Anda di halaman 1dari 3

MENGAJIR TANAMAN SAWIT

Lajuardy Hardian
Rangkuman Kegiatan Lapangan / Jumat, 13 Sept 2013

MENGAJIR TANAMAN
SAWIT
TUJUAN :
1.
2.
3.
4.
5.

Untuk menentukan titik tanam pokok sawit


Untuk memastikan jarak tanam agar sesuai dengan anjuran teknis
Untuk memastikan tanaman rapi , lurus baik timur barat maupun utara dan selatan.
Untuk mengetahui populasi pada areal yang mau di tanam
Untuk mempermudah perkiraan dan titik langsir bibit.

ALAT DAN BAHAN :


1.
2.
3.
4.
5.
6.

Anak ajir dengan ukuran 1 meter sampai 1.25 meter.


Ajir bantu dengan ukuran 2.5 meter sampai 3 meter
Kompas / Suuntho , untuk menentukan arah mata angin
Alat ukur / meteran
Tali sleng guna membuat ukuran lanjutan
Parang guna menajamkan bahan ajir ,dll

CARA KERJA :
1. Siapkan alat kerja serta bahan yang diperlukan
2. Tentukan titik AS dasar. Menggunakan Ajir dengan ukuran 2.5 m
3. Taruhlah kompas ditanam tepatnya disamping titik AS tsb, dan pastikan arah Timur Barat , Utara
Selatan
4. Tancapkan AS kedua tepat lurus Barat-Timur dengan jarak per 100 meter menggunakan ajir ukuran 2.5
meter. Begitu juga dengan arah Timur Barat.
5. Untuk memastikan pengajiran tidak terjadi mekar maka cek menggunakan Rumus phyitagoras sehingga
sudut betul betul 90 derajat.
6. Mulailah mengajir dengan AS Utara selatan dengan ukuran 9 meter dan Barat Timur dengan ukuran
15.58 meter.
7. Untuk menghindari terjadinya mekar maka per 100 meter terlebih dulu di KURUNG atau dicek
ukuran dibagian akhir pengajiran.
8. Setelah selasesai pemasangan ajir AS maka dilanjutkan dengan pengisian ajir mata lima.
9. Pengisian Ajir mata lima diakukan dengan melihat meihat ajir pada arah 8 arah mata angin, sehingga
diperoleh hasil
sama sisi sengan ajir AS ( 9 m )

Kunjungi saya di : http://lajuardyhardian.blogspot.com/

Terimakasih dan Semoga Bermanfaat... ^,*

Kunjungi saya di : http://lajuardyhardian.blogspot.com/

Kunjungi saya di : http://lajuardyhardian.blogspot.com/

Anda mungkin juga menyukai