Anda di halaman 1dari 28

JARING INSANG (GILL NET)

Najamuddin

Pengertian jaring insang


jaring berbentuk empat persegi panjang,
ukuran mata jaring (mesh size) sama pada
semua bagian Jaring,
bagian panjang jaring lebih panjang dibanding
dengan lebar atau tinggi jaring,
bagian atas jaring terdapat pelampung dan
bagian bawah terdapat pemberat

Penamaan jaring insang :


Daerah (lanra,
Organisme perairan yg mjd target

Berdasarkan proses tertangkapnya :


jaring rahang, jaring koro, jaring kepiting,
jaring udang, pukat dan sebagainya.

Jaring insang oleh nelayan Jepang dikenal


dengan nama Sasi-ami yang berarti
tertangkapnya ikan dengan cara menusukkan
diri ke jaring. Di Inggeris jaring insang disebut
Gill net (terjerat) atau entangle net
(terbelit/terpuntal) yaitu cara tertangkapnya
ikan dengan alat tangkap ini.

Berdasarkan jenis ikan, penamaan jaring sbb:

spanish mackarel drift gill net,


mackarel drift gill net,
mackarel bottom gill net,
sardine drift gill net,
tuna drift gill net,
flying fish drift gill net,
shrimp bottom gill net,
shark bottom gill net dan sebaginya.

Nomura dan Yamazaki (1979) faktor-faktor yang


berhubungan dengan pengoperasian :
karakteristik jaring insang dalam hubungannya
dengan berbagai jenis ikan tujuan tangkapan
sept (layer migrating fish), (bottom fish), dan
(mid-water migrating fish),
berhubungan dengan ukuran mata jaring
(mesh size) dan ukuran ikan (size of fish),
kekuatan renang ikan (swimming force of fish),
bentuk ikan (shape of fish) dan sebagainya;

hubungan antara arus laut dan tangkapan,


pemilihan ukuran mata jaring pada jaring
insang,
pertimbangan ekonomi jaring insang, seperti
jumlah tangkapan, jenis ikan, harga ikan,
ukuran alat, ukuran kapal, jumlah nelayan,
belanja operasi, daerah penangkapan dan
sebagainya;
tangkapan per upaya, hubungannya dengan
panjang dan lebar jaring.

Nomura dan Yamazaki (1979) gill net efektif


dan efisien beberapa faktors meliputi :
(1) Bahan jaring (material of net)
Waktu lama mengubah bahan jaring dari benang alami ke benang
sintetis.

No

Jenis Alat

Ikan tujuan

Bahan Pembuat

Drift gill net

Sardine

Benang sintetis, kuralon, kyokurin, benang


alami, cotton 20 hanks,

Drift gill net

Spanish mackarel

Nilon 9 yarns atau tevinai (kombinasi nilon 6


yarns dan tevilon 3 yarns)

Drift gill net

Mackarel

Nilon 210 d/4 yarns

Bottom gill net

Mackarel

Nilon 210 d/4 yarns

Drift gill net

Flying fish

Tasi monofilament

Bottom gill net

Shrimp

Cotton 30 hanks

Bottom gill net

Shark

Nilon 210 denier dari 15 24 yarns

(2) Pleksibilitas dari badan jaring (flexibility of netting cord)

(3) Tegangan badan jaring (tension of netting cord)

(4) Kekuatan badan jaring (breaking strength of netting cord),

(5) Pemuluran dari badan jaring (elongation of netting cord),

No

Jenis benang

Ratio of elongation (%)

Nylon 210 denier

26 30

Polyvinyl alcohol (Kuralon) 20s

25 30

Vinyliden chloride (Saran) 360 d

20 25

Vinyliden chloride (Kurehalon) 360 d

22 28

Vinyl chloride (Texilon) 300 d

18 23

Poly prophylene (Prolon) 180 d 34s

15 20

Polyester (Tetoron)

14 18

Kombinasi nylon dengan saran (2 : 1)

27 33

Kombinasi nylon dengan tevilon (2 : 1)

26 32

10

Cotton twine 20s

25 30

(6) Warna jaring (colour of the net)


Fishing Ground

Ikan Target

Warna
Jaring
Abu-abu
muda (dull
gray colour)
Hitam
kehijauan

No

Jenis Jaring Insang

1
2

Drift surface gill net


(jaring
insang
permukaan hanyut)
Salmon gill net

Perairan Jepang
Sardine
Kedalaman 50 60 m,
waktu operasi siang hari
Samudera Pasifik Utara,
Salmon
transfaransi rendah, waktu
operasi senjahari

Flying fish gill net

Perairan tropis,
transparansi tinggi, waktu
operasi malam hari

Bottom gill net

Perairan tropis,
Ikan dasar
transparansi sedang,
waktu operasi malam hari

Jaring insang tetap

Perairan tropis,
Ikan
Putih
transparansi tinggi, waktu permukaan
operasi siang hari
migrasi harian

Ikan terbang

Biru

Hitam
kehijauan

(7) Ukuran mata jaring (mesh of net),

No

Jenis Alat Tangkap

Ikan Tujuan

Mesh Size (cm)

Drift gill net

Drift gill net

Sardine
Spanish mackarel

4,3

Drift gill net

Mackarel

7 8,5

Bottom gill net

Mackarel

7,6

Bottom gill net

Shrimp

6 10

Bottom gill net

Shark

17 25

7,5

(8) Hang-in ratio of the net,

No

Jenis Alat

Drift gill net

Drift gill net

Ikan Tujuan

Cara
tertangkap

Hang-in ratio
(%)
35 40

Sardine
Spanish
mackarel

Terjerat

Drift gill net

Mackarel

Terjerat

30 40

Bottom gill net

Mackarel

Terjerat

30

Bottom gill net

Shrimp

Terpuntal

50 69

Bottom gill net

Shark

Terpuntal

40

Terpuntal

44,5 44,6

(9) Hubungan antara tingkah laku ikan dan kecerahan perairan

(10) Daya penglihatan ikan (seeing sensibility of fish),

(11) Kondisi perairan yang mempengaruhi hasil tangkapan

No

Jenis Alat

Ikan Tujuan

Drift gill net

Drift gill net

Drift gill net

Bottom gill net Mackarel

Bottom gill net Shrimp

Bottom gill net Shark

Sardine
Spanish
mackarel
Mackarel

Tinggi jaring
atau
Mesh Depth

Panjang
jaring

130

50 70 m
600 meshes
(1 mesh= 7,5
cm)

200 500

75 meter

100

< 75 meter

10 17
Bervariasi

?
25 35 piece

D Prinsip Tertangkapnya Ikan

Pertanyaan
Pemeliharaan alat setelah dioperasikan
Hasil yg lebih banyak siang & malam
Jumriani
Set net bisa dinamakan gill net Ariya
Kusumadani
Bgmn mengetahui ikan ada Surya

Kalau malam ikan banyak karena tdk ada


cahaya Yuliana
Malam hari banyak ikan bermain di daerah
pantai
Ikan-ikan nokturnal afri ziansyah

Diskusi

Muh. Rian
Muh. Asyari +++
Nasrul +++
Yusdalifa +++
Dian Lestari+
Waode Sri Rusna
Astri Ananda Putri

Anda mungkin juga menyukai