran hewan ,
ada 2 tahap
: SKH (sarjana kedokteran hewan), PPDH
(pendidikam profesi dokter hewan) jadi
gelar dokter hewan (drh)

Fakultas periakan dan ilmu kelautan


1.Teknologi dan manajemen perikanan
budidaya (BDP)
Uraian : mengembangkan ilmu,
teknologi, dan manajeman perikana
budidaya untuk kawasan tropika,
mengaplikasikan ilmu, pengetahuan,
teknologi, penyediaan pangan.

Prospek kerja :
Tenaga ahli dokter hewan, kota besar
atau daerah, peneliti, konsultan dan
pengajar di instansi pemerintah dan
swasta, wirausaha bidang agribisnis
peternakan, LSM

Prospek kerja :
Tenaga ahli industi akuakultur, budidaya
udang, ikan, industry pakan, industry
obat-obatan, peralatan laboratorium,
penyuluh, formulator pakan.

Fakultas periakan dan ilmu kelautan


2. Manajemen sumberdaya perairan
(MSP)
Uraian : pengelolaam sumberdaya
perairan, yang terkait kelestarian
konservasi, ekosistem perairan,

Fakultas periakan dan ilmu kelautan


3. Teknologi Sumberdaya Perairan (THP)
Uraian : menghsilkan produk primer,
pengelolaan biodiversitas perairan,
olahan kosmetik, kosmetika turunan
chitosan.

Prospek kerja : tenaga ahli pada


lembaga penelitian( LIPI, BPPT, PT),
kementrian, praktisi di bidang Health
&safety environment, dosen, pengusaha

Prospek kerja : tenaga ahli dikemtrian


perikanan dan kelautan, industry
pengolahan hasil perikanan, lembaga
penelitian, perbankan, PT, LSM,
wirausaha

Fakultas periakan dan ilmu kelautan


4. Teknologi dan manajeman periakanan
Tangkap (PSP)
Uraian : mengembangkan ilmu, dan
teknologi perikanan, teknologi eksploitasi
semberdaya perikanan, kapal dan
trasnportasi, manajemen perikanan
tangkap,.
Prospek kerja :
Tenaga ahli industry perikanan, manajer
perusahaan perikanan, konsultan
perikanan, perbankan, perenacanaan
dan pengelolaan pembangunan
perikanan di instansi pemerintah atau
swasta.
Fakultas Peternakan
1.Teknologi produksi ternak (IPTP)
Uraian : mengembangkan ilmu,
teknologi dan pengelolaan industry,
pengolahan hasil limbah peternakan,
yang menghasilkan kebutuhan primer.
Prospek Kerja : pengusaha dibidang
peternakan, tenaga ahli kementrian
pertanian, koperasi dan UKM,LIPI,
industry pengolahan hasil ternak,
industry pengolahan hasil ikutan ternak
(kulit, bulu, pupuk), perusahaan obatobatan ternak, dosen, peneliti,
perbankan, konsultan, penyuluh,
penangkaran hewan.

Fakultas periakan dan ilmu kelautan


5. Ilmu dan teknologi kelautan (ITK)
Uraian : mengembangkan ilmu dan
teknologi kelautan memahami karakter,
fenomena, proses(fisika, kimia, bilogi,
geologi laut) akustik kelautan untuk
mengekplorasi sumberdaya dan
lingkungan laut. Ekstraksi mikro alga
sebagi biofuel, sponge sebagai bahan
bioactive, transplantasi karang,
rehabilitasi.
Prospek kerja : tenaga ahli berbagi
perusahaan swasta dan pemerintah,
konsultan, wiraswasta, pemetaan
permodelan kelautan, dosen, peneliti.
Fakultas Peternakan
2. Nutrisi dan teknologi pakan (INTP)
Uraian : mengembangkan tehnik
pengelolaan . industry hewani secara
efisien, aman bagi kesehatan, dengan
mengeloala pakan, menelola industry
pakan dan system pemberian pakan.
Prospek kerja : pengusaha bidang
peternakan, peneliti, (kementrian
pertanian, koperasi dan UKM, LIPI)
tenaga ahli industry pakan, perusahaan
obat-obatan ternak, dosen, peneliti,
perbankan, konsultan, penyuluh.

Fakultas Kehutanan
1.Manajemen Hutan
Uraian : merencanakan, mengorganisir,
mengevaluasi, system kepengurusan dan
pengelolaan hutan berbasis ekosistem,
perencanaan hutan.
Prospek Kerja : tenaga ahli di
kementrian kehutanan, kementrian
Negara lingkungan hidup, riset dan
teknologi,lembaga pendidikan nasional
atau internasional, penelitian (LIPI dll),
perhutani, INHUTANI, BUMN, BUMS, LSM
nasional atau internasional, perbankan

Fakultas Kehutanan
3. Konservasi Sumberdaya hutan dan
Ekowisata(KSHE)
Uraian : mengembangkan ilmu dan
teknologi dalam konservasi sumber daya
hutan, pengawetan dan pemanfaatan
hidupan liar dan ekosistemnya termasuk
ekowisata
Prospek Kerja : Tenaga ahli di
kementrian kehutanan, kementrian
lingkungan hidup, kementrian Negara
dan riset, LIPI, perhutani, INHUTANI,
BUMN, BUMS. LSM , taman nasional,
kebun raya, kebun binatang, bank,
konsultan.

Fakultas Kehutanan
2. Teknologi Hasil Hutan (THH)
Uraian : menghasilkan pemanfaatan
hutan produk industry primer, pertama
melakukan pendidikan dibidang teknilogi
pemanfaatn dan pengolahan hasil hutan
di Indonesia.
Prospek Kerja : tenaga kerja ahli di
instansi pemerintah, perkayuan, pulp
kertas, konstruksi, kerajianan, souvenir,
parfum, farmasi HPH, BUMN, perushaan
dalam maupun luar negeri

Fakultas Kehutanan
4. Silvikultur [SVK](sains dan teknologi
bididaya hutan)
Uraian : membina hutan alam, membina
hutan tanaman.
Prospek Kerja: tenaga ahli
dikementrian kehutanan, kementrian
pertanian, kementrian Negara
lingkungan hidup, Pendidikan dan
kebudayaan, Energi dan mineral, LIPI,
lembaga regional dan international,
perhutani, pertambangan, perusahaan
perkayuan, pulp dan paper, guru,
peneliti, kosultan, dosen

Fakultas Teknologi Pertanian


1.Teknik mesin dan biosistem (TMB)
Uraian : ilmu keteknikan dan penerapan
untuk mengembangkan model, mesin,
dan proses berkaitan dengan biologic
dalam bidang pertanian dan pangan.

Fakultas Teknologi Pertanian


2. Teknologi Pangan (ITP)
Uraian : ilmu dan teknolog
pangan,melputi kimia , mikrobiologi,
rekayasa proses, analisis mutu, kemanan
pangan

Prospek Kerja : Tenaga ahli di industry


peralatan, pengolahan hasil pertanian,
perusahaan perkebunan, perbankan dan
lembaga keuangan, media, pendidikan,
kementrian pemerintahan, lembaga
penelitian.

Prospek kerja : tenaga ahli industry


pangan dibagian industry, reset dan
pengembangan produk, industry
peralatan proses pangan, pengemasan
pangan,distributor pangan, lembaga
pendidikan, industry jasa boga,
konsultan, pemberdayaan masyarakat,
instansi pemerintah, wirausaha sector
pangan.

Fakultas Teknologi Pertanian


3. Teknologi Industri Pertanian (TIN)
Uraian : ilmu dan teknologi dalam
bidang agribisnis, teknologi proses dan
bioproses, teknik manajamen lingkungan
industry
Prospek Kerja : Tenaga ahli di industry,
nasional maupun internasional,
entrepreneur, penelitian,
pengemambangan unversitas,
perbankan, lembaga pemerintah

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
1.Statistika(STK)
Uraian : mengembangan ilmu statistika
dalam pengumpulan, pengolahan, dan
penyajian data untuk analisis kuantitatif
dan kualitatuf dan menarik kesimpulan
secara sah
Prospek Kerja : bidang terapan
statistika baik instansi pemerintah
maupun swasta, riset dan
pembangunan, manajemen data, riset
politik, riset keuangan, manajemen
dalam bidang pendidikan
Hamper 100% lulusan statistika IPB
mendapat pekerjaan kurang dari 3 bulan
Fakultas Matematika dan Ilmu
Pengetahuan Alam
3. Biologi
Uraian : mengembangkan ilmu dasar
dan teknologi bidang biologi,
pengelolaan dan pengembangan
biodiversitas, kajian bioteknologi
pemanfaatan.
Prospek Kerja : Tenaga ahli di BUMN,
swasta terutama di industry bioteknologi,
pertanian, kesehatan dan lingkungan,
peneliti, dosen, pengusaha

Fakultas Teknologi Pertanian


4. Teknik Sipil dan Lingkungan (SIL)
Uraian : ilmu teknik dan perencanaan
dan pengelolaan sumberdaya air,
infrastruktur dan bangunan, penanganan
polusi dan sanitasi lungkungan.
Prospek kerja : Tenaga ahli perusahaan
konstruksi, penyedia air bersih,
pengelola sanitasi, lembaga konsultan,
pendidikan, penelitian, pengembangan,
pemerintahan, wirausaha

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
2. Meteorologi Terapan (GFM)
Uraian : keilmuan dalam ranah atmosfer
dan hidrosfer yang terkait dengan cuaca,
iklim dan daur Hidrologi,serta
terapannya.
Prospek Kerja : Badan meteorology ,
klimatologi dan geofisika (BMKG),
Lembaga Penerbangan dan Antariksa
nasional (LAPAN), LIPI, BPPT, dewan
nasional iklim, kementrian, dosen,
perbankan, BUMN, Bappeda,

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
4. Kimia
Uraian : ilmu pengetahuan dan
teknologi dalam bidang kimia, melipuiti
pemahaman dasar, proses pemisahan
dan transformasi bahan untuk
memperoleh nilai tambaha.
Prospek Kerja : tenaga ahli di industry
kimia, industry makanan, farmasi,
pengolahan limbah, ekpor-impor, dosen,
peneliti, wirausaha, Quality control,
product management

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
5. Matematika(MTK)
Uraian : mencakup konsep dasar, teknik
dasar, pemodelam dan komputasi dalam
pemecahan masalah matematis.

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
6. Ilmu Komputer (ILKOM)
Uraian : mengembangkan ilmu
computer, dan aplikasinya dalam bidang
teknologi informasi dan komunikasi

Prospek Kerja : Bank, asuransi,


lembaga pendidikan dan penelitian,
konsultan, lapangan kerja yang
membutuhkan pemecahan
permasalahan secara kuantitatif

Prospek Kerja : Ahli jaringan computer,


administrator basis data, perkayasa
perangkat lunak, pemrograman senior,
peneliti, pengajar.

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
7. Fisika
Uraian : ilmu fisika teori dan terapan,
terutama biofisika material, biofisika
membrane, bioenergi.pengembangan
sensor-sensor untuk pertanian.

Fakultas Matematika dan Ilmu


Pengetahuan Alam
8. Biokimia
Uraian : mengembangkan ilmu dasar,
konsep, metode dalam bidang biokimia.
Analisis proses biokomiawi, evaluasi
permaslahan biokim bidang pertanian,
bioindustri, kesehatan dan lingkungan.

Prospek kerja : tenaga ahli penelitian :


BATAN, BPPT, LIPI, LAPAN, Pemda,
Pengajar, industry, BUMN seperti PLN,
telkon, dsb.

Fakultas Ekonomi dan Manajemen


1.Ekonomi dan pembangunan
Uraian : mengembangakan teori dan
metode ekonomi untuk memecahkan
masalah dalam pengambilan keputusan,
perumusan kebijakan ekonomi dan
kebijakan pembangunan
Prospek Kerja : kementrian pendidikan
dan kebudayaan, perdagangan, BI,
kementrian keuangan, PEMDA, LIPI,
perusahaan swasta dan asing,
perbankan

Prospek Kerja : Perusahaan agribisnins,


berbasis biofarmaka, lembaga
pemerintah (BPOM) dan lembaga
penelitian (LIPI, Balitro, Lembaga Biologi
Molekuler Eijkman), dosen, dsb.

Fakultas Ekonomi dan Manajemen


2. Manajemen
Uraian : mengembangkan ilmu dan seni
dalam bidang fungsiomal manajeme
nsecara holistic.
Prospek kerja :
Ahli dibidang accounting, marketing
manager, HRD manager, manager
operasi di perusahaan swasta nasional
dan multinasional serta BUMN

Fakultas Ekonomi dan Manajemen


3. Agribisnis(AGB)
Uraian : mengengakan ilmu dan
wawasan bisnis bidang pertanian,
perikanan, peternakan, dan kehutanan,
melalui pendekatan system dan
kewirausahaan
Prospek kerja : membangun usaha
mandiri/wiraswasta, pada berbagai
bidang pertanian, perikanan, peternakan,
dan kehutanan. Menjadi aparat
pemerintah, LSM pendamping petani,
konsultan agribisnis, peneliti, dosen.

Fakultas Ekonomi dan Manajemen


5. Ekonomi Syariah (Eksyar)
Uraian : mengembangkan teori dan
metode ekonomi dan manajemen syariah
serta penerapannya dalam bisnis dan
perumusan kebijakan pembangunan.
Prospek Kerja : lembaga keuangan
syariah (perbankan, asuransi, pegadaian,
dll), sector public (pemerintah dan
daerah), sector swasta (dunia bisnis,
LSM, lembaga internasional, dll)

Fakultas Ekologi Manusia


2. Ilmu Keluarga dan Konsumen (IKK)
Uraian: mengembangkan ilmu dan
teknologi di bidang keluarga dan
konsumen untuk mewujudkan
kesejahteraan keluarga dengan
memfokuskan pada pengembangan
kualitas anak serta pemberdayaan
keluarga dan konsumen
Prospek Kerja : akademisi dan peneliti
dibidang ilmu keluarga, perkembangan
anak, ilmu konsumen, staf layanan
pelanggan di perusahaan, atau
perbankan, pelaksanaan CSR di
perusahaan, pekerja social, PNS di
instansi pemberdayaan keluarga dan
perlindungan anak, wiraushawan

Fakultas Ekonomi dan Manajemen


4. Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan
(ESL)
Uraian : Mengembangkan ilmu ekonomi,
pertanian (pertanian, perikanan,
peternakan, dan kehutanan) dan
ekonomi sumberdaya alam serta
lingkungan hidup.
Prospek Kerja : peneliti Ekonomi
Sumberdaya dan Lingkungan, ahli
ekonomi pada departemen
perekonomian(ESDM, DEPHUT, DKP, LH),
konsultan lembaga pemerintahan, nonpemerintah atau swasta, dosen.

Fakultas Ekologi Manusia


1. Ilmu Gizi
Uraian : mengembangkan ilmu gizi
manusia dan aplikasi dikeluarga dan
masyarakat yang mengaitkan pertanian,
pangan, gizi, dan kesehatan dan upaya
peningkatan kualitas sumberdaya
manusia
Prospek Kerja : ahli dibidang program
perencanaan program pangan dan gizi
diinstansi pemerintah, dosen, konsultan
bidang penyuluh dan gizi, ahli gizi di
industry pangan, kesehatan, wirausaha
Fakultas Ekologi Manusia
3. Komunikasi dan pengembangan
masyarakat (SKPM)
Uraian : mengembangkan ilmu
sosiologi, antropologi, psikologi, politik,
kependudukan, komunikasi, ekologi
manusia, pendidikan, penyuluahn,
pengembangan masyarakat untuk
pemberdayaan masyarkat pertanian,
peternakan, kehutanan, perikanan.
Prospek Kerja : ahli dalam perencanaan
dan penyelenggaraanprogram tanggung
jawab social, bergerak di perbankan,
pertanian, perikanan, kehutanan,
jurnalis, wartawan, lembaga donor, LSM,
peneliti, dosen

Anda mungkin juga menyukai