Anda di halaman 1dari 19

Elektrokimia

Kuliah I

Latar Belakang Metode Titrimetri (Volumetri)


1. Metode titrimetri :
a A + t T produk
a = molekul analit A
t = molekul titran T
2. larutan standar
3. Standarisasi
4.Ekivalen
5. Titik ekivalensi
6. Indikator
7. Titik akhir titrasi
8. Jenis jenis titrasi :
Asam basa, redoks, pengendapan dan pembentukan
kompleks.
9. %kemurnian

Elektrokimia
1. Metode analisis kuantitatif yang didasarkan pada sifat
kelistrikan suatu larutan dalam suatu sel elektrokimia.
2. Mempelajari hub antara konsentrasi dgn potensial
(potensiometri)
3. Konsentrasi dengan daya hantar listrik (konduktometri)
4. Konsentrasi dengan muatan listrik (coulometri)
5. Konsentrasi dengan potensial dan arus listrik
(polarigrafi)
6. Ada 2 kelompok :
a. Sel Galvani / Sel Volta
b. Sel Elektrolisa

7. Terdiri dari 2 penghantar arus yang masing


masing dicelupkan ke dalam suatu larutan.
8. Agar arus mengalir, diperlukan :
a. 2 buah elektroda yang dihubungkan dengan
kawat logam.
b. 2 buah larutan elektrolit yang dihubungkan
oleh jembatan garam.

Istilah - Istilah
1. Sel elektrokimia
2. Elektroda tunggal (setengah sel)
a. Anoda
b. Katoda
3. Potensial
4. Potensial Reduksi
5. Erelatif (Eo) (volt)
6. Esel (potensial sel), intensif

Penulisan Sel
Misal, anoda : Zn(s) Zn2+ = 2e
katoda : Cu2+ + 2e Cu

(s)

Maka: Zn / ZnSO4 (xM) // CuSO4 (yM) / Cu


Potensial Sel : Esel = Eokatoda E0anoda

Hukum Nerst

Mn+ + ne M
EMn+ /M = EoMn+ /M RT/nF In 1/Mn+
Potensial sel pada saat kesetimbangan = nol
Sel akan terukur pada sel dengan I = nol.
Pada 298oK,E = 0,059/n ln K, dengan K = tetapan
kesetimbangan.

Contoh Soal
Sebuah sel disusun sebgai berikut
Fe/Fe2+ (a=0,1) // Cd2+ (a=0,001)/Cd
a. Tulislah reaksi sel
b. Hitunglah potensial sel
c. Hitunglah tetapan kesetimbangan, K reaksi sel
Catatan :
Gunakan tabel potensial standar (Eo)

Metode Potensiometri Untuk


Analisis
Untuk menentukan titik ekuivalen suatu titrasi.
Untuk menentukan konsentrasi ion secara
langsung.
Diperlukan peralatan sbb :
a. Elektroda pembanding (reference electrode)
b. Elektroda penunjuk (indicator electrode)
c. Alat pengukur potensial.

Elektroda Pembanding
(Reference electrode)
Elektroda yang harga potensial setengah
selnya sudah diketahui dan konstan
1) Elektroda Kalomel (Calomel electrode, SCE):
||Hg2CI2 (satd), KCI (xM) |Hg
E = 0,224V pd 25oC
Hg2CI2(S) + 2e-

<-->

2Hg (l) + 2CI-

2) Elektroda Perak/Perak klorida :


|| AgCI (satd), KCI (xM)|Ag E = 0,199 V pada 25oC
AgCI (s) + e<-->
Ag(s) + CIElektroda Hidrogen Standar (SHE), potensial sel = 0,0
0v
Pt, H2 (p atm) / H + (xM)
3)

Soal :
Suatu elektroda merkuri dicelupkan
ke dalam larutan oleh padatan
Hg2Cl2 dan konsentasi adalah 3,5 M
bila Ksp Hg2Cl2 = 1,3 x10-18.
Berapa Esel disertai rumusnya

Elektroda Indikator
(Indicator Electrode, Working Electrode)
Elektroda yang potensialnya bergantung
pada konsentrasi zat yang ditentukan
Dibagi dalam 2 katagori : elektroda logam
dan membran
Elektroda logam dibagi dalam :
1. jenis pertama : elektr.tembaga
2. jenis kedua : elektr. Perak untuk halida
3. jenisketiga : elektr. Hg

Elektroda membran

1. Elektroda ion selektiv


2. Elektroda molekul selektiv
Contoh : pH meter
Fungsi : u mengukur pH larutan, t itik
ekivalen
Dilengkapi oleh elekt gelas dan
kalomel (SCE) atau gabungan dari
keduanya

Potensiometri :
pH = - log (H+)
pH = - log a H+

Kurva titrasi potensiometri


Kurva normal
Kurva turunan
pertama

Soal-soal :
1. Hitung potensial elektroda untuk suatu logam platina
yang dicelupkan ke dalam larutan yang dibuat dengan
menjenuhkan larutan 0,015 M KBr oleh Br2.

2. Hitung potensial elektroda perak di dalam larutan


jenuh perak iodida dengan aktivitas ion iodida tepat 1
(Ksp untuk AgI = 8,3 x 10-10)

3.

Anda mungkin juga menyukai