Anda di halaman 1dari 2

Laporan Biologi

Gerak Refleks pada Lutut

Kelompok III
Kelas XI IPA 2

Alfra Tri Marda


A. Reski Batari
A. Tenri Padauleng
Febry Rosalinda Putri
Hj. Nurmiaty
Zuhelni
SMA Negeri 1 Watampone
Tahun Pelajaran 2009/2010
Gerak Refleks pada Lutut
A. Tujuan : Membuktikan proses terjadinya gerak refleks

pada lutut.

B. Alat dan Bahan : Penggaris kayu atau batang kayu.

C. Langkah Kerja :

1. Suruhlah temanmu duduk di meja secara santai. Kedua kakinya

dibiarkan tergantung lepas dan santai.

2. Rabalah terlebih dahulu bagian tendon atau urat yang berada di

bawah tempurung lutut teman kalian itu, agar kamu dapan

memastikan letaknya.

3. Pukullah secara perlahan penggaris kayu bagian yang tipis agar

tepat mengenai tendon di bawah tempurung lutut. Jangan terlalu

keras agar tidak mengakibatkan cedera.

4. Amati gerakan kaki yang terpukul itu.

D. Hasil Pengamatan :

Nama Siswa Reaksi setelah dipukul


Kiri Kanan
Alfra Tri Marda Terjadi Refleks Terjadi Refleks

A. Reski Batari Terjadi Refleks Terjadi Refleks

A. Tenri Padauleng Terjadi Refleks Terjadi Refleks

Febry Rosalinda Putri Terjadi Refleks Terjadi Refleks

Hj. Nurmiaty Terjadi Refleks Terjadi Refleks

Zuhelni Terjadi Refleks Terjadi Refleks

Anda mungkin juga menyukai