Anda di halaman 1dari 42

PENGANTAR PERKULIAHAN

GOOD CORPORATE
GOVERNANCE
(GCG)
Dosen: Abdullah, S.Pd.,MM.
HP: 082115100076 / e-mail: 4ab.mail@gmail.com

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Pengantar Perkuliahan:

Telkom
University

GCG sebuah konsep yang menekankan pentingnya


hak dari pemegang saham untuk memperoleh
informasi dengan benar, akurat, tepat waktu serta
kewajiban perusahaan untuk mengungkapkan
(disclosure) secara akurat, tepat waktu dan
transparan mengenai semua informasi kinerja
perusahaan, kepemilikan dan stakeholder.
Tentunya hak tersebut harus diimbangi oleh
praktek-praktek yang clean menyangkut economic
governance,
political
governance
dan
administrative governance.
2

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Tujuan Pembelajaran:

Telkom
University

Mengetahui dan memahami pentingnya GCG


dalam bisnis
Mengetahui dan memahami bagaimana
mengelola perusahaan dengan baik
Mengetahui dan memahami tanggung jawab
sosial perusahaan

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Materi Ajar:

Telkom
1.
University
Pengertian

dan Prinsip-Prinsip GCG


2. Theory of The Firm and Agency
Problem
3. Code for GCG dan Unsur-unsur GCG
4. Aspek-aspek Hukum dalam GCG
5. Effective of BoC and BoD
6. Prinsip-Prinsip Etika Bisnis
7. Etika Utilitarianisme dalam Bisnis
8. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
9. Keadilan dalam Bisnis
10. Hak Pekerja
11. Bisnis dan Perlindungan Konsumen
12. Iklan dan Dimensi Etisnya
13. Etika Pasar Bebas
14. Audit Good Corporate Governance

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Buku Ajar:

Telkom
University

Blanchard, Kenneth dan Norman Peale, The Power of


Ethical Management, Fawcett Crest, NewYork, 1988.
Davis, Keith dan William Frederick, Business And Sociaty:
Management, Public Policy, Mc.Graw-Hill, Auckland, 1984.
Keraf, A. Sonny, Dr., Etika Bisnis Tuntunan dan
Relevansinya, Edisi Baru, Kanisius, Yogyakarta, 1988
Tunggal, Imam Sjahputra, SH., LLM., CN & Amin W.T., Drs.
Ak., MBA.,Membangun Good Corporate Governance,
Harvarindo,Jakarta, 2002.
Wright, D.W., Evidence on The Relation BetweenCorporate
Governance Characteristic and The Quality of Financial
Reporting, 1996
Etty Retno Wulandari, Ph.D., Good Corporate Governance:
Konsep, Prinsip dan Praktik, LKDI-KNKG,
5

Creating the great business leaders

PENGERTIAN DAN PRINSIPPRINSIP GOOD CORPORATE


GOVERNANCE
(GCG)
Pertemuan 1 Prodi. Akuntansi
Dosen: Abdullah, S.Pd.,MM.

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Penyimpangan di BUMN:

Telkom
University

Pemberian paket remunerasi yang berlebihan


Penyalah gunaan fasilitas perusahaan untuk
kepentingan pribadi
Transaksi bisnis, yang tidak sesuai dengan
kepentingan pemegang saham
Past services liability
Diversifikasi / ekspansi yang tidak untuk kinerja
perusahaan, melainkan untuk prestise dirinya
semata
Intervensi dari luar, termasuk dari pemegang
saham
7

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Penyebab penyimpangan
BUMN

Penjelasan

UU BUMN 19/2003, pengalaman


membuktikan bahwa keterpurukan ekonomi di
berbagai negara termasuk Indonesia, antara lain
disebabkan perusahaan-perusahaan di negaranegara tersebut tidak menerapkan prinsipprinsip tata kelola perusahaan yang baik (good
corporate governance) secara konsisten

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Bila Governance lebih baik

Telkom
University

Quality

of Growth, World Bank,


2000, study atas 160 negara. 40
negara masuk dalam krisis yang
akut
Bila
Rusia korupsinya dikontrol
seperti
Czech
Republic
atau
Indonesia seperti Korea, perbaikan
income per kapita menjadi 3 x lipat.
Angka kemungkinan hidup bayi 3 x
lipat, buta huruf turun 20 %
9

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Latar Belakang

Telkom
University

1.

Latar Belakang Teoritis

Adanya pemisahan antara kepemilikan dan


pengendalian perusahaan Agency Problem
(Husnan, 2000)

Menimbulkan masalah keagenan karena perbedaan


kepentingan antara pemilik perusahaan (prinsipal)
dengan pihak manajemen (agen) (Jensen dan
Meckling, 1976)

10

10

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

2.

Latar Belakang Praktis

GCG menjadi isu penting pasca krisis moneter 1997-1998

Terjadinya berbagai skandal bisnis mendorong


diterapkannya GCG
Di Amerika: Skandal rekayasa laporan keuangan oleh
Akuntan Arthur Andersen dalam Kebangkrutan Enron
(2001), WorldCom (2002), Kasus Xerox (2002).
Di Indonesia: Kasus Insider Trading BCA (2001), mark-up
Laporan Keuangan Kimia Farma, Laporan Keuangan Ganda
Lipo Bank (2002).

11

11

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Definisi
Good Corporate Governance

Secara Umum
= Tata Kelola Perusahaan yang
Baik

12

12

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Definisi Corporate Governance

Telkom
University

Istilah Corporate Governance pertama kali


diperkenalkan oleh Cadbury Committee
tahun 1992 dalam laporannya yang dikenal
sebagai Cadbury Report.
Pendefinisiannya berdasarkan 2 teori:
1.

Teori Pemegang Saham (Shareholding Theory)

2.

Teori Pemangku Kepentingan (Stakeholding Theory)

13

13

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

1. Teori Pemegang Saham (Shareholding


Theory)

Perusahaan didirikan dan dijalankan


untuk
tujuan
memaksimumkan
kesejahteraan pemilik / pemegang
saham sebagai akibat dari investasi
yang dilakukannya, sering disebut
sebagai teori korporasi klasik yang
sudah diperkenalkan oleh Adam Smith
pada tahun 1776.
14

14

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Definisi Corporate Governance


berdasarkan Shareholding Theory

Parkinson

(1994):
proses supervisi dan kontrol yang
bertujuan untuk meyakinkan bahwa
manajemen perusahaan bertindak sesuai
dengan kepentingan para pemilik modal.

15

15

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Shleifer dan Vishny (1997):


cara atau mekanisme untuk meyakinkan para
pemilik modal dalam memperoleh imbal hasil
(return) yang sesuai dengan investasi yang
ditanamkan.

Rezaee (2007):
sebuah proses yang berkaitan dengan legal, regulasi
(peraturan), kontraktual, serta mekanisme dan
praktek-praktek
terbaik
market-based
untuk
menciptakan nilai substansial bagi pemilik modal
dengan melindungi kepentingan-kepentingan para
pemilik modal lainnya.
16

16

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

2. Teori Pemangku Kepentingan (Stakeholding


Theory)

Telkom
University

diperkenalkan oleh Freeman (1984), menyatakan


bahwa perusahaan adalah organ yang berhubungan
dengan pihak lain yang berkepentingan, baik yang
ada di dalam maupun di luar perusahaan.
Definisi stakeholder ini termasuk karyawan, investor,
pelanggan, kreditur, supplier, dan masyarakat sekitar
dimana perusahaan tersebut beroperasi.

17

17

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Definisi Corporate Governance


menurut Stakeholding Theory
Menurut

Cadbury Committee (1992) :


Seperangkat
aturan
yang
mengatur
hubungan antara para pemegang saham,
manajer, kreditur, pemerintah, karyawan,
dan pihak-pihak yang berkepentingan
lainnya baik internal maupun eksternal
lainnya yang berkaitan dengan hak-hak
dan kewajiban mereka.
18

18

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Definisi

Corporate Governance menurut


Organization for Economic Cooperation
and Development (OECD, 2003):
Struktur yang oleh stakeholder, pemegang
saham, komisaris, dan manajer digunakan
untuk menyusun tujuan perusahaan dan
sarana untuk mencapai tujuan tersebut,
serta untuk mengawasi kinerja.
19

19

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom

University

Definisi Corporate Governance menurut Forum for


Corporate Governance in Indonesia (FCGI, 2001):
Seperangkat
peraturan
yang
menetapkan
hubungan antara pemegang saham, pengurus,
pihak kreditur, pemerintah, karyawan serta para
pemegang kepentingan intern dan ekstern lainnya
sehubungan dengan hak-hak dan kewajiban
mereka, atau dengan kata lain sistem yang
mengarahkan dan mengendalikan perusahaan.

20

20

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Definisi

Corporate Governance menurutThe


Indonesian
Institute
for
Corporate
Governance (IICG, 2000):
Proses dan struktur yang diterapkan dalam
menjalankan perusahaan, dengan tujuan
utama meningkatkan nilai pemegang
saham dalam jangka panjang, dengan
tetap
memperhatikan
kepentingan
stakeholder yang lain.
21

21

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University
Menurut

SK Menteri Negara/Kepala Badan Penanaman


Modal dan Pembinaan BUMN No. 23/M PM/BUMN/2000
tentang Pengembangan Praktik GCG dalam Perusahaan
Perseroan (PERSERO)

GCG =
prinsip korporasi yang sehat yang perlu
diterapkan dalam pengelolaan perusahaan
yang dilaksanakan semata-mata demi menjaga
kepentingan
perusahaan
dalam
rangka
mencapai maksud dan tujuan perusahaan.
22

22

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Menurut Badan Pengawasan Keuangan


dan Pembangunan (BPKP, 2001)

GCG =
Komitmen, aturan main, serta
praktik penyelenggaraan bisnis
secara sehat dan beretika.
23

23

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Definisi Governance menurut United Nations


Development Programme (UNDP, 1997)

Pelaksanaan kewenangan/kekuasaan di
bidang administrasi, ekonomi, dan
politik
dalam
mengelola
berbagai
urusan
negara
guna
mendorong
terciptanya
kondisi
kesejahteraan,
integritas dan kohesivitas sosial dan
kemasyarakatan.
24

24

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Good Governance mencakup


hubungan yang sinergis dan
konstruktif di antara negara,
sektor swasta, dan masyarakat
(society).

25

25

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

1.

3 Pilar Pendukung Penerapan GCG

Negara & perangkatnya regulator


Menunjang iklim usaha yang sehat, efisien, & transparan
Melaksanakan peraturan perundang-undangan
Penegakan hukum secara konsisten

2. Dunia Usaha pelaku pasar


Menerapkan GCG sebagai pedoman dasar pelaksanaan usaha
3. Masyarakat pengguna produk & jasa yang dihasilkan
dunia usaha
Menunjukkan kepedulian dan melakukan kontrol sosial

26

26

Creating the great business leaders

Prinsip-Prinsip
GCG
27

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG
menurut Cadbury Committee

1.
2.
3.

Keterbukaan
Integritas
Akuntabilitas

28

28

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG menurut OECD

1.
2.
3.
4.
5.

Perlindungan terhadap hak-hak pemegang


saham.
Persamaan perlakuan terhadap seluruh
pemegang saham (mayoritas & minoritas)
Kerjasama antara perusahaan dengan
pemangku kepentingan.
Keterbukaan dan transparansi
Akuntabilitas Dewan Komisaris

29

29

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG menurut FCGI

1.
2.
3.

4.
5.

Hak-hak para pemegang saham


Perlakuan sama terhadap para pemegang
saham
Peranan pemegang saham ditetapkan oleh
hukum, serta kerjasama aktif dengan
stakeholders
Pengungkapan yang akurat dan tepat waktu
Tanggung jawab pengurus dalam manajemen

30

30

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG menurut


International Corporate Governance Network (ICGN,
2005)
1.
2.
3.
4.

Kejujuran (Honesty)
Kekuatan untuk bangkit (Resilience)
Ketanggapan (Responsiveness)
Keterbukaan (Transparency)

31

31

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG menurut


Sarbanes Oxley Act (SOA, 2002)
1.
2.
3.

Integritas (Integrity)
Keandalan (Reliability)
Akuntabilitas (Accountability)

32

32

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG menurut


Komite Nasional Kebijakan Governance (KNKG,
2006)
1. Transparansi
2. Akuntabilitas
3. Resposibilitas
4. Independensi
5. Kewajaran dan Kesetaraan

33

33

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG menurut


Keputusan Menteri (KepMen) Badan Usaha Milik Negara No.
KEP-117/M-MBU/2002 tentang Penerapan Praktek GCG pada
BUMN

1.
2.
3.
4.
5.

Transparansi
Kemandirian
Akuntabilitas
Pertanggungjawaban
Kewajaran

34

34

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

Prinsip-prinsip GCG
yang berlaku secara umum:
35

35

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

1. Prinsip Transparansi (Transparency)

keterbukaan dalam proses pengambilan keputusan


dan dalam penyajian (disclosure) informasi yang
dimiliki perusahaan

kualitas informasi yang disajikan mempengaruhi


kepercayaan investor

informasi yang jelas, akurat, tepat waktu dan


dapat dibandingkan dengan indikator-indikator
yang sama

36

36

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

laporan keuangan dengan best practices dari sistem


akuntansi yang berbasiskan Prinsip-prinsip
Akuntansi yang Berlaku Umum (Generally Accepted
Accounting Principles / GAAP)

pengungkapan (disclosure) yang obyektif dan aktual


untuk menghindari terjadinya asimetri informasi

37

37

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

2. Prinsip Akuntabilitas (Accountability)

semua partisipan CG harus mampu mengemban


amanah atas fungsinya masing-masing dan
bertanggung jawab atas kegagalan yang terjadi

adanya sistem pengendalian dan pengawasan antara


unit-unit yang ada di perusahaan

pemberdayaan dewan komisaris untuk melakukan


monitoring, evaluasi, dan pengendalian terhadap
manajemen

solusi atas agency problem antara pemilik saham dan


manajemen
38

38

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

3. Prinsip Tanggung Jawab (Responsibility)

sistem yang jelas untuk mengatur mekanisme


pertanggungjawaban perusahaan kepada pemegang
saham dan seluruh stakeholders

merealisasikan tujuan GCG, yaitu mengakomodasi


kepentingan pihak-pihak yang berkaitan dengan
perusahaan seperti masyarakat, pemerintah, asosiasi
bisnis dan pihak-pihak lainnya

tanggungjawab perusahaan sebagai anggota


masyarakat untuk mematuhi peraturan dan hukum
yang berlaku serta pemenuhan terhadap39kebutuhanCreating the great business leaders
39
kebutuhan sosial dan lingkungan
sekitar

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

4. Prinsip Independensi (Independency)

perusahaan dikelola secara independen, tidak terjadi


dominasi atau intervensi dari pihak manapun

bebas dari segala benturan kepentingan dan dari


segala pengaruh atau tekanan

pengambilan keputusan dilakukan secara obyektif

masing-masing organ perusahaan melaksanakan


fungsi dan tugasnya sesuai dengan anggaran dasar
dan peraturan hukum / perundang-undangan yang
berlaku.

40

40

Creating the great business leaders

Fakultas Ekonomi dan


Bisnis
School Economics and
Business

Telkom
University

5. Prinsip Kesetaraan dan Kewajaran (Fairness)

perlakuan dan jaminan atas hak-hak yang sama


kepada seluruh pemegang saham, baik mayoritas
maupun minoritas

sistem hukum dan peraturan serta penegakannya


yang jelas dan berlaku bagi semua pihak

mengatasi masalah perbedaan kepentingan


(conflict of interest) antara pemilik modal dan
manajer

41

41

Creating the great business leaders

42

Anda mungkin juga menyukai