Anda di halaman 1dari 12

PROPOSAL USAHA

” BANI BAKERY “
JL. Sukun Permai gg 9, Malang
25 Oktober 2010

Nabilah Ainun Nisfak


XI Jasa Boga WU
SMK NEGERI 3 MALANG
RINGKASAN
Di zaman modern ini ,kebutuhan masyarakat sangat banyak.Terutama kebutuhab
perut yang sekarang ini banyak makanan yang tidak sehat dan jajanan yang tidak
sehat.Maka dari itu usaha kami menyediakan jajanan yang sehat untuk semua
kalangan dan harganya terjangkau yaitu macam-macam roti.

Usaha yang saya bangun bernama “ BONI BAKERY “ yang dirintis pada
tahun 2010 dengan penuh kepercayaan dan melihat peluang usaha yang
bagus.Semoga perusahaan ini berkembanh dan maju terus sepanjang masa.
DAfTAR ISI

Cover ……………………………………………………………… 1
Ringkasan .……………………………………………………………. 2
Daftar isi ………………………………………………………………. 3

Sejarah Perusahaan

Nama Perusahaan ……………………………………………….. 5


Bentuk Usha …………………………………………………...... 5
Alamat ………………………………………………………....... 5
Riwayat Singkat Pemilik……………………………………....... 5
Status Hukum Perusahaan ……………………………………… 5
Aktifitas Utama Perusahaan ……………………………………. 5

Gambaran Usaha

Visi , Misi , Tujuan Perusahaan ………………………………… 6


Produk yang di tawarkan………………………………………… 6
Pasar sasaran ……………………………………………………. 6
Cara pemenuhan kebutuhan perusahaan ………………………… 6

Rencana Produk dan Jasa

Produk atau Jasa yang akan di tawarkan …………………………. 7


Karakteristik Produk ……………………………………………... 7

Rencana Operasional ……………………………………………………. 8


Rencana Pemasaran

Pasar Sasaran …………………………………………………….. 9


Profil Pelanggan …………………………………………………. 9
Ukuran dan Lokasi Pasar …………………………………........... 9
Proyeksi8 Pangan Pasar ………………………………………… 9
Target ………………………………………………………........ 9

Pesaing

Produk yang di Tawarkan oleh Pesaing ………………………….. 10


Kekuatan dan Kelemahan Pesaing ……………………………….. 10

Struktur Organisasi ………………………………………....................... 11

Manajement Keuangan

Kebutuhan Modal Awal ……………………………………………. 12


Sumber Modal ……………………………………………................ 12
Cash Flow ( Aliran Kas ) ……………………………………………12
Sejarah Perusahaan
Perusahaan” BONI BAKERY” didirikan berdasarkan Undang – Undang No. 6
Tahun 1969 Jo. 12 Tahun 1970 tentang penanaman Modal dalam negeri.Pendirian
usaha tersebut telah di setujui oleh Menteri Kehakiman dan semua masyarakat dan
juga sudah bersetifikat HALAL dari MUI.Bentuk perusahaan ini adalah
Perseorangan, dimana usaha ini saya kelolo sendiri dengan bantuan saudara.

“BONI BAKERY “ terletak di JL. Sukun Permai gg.9 Malang, yang tempatnya
strategis dan mudah di hafal.

_ Riwayat Singkat Pemilik


BONI BAKERY didirikan pada tahun 2011 oleh :

Nama : Nabilah Ainun Nisfak


Tgl lahir : Malang , 1 Mei 1994
Alamat : JL. Klayatan gg 1 No.5
“BONI BAKERY “ setiap hari memproduksi kue untuk di jual dengan fariasi rasa
dan isi dan menerima pemesanan untuk pesta .Di samping memproduksi kue/roti
dan menjualnya kami juga mempromosikan kepada masyarakat umum.
GAMBARAN USAHA
< Visi Perusahaan
Memberikan produk yang enak untuk dimakan dan pelayanan yang
memuaskan bagi para konsumen semua kalangan .
< Misi Perusahaan
Perusahaan memanfaatkan peluang membuka usaha dan menyerap tenaga
kerja .
MISI : berilah kepuasan terhadap pelanggan, karena itu jalan sukses kita
< Tujuan Perusahaan
Setiap perusahaan dalam menjalankan usahanya pasti mempinyai tujuan yang
hendak di capai , adapun tujuannya :
1. Untuk menyerap tenaga kerja
2. Mencari keuntungan
3. Memenuhi kebutuhan manusia
4. Meningkatkan hasil produksi
Tujuan jangka panjang ; Memperkuat pemasaran produksi
Tujuan jangka pendek ; Memperbaiki kuwalitas produksi
Yang di tawarkan dalm perusahaan ini adalah macam – macam roti ,yang
berbentuk mini .Makanan ini untuk semua kalangan dan untuk semua umur.
< Pasar Sasaran atau Pelanggan
1. Masyarakat sekitar tempat usaha
2. anak sekolah, kulia
< Cara Pemenuhan Kebutuhan Perusahaan
1. Melakukan promosi,dengan memberi diskon atau ikut di acara – acara
seperti Bazar
2. Mempunyai tenaga kerja yang professional dan handal
3. Semua alat – alat lengkap untuk mendukung usaha supaya lebih lancer

RENCANA PRODUK YANG AKAN


DITAWARKAN
A. Produk atau Jasa yang akan ditawarkan
Di “ BONA BAKERY “ ini yang kami tawarkan adalah macam – macam roti
dari bentuk sampai isi ,mulai dari roti cokelat, roti isi daging, roti isi selai ,roti
tawar,roti keju,donat isi sosis.donat isi selai dan lain-lain. Untuk di konsumsi saat
sarapan atau untuk camilan.Buka pada pukul 7 – 15.00 sore.

B. Karakteristik Produk
Roti yang diproduksi di “ BONA BAKERY “ mempunyai tekstur yang
empuk,pulen,enak,warnanya menarik,lembut,gurih dan harganya terjangkau.
RENCANA OPERASIONAL
Modal awal usaha ini adalah : Oven, kompor,timbangan,bahan-bahan baku ,tempat
dll.Sumber modal usaha ini dari milik sendiri dan memimnjam dari
bank( uang ).Dengan keyakinan dan keberanian untuk membuka usaha ini.

RENCANA PEMASARAN
- Sasaran perusahaan dalam penjualan produk adalah semua kalangan .Dimana
mereka suka dengan roti dan donat karena seiring berjalannya waktu dan
pengaruhnya gaya hidup dari luar negeri.Harga yang kami tawarkan sangat
terjangkau untuk masayarakat.
Ukuran lokasi sedang yang terletak di tempat yang strategis,di pinggir jalan
raya yang banyak di lewati oleh masyarakat.
PESAING
A. Gambaran Produk yang ditawarkan Pesaing
Roti yang di jual Holland Bakery , Sari Roti pada umumnya rasanya enak dan
teksturnya menarik.

B. _ Kekuatan Pesaing
1. Rasanya enak
2. Sudah dikenal banyak orang
3. Banyak Fariasi
_ Kelemahan
1.Harganya mahal
STRUKTUR ORGANISASI

Top Manager /
Pemilik Usaha

Management
Keuangan

Pembelian
bahan

1. Management Keuangan , mengurusi semua keluar masuknya uang dan kasir


2. Pembelian Bahan , merencanakan bahan-bahan yang di perlukan dan di
buat untuk mmbuat kue hari ini
3. Pembuat Kue, mengolah semua kue/yang membuat kue.
MANAGEMENT KEUANGAN

Anda mungkin juga menyukai