Anda di halaman 1dari 6

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Program Studi Hubungan Internasional


Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial
UNIVERSITAS FAJAR
Mata Kuliah
: Pengantar Ilmu Hubungan Internasional
Kode / Jumlah SKS : 123HI3 / 3 SKS
Dosen Pengajar
: Drs. Aspianoor Masrie

Deskripsi Mata Kuliah


Pengantar Ilmu Hubungan Internasional merupakan sebuah mata kuliah dasar yang
sangat penting bagi mahasiswa Hubungan Internasional karena mendasari proses
keilmuan mahasiswa untuk memantapkan dalam mempelajari mata kuliah HI
selanjutnya. Mata kuliah ini memberikan gambaran tentang ruang lingkup kajian serta
isu-isu yang dibahas dalam studi hubungan internasional termasuk juga paradigma yang
berkembang. Mata kuliah ini berisi rangkuman isu yang akan dipelajari dalam studi
Hubungan Internasional.
Tujuan Pembelajaran Umum
1. Mahasiswa mampu memahami ruang lingkup kajian Studi Hubungan Internasional
2. Mahasiswa mampu mengidentifikasi permasalahan dan isu dalam Hubungan
Internasional
3. Mahasiswa mampu memahami paradigm-paradigma dalam mempelajari Hubungan
Internasional
4. Mahasiswa mampu mengenali aktor-aktor dalam Hubungan Internasional
Tujuan Pembelajaran Khusus
1. Mahasiswa mampu menguasai pengetahuan dasar tentang studi Hubungan
Internasional
2. Mahasiswa mampu memantapkan pijakan keilmuan untuk bekal dalam mata kuliah
Hubungan Internasional berikutnya.
Outcome pembelajaran

SAP Pengantar Ilmu Hubungan Internasional FEIS-UNIFA | 1

Hasil dari perkuliahan ini diharapkan mahasiswa mampu memahami studi Hubungan
Internasional dengan ruanglingkup, aktor, isu dan paradigma utama yang berkembang
sekaligus juga sebagai sarana untuk mengidentifikasikan diri sebagai mahasiswa
Hubungan Internasional yang berbeda dengan mahasiswa jurusan yang lain

RENCANA JADUAL KEGIATAN PEMBELAJARAN MINGGUAN


Minggu
1.

Topik Bahasan
Kontrak Kuliah
Prosentasi penlilaian
Sistem Kuliah
Tugas

Metode Pembelajaran
Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu

2.

Menjelaskan pengertian dan


sejarah Hubungan
Internasional
Sejarah sistem negara bangsa,
Aktor-aktor Hubungan
Internasional. Konsep inti dan
unit-unit dan level analisis,

3.

Paradigma
utamadalam
Hubungan Internasional dan
turunan-turunannya.
Paradigma utama, Realis,
Pluralis/liberalis, Strukturalis,
konstruktivis dalam perspektif
hubungan internasional

Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu

Referensi
-

Perwita, Anak Agung Banyu dan


Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
1 10
Goldstein, Joshua S, 1994,
International Relations,
HarperCollins College, New York,
pp.20-44
Masoed, Muchtar. Studi
Hubungan Internasional : Tingkat
Analisis Dan Teorisasi, PAU
UGM : Yogyakarta
Teuku May Rudi, 2003, Hubungan
Internasional Kontemporer dan
masalah-masalah global. Pt.
Refika Aditama : Bandung
Perwita, Anak Agung Banyu dan
Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
21-24
Sorensen, Georg dan Jackson,
Robert, 1999, Intobroduction to
International Relations, Oxford
Univ Press : Oxford
May Rudi, Teuku 2003, Hubungan
Internasional Kontemporer dan
masalah-masalah global. Pt.
Refika Aditama : Bandung
Morgenthau, 1990, Politik Antar
Bangsa, edisi keenam
(terjemahan), Yayasan Obor

SAP Pengantar Ilmu Hubungan Internasional FEIS-UNIFA | 2

4.

Paradigma utamadalam
Hubungan Internasional dan
turunan-turunannya (lanjutan
pertemuan. 3). Paradigma,
konstruktivis, behaviouralism,
Positivis, post positivis

Kuliah Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu

5.

Menjelaskan Pemikiran-pemikiran
dari perspektif tokoh. Thomas
Hobbes, Karl hegel, Immanuel
Kant, Morghentau, Marx

Diskusi interaktif ,
tutorial diikuti dengan
analisis materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Kelompok

Analisis Film The Warlord

Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Tugas Analisis
individual

Konsep kepentingan nasional


sertapolitik luar negeri
Memahami keterkaitan antar
kepentingan nasional dan politik
luar negeri.

Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu
Tugas Analisis
Kelompok

Indonesia : Jakarta,
Perwita, Anak Agung Banyu dan
Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
21-24
Sorensen, Georg dan Jackson,
Robert, 1999, Intobroduction to
International Relations, Oxford
Univ Press : Oxford
Steans, Jill dan Loyd Pettiford.
2009. Hubungan Internasional
Perspektif dan Tema. Pustaka
Pelajar : Yogyakarta.
Toma, Peter A dan Gorman, Robert
F, 1991, International Relations :
understanding global issues,
Brooks/cole Publishing, California
Perwita, Anak Agung Banyu dan
Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
35
Morgenthau, 1990, POlitik Antar
Bangsa, edisi keenam
(terjemahan), Yayasan Obor
Indonesia : Jakarta, pp.155-227
Holsti, KJ, 1977, Poitik
Internasional, Binacipta :
Bandung
Tentatif

Holsti, KJ, 1977, POlitik


Internasional, Binacipta :
Bandung
Perwita, Anak Agung Banyu dan
Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
39-46
Morgenthau, 1990, Politik Antar
Bangsa, edisi keenam
(terjemahan), Yayasan Obor
Indonesia : Jakarta,

SAP Pengantar Ilmu Hubungan Internasional FEIS-UNIFA | 3

8
9

UJIAN TENGAH SEMESTER


- Isu-isu dalam Hubungan
Internasional, High Politic
dan Low Politic
a. High politic (Diplomasi antar
negara,
Kerjasama
pembentukan poros negaranegara :
Liberalis, Sosialis

dalam hal militer (Contoh


: Nato, Pakta Warsawa)
b.

Kuliah,
Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti
dengan
analisis materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase
Kelompok

Low Politic (Human security,


Kemiskinan di negara-negara
berkembang)

10

11

Menjelaskan Definisi Organisasi Kuliah, Diskusi


dan Hukum Internasional
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
SistemTatanan Dunia,
materi/kasus
Fungsi Organisasi Internasional
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu
Tugas Analisis
Kelompok
Pemaparan jenis-jenis organisasi
Kuliah, Diskusi
Internasional dan seluk-beluknya
interaktif , tutorial
melalui persentasi kelompok
diikuti dengan analisis
Contoh : PBB, UE, IMF, ASEAN,
materi/kasus
AFTA, OPEC, APEC, melalui
Menggunakan media
persentase kelompok
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Kelompok

Perwita, Anak Agung Banyu dan


Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar
Ilmu
Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung,
pp 75-85
Goldstein, Joshua S, 1994,
International
Relations,
HarperCollins College, New
York, pp.305
Toma, Peter, A dan Robert F
Gorman, 1991, International
Relations : understanding global
issues. Brooks/cole Publishing
:California,
Rudy, T May, 2002, Studi
Strategis Dalam Transformasi
Sistem
Internasional
Pasca
Perang Dingin, Bandung, Refika
Adhitama
Rudi,
Teuku
May
2003,
Hubungan
Internasional
Kontemporer dan masalahmasalah global. Pt. Refika
Aditama : Bandung
Perwita, Anak Agung Banyu dan
Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung
Toma, Peter A dan Gorman,
Robert F, 1991, International
Relations : understanding global
issues, Brooks/cole Publishing,
California, pp157-187

Perwita, Anak Agung Banyu dan


Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
71-100
Goldstein, Joshua S, 1994,
International Relations,
HarperCollins College, New York,
pp.223
Hermawan, Yulius P, 2007,
Transformasi dalam Studi
Hubungan Internasional : actor, isu
dan metodologi, Graha Ilmu,
Bandung
Rudy, T May, 2002, Studi Strategis
Dalam Transformasi Sistem
Internasional Pasca Perang Dingin,
Bandung, Refika Adhitama

SAP Pengantar Ilmu Hubungan Internasional FEIS-UNIFA | 4

Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu
Tugas Analisis
Kelompok

12

Definisi dan ruang lingkup


Keamanan Tradisional dan nontradisional

13

Pemaparan Studi kasus keamanan Kuliah, Diskusi


tradisional (konflik/perang), dan
interaktif diikuti dengan
keamanan non-tradisional
analisa dan ceramah
(Terorisme, lingkungan, )
Menggunakan media
a. Tradisional : Perang Dunia,
(LCD, papan tulis,
Perang Dingin, Perang Teluk
notebook)
b. Non-Tradisional : Terorisme, Presentase Kelompok
Lingkungan Hidu
Tugas Analisis
Kelompok

14

15

Overview Kuliah

Isu-isu Globalisasi,..
Studi kasus globalisasi.
Globalisasi Vs Nasionalisme.
Kekuatan korporasi global
(Contoh : Chevron,
Macdonald, Facebook,)

Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)
Presentase Individu
Tugas Analisis
Individual
Kuliah, Diskusi
interaktif , tutorial
diikuti dengan analisis
materi/kasus
Menggunakan media
(LCD, papan tulis,
notebook)

Hermawan, Yulius P, 2007,


Transformasi dalam Studi
Hubungan Internasional : actor, isu
dan metodologi, Graha Ilmu,
Bandung
Holsti, KJ, 1977, Poitik
Internasional, Binacipta :
Bandung
Morgenthau, 1990, Politik Antar
Bangsa, edisi keenam
(terjemahan), Yayasan Obor
Indonesia : Jakarta,
Steans, Jill dan Loyd Pettiford.
2009. Hubungan Internasional
Perspektif dan Tema. Pustaka
Pelajar : Yogyakarta
Hermawan, Yulius P, 2007,
Transformasi dalam Studi
Hubungan Internasional : actor, isu
dan metodologi, Graha Ilmu,
Bandung
Holsti, KJ, 1977, Poitik
Internasional, Binacipta :
Bandung
Morgenthau, 1990, Politik Antar
Bangsa, edisi keenam
(terjemahan), Yayasan Obor
Indonesia : Jakarta,
Steans, Jill dan Loyd Pettiford.
2009. Hubungan Internasional
Perspektif dan Tema. Pustaka
Pelajar : Yogyakarta
Holsti, KJ, 1977, POlitik
Internasional, Binacipta :
Bandung
Perwita, Anak Agung Banyu dan
Yani, Yanyan Mochamad, 2005,
Pengantar Ilmu Hubungan
Internasional, Rosda : Bandung, pp
39-46
Morgenthau, 1990, Politik Antar
Bangsa, edisi keenam
(terjemahan), Yayasan Obor
Indonesia : Jakarta,
Sumber bacaan yang tercantum

UJIAN AKHIR SEMESTER

SAP Pengantar Ilmu Hubungan Internasional FEIS-UNIFA | 5

Evaluasi Penilaian Kehadiran


Keaktivan kelas
Tugas
UTS
UAS

:
:
:
:
:

Maksimal 3 kali absen, menentukan 20% nilai


Menentukan 10% nilai
Menentukan 20%nilai, terdiri dari tugas individu
Menentukan 20% nilai
Menentukan 30% nilai

SUMBER BACAAN :
1. Goldstein, Joshua S, 1994, International Relations, Harper Collins College :
New York,
2. Hermawan, Yulius P, 2007, Transformasi dalam Studi Hubungan Internasional
: actor, isu dan metodologi, Graha Ilmu, Bandung
3. Holsti, KJ, 1977, Poitik Internasional, Binacipta : Bandung
4. Masoed, Muchtar. Studi Hubungan Internasional : Tingkat Analisis Dan
Teorisasi, PAU UGM : Yogyakarta
5. _______________, 1990, Ilmu Hubungan Internasional : disiplin dan
metodologi, LP3ES : Bandung
6. Morgenthau, 1990, Politik Antar Bangsa, edisi keenam (terjemahan), Yayasan
Obor Indonesia : Jakarta,
7. Parwita, Anak Agung Banyu dan yanyan Mochammad Yani.2005. Pengantar
Ilmu Hubungan Internasional. Pt. Remaja Rosdakarya : Bandung.
8. Peter, A dan Robert F Gorman, 1991, International Relations : understanding
global issues. Brooks/cole Publishing :California,
9. Rudy, T May, 2002, Studi Strategis Dalam Transformasi Sistem Internasional
Pasca Perang Dingin, Bandung, Refika Adhitama
10. ___________, 2003, Hubungan Internasional Kontemporer dan masalahmasalah global. Pt. Refika Aditama : Bandung
11. Sorensen, George dan Robert Jackson. 1993, Introduction To International
Relation. Oxford University Press : Oxford
12. Steans, Jill dan Loyd Pettiford. 2009. Hubungan Internasional Perspektif dan Tema.
Pustaka Pelajar : Yogyakarta.

13. Toma, Peter A dan Gorman, Robert F, 1991, International Relations :


understanding global issues, Brooks/cole Publishing, California

SAP Pengantar Ilmu Hubungan Internasional FEIS-UNIFA | 6

Anda mungkin juga menyukai