Anda di halaman 1dari 52

IMPROVING MEMORY

Abdul Gofir Klinik Memori RS Sardjito/ Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-UGM
1

CONTROL CENTER OF BRAIN

Hasil dari pembelajaran, menghasilan perubahan-perubahan pada sel otak, sehingga sel-sel otak akan tumbuh membentuk percabangan2 antar sel sehingga terbentuk jaringan sel (nerve connection & membentuk system yang disebut wiring system) pada area-area yang spesifik.

HUBUNGAN-HUBUNGAN TERSEBUT TERBENTUK DENGAN KECEPATAN 3 MILYAR/DETIK NEURO TUNGGAL DAPAT MEMBUAT 200.000 HUBUNGAN

PROSES PENINGKATAN POTENSI OTAK PADA ANAK


BRAIN GROWTH SPURT BRAIN PLASTICITY NEUROGENESIS LATERISASI NEUROGENESIS (Nerve Cell Connection) SPECIFIC BRAIN GROWTH SPURT

SISTEM PEMBELAJARAN

PENGELOMPOKKAN SISTEM-SISTEM SIRKUIT-SIRKUIT

KECERDASAN

TERBENTUKNYA ASPEK KOGNITIF


7

BAGAIMANA OTAK MENYERAP INFORMASI DARI LINGKUNGAN ?

OTAK MENERIMA SEMUA STIMULASI DARI LINGKUNGAN MELALUI INDERA DAN DI REKAM DI OTAK, KEMUDIAN DIMUNCULKAN KEMBALI DALAM BENTUK MEMORY, DIULANG KEMBALI MENJADI KEBIASAAN (KOGNITIF/POLA PIKIR & PRILAKU)

LINGKUNGAN
INPUT INDE RA
SENSORY INTEGRATION :

MEMORY
OUTPUT
-RECALL -RECOGNITION -RELEARNING - REDINTEGRATION

OTAK

KOGNITIF & BERFIKIR

KECERDASAN JAMAK
REGISTER ORIENTATION INTERPRETATION ORGANIZATION EXECUTION (DARLING) - (AMATI) - (BANDING YLL) - (AKAN MEMAKAI) (PAKAI)
8

Optimalisasi BERBAGAI kecerdasan OTAK


Howard Gardner (8 Kecerdasan)

Komponen inteligensi kesehatan.

10

CONT Fungsi EKSEKUTIF

Kalkulasi

Pengetahuan umum

Pemikiran Abstraks

Perencanan & Penyelesaian masalah

11

Thinking Process pada kerja otak


SENSASI
Lingkungan Lingkungan alam (sekitar) alam (sekitar)

PERSEPSI
Modalitas Modalitas Sensory Sensory Brain Brain Process Process

Atensi

Emosi
12

PENILAIAN POTENSI BELAJAR PADA PENDIDIKAN FORMAL


Penilaian pola pikir

Penilaian dominasi otak

Penilaian Learning

13

PENINGKATAN POTENSI BELAJAR PADA PENDIDIKAN FORMAL


Peningkatan pola pikir logik, analitik, adaptif, interpersonal, intrapersonal

Model Pembelajaran sesuai dominasi dengan menyeimbangkan fungsi hemisfer

Meningkatkan kemampuan penginderaan

14

OTAK KIRI

OTAK KANAN

KECERDASAN KRISTAL SERBA ILMU PASTI > MATEMATIKA > LOGIKA > BAHASA > SISTEMATIS > ANALITIS

KREATIF INOVATIF SENI TATAKRAMA VISUAL KONSEPTUAL

15

MEMORI

16

Memori
Proses mental yang memungkinkan seseorang untuk menyimpan pengalaman dan persepsi untuk diingat kembali (retrieval) beberapa saat kemudian.
Recall Recognition

17

GANGGUAN MEMORI:
Dapat disebabkan oleh berbagai proses patologis (sekedar contoh!;
Degeneratif/general cognitive disfunction. Korsakoffs syndrome. Confusional state. Psychogenic/psichiatric:depression.

18

GANGGUAN MEMORI:
Implikasi klinis:
Immediate recall Recent memory. Remote memory

19

BASIC PROCESSES OF MEMORY


1. ENCODING* INFO. (recording info.) MEMORY 2. STORAGE INFO. (maintenance of materials) 3. RETRIEVAL INFO./RECALL (materials in the memory are transported to the awareness and are utilized)
*NEURAL ENCODING: process by which the neuron translates the physical energy of a stimulus into electrical activity representing features of the stimulus (converting stimulus to a form that can be stored in memory)
20

(Soejono swin, 2005)

Y? OR EM M

Greek mnemos: remember (Amnesia:total/partial loss of memory)

Memory: info. storaged in the brain as the result of sensory experience which cause relatively permanent changes of behavior The site of info. storage

SENSORY INPUT* *Visual/auditory/ olfactory/gustatory/ somatosensory/ viscerosensory (the world inside/thought & outside the body)

BRAIN records as engrams** (memory)


Basic processes in the brain:Info. is:1.Encoded; 2. Storaged; 3.Retrieved (recall) ( brain = computer!)

(as experience)
BEHAVIORAL CHANGES

**Engrams: memory traces (jejak memori)

(Soejono Aswin, 2005) 21

Masalah Kognitif
FUNGSI EKSEKUTIF MEMORI PROSES INFORMASI KECEPATAN RENDAH ATENSI DAN KONSENTRASI KOMUNIKASI RETENSI MEMBACA KECAKAPAN MENGORGANISASI PIKIRAN
22

Fungsi Eksekutif
KESADARAN DIRI INISIASI PERENCANAAN FOLLOW THROUGH PEMECAHAN MASALAH PENILAIAN ORGANISASI NGATUR TUJUAN
23

Fungsi Eksekutif Fungsi Eksekutif


Melibatkan area frontal subkorikal Fungsi:
Inisiasi Planning Shifting of idea Abstraksi Problem solving Inhibisi, dll

Kemampuan kognitif kompleks (tingkat tinggi)


24

Gangguan fungsional yang terjadi ?


Gangguan analitis dan decision making

Gangguan
FUNGSI EKSEKUTIF

Gangguan kalkulasi

Gangguan PERILAKU MEMORI

Gangguan

Gangguan BELAJAR

EMOSI

VISUOSPASIAL BAHASA

ATENSI
25

TIPE MEMORI
MEMORI DEKLARATIF Semantik Episodik MEMORI NON DEKLARATIF Priming Pembelajaran Non Asosiatif

Prosedural Pembelajaran Asosiatif


Amigdala Serebelum Striatum Serebelum Reflex Pathways
26

Hipokampus

Neokorteks

AUDITORIK VISUAL MEMORI KERJA MEMORI PROSPEKTIF IMMEDIATE MEMORI REMOTE MEMORI
27

ASSESMENT

SELF ASSESMENT (SUBJECTIVE MEMORY QUESTIONAIRE) This inventory use to learn how aware they are of their own memory status.

28

OBJECTIVE MEMORY TEST

29

DIGIT SPAN

(Yustiani, 2009)

30

ATENSI:
Kemampuan pasien untuk mempertahankan atensi pada stimulus spesifik tanpa mengalami distraksi oleh stimulus lingkungan. Mampu mengabaikan stimulasi yang tidak relevan. Sebelum melakukan pemeriksaan neurobehavior yang lebih kompleks harus dipastikan adanya kemampuan dalam mempertahankan atensi.
31

ASPEK ATENSI:
Atensi selektif:.
Kemampuan untuk menseleksi stimulus

Mempertahankan atensi atau kesiagaan:


:Kemampuan mempertahankan atensi dalam waktu tertentu.

Atensi terbagi:
Kemampuan untuk bereaksi terhadap berbagai stimulus dalam satu waktu

Atensi alternatif:
Mampu beralih dari satu situasi kesituasi lain.

Gangguan atensi dan konsentrasi menjadi masalah yang berhubungan dengan kerusakan otak.
32

Kesiagaan:
Kemampuan mempertahankan atensi dalam kurun waktutertentu. Situasi klinis yang mempengaruhi:.
Pasien yang secara klinis mengalami gangguan mempertahankan atensi.. Inatensi spesifik terhadap stimulus pada sisi tubuh yang berlawanan dengan sisi lesi otak

33

DIGIT REPETITION:
Pasien mampu memperhatikan stimulus verbal dan mengulangi dalam waktu tertentu. Atensi (Forward digit span) Instruksi: Saya akan menyebutkan beberapa angka. Dengar baik-baik, ketika saya selesai, sebutkan kembali angka-angka itu secara berurutan dan benar.
34

Digit repetition:
Catatan:
Bacakan angka-angka dalam nada suara normal dengan kecepatan 1 angka perdetik. Jangan mengelompokan angka-angka.

Penilaian:
Subjek normal dapat mengulang 5-7 angka. Kurang dari 5 digit pada subjek tanpa retardasi mental tanpa afasia indikasi adanya gangguan atensi

35

DIGIT REPETITION FOREWARD:


Trial I 3-7 6-29 5-5-17 3-6-9-25 9 - 1 - 8 - 4 - 2- 7 1 - 2 - 8 - 5 -3 - 4- 6 3 - 8 - 2 - 9 - 5 -1 -7 -4 -------------------------------------------------Trial 2 92 3-75 8-3-96 6-9-4-71 6-3-5-48-2 2 - 8 - 1 - 4 -9 7 5 5 - 9 - 1 - 8 - 2 6 -4 -7 --------------------------------------------------

36

Backward Digit Span :


Instruksi:
Saya akan menyebutkan beberapa angka. dengar baik-baik, ketika saya selesai, sebutkan kembali angkaangka itu secara berurutan dan benar dari belakang.

37

Catatan:
Bacakan angka-angka dalam nada suara normal dengan kecepatan 1 angka perdetik. Mulai dari dua digit sampai subjek gagal mengulang.

Penilaian:
Subjek normal dapat mengulang 4 angka. Kurang dari 4 digit pada subjek tanpa retardasi mental tanpa afasia indikasi adanya gangguan atensi

38

Trial 1 Trial II 36 --------74 ---------685 --------318 ---------8 4 - 1- 6 --------5241 ---------468-52 --------81637 ---------7 1 8 3 - 6 -2 --------3 8 1- 7 5 4 ---------1 5 2 7 4 3 8 --------6 - 7 4 3 1 5 2 ----------Dapat mengulang sampai .digit (maksimalnya)

39

WORD LIST MEMORY TASK:


Instruksi: Saya akan memperlihatkan kepada anda 10 kata satu persatu. Bacalah dengan suara keras sambil mengingatnya. Setelah selesai saya akan menanyakan kembali kesepuluh kata itu lagi.

40

WORD LIST MEMORY TASK:


Beri waktu maksimal 90 detik, setelah itu dengan cara yang sama lanjut ke trial 2 dan trial 3 Penilaian: Rerata nilai pada subjek normal usia 60-75 tahun 21,1 + 3,7. Nilai pada pasien demensia ringan 8,8 + 4.1.

41

WORD LIST MEMORY TASK:


Trial 1 Mentega Lengan Pantai Huruf Ratu Kamar Tongkat Karcis Rumput Mesin Trial 2 Karcis Kamar Mentega Pantai Mesin Lengan Ratu Huruf Tongkat Rumput Trial 3 Ratu Rumput Lengan Kamar Tongkat Pantai Mentega Mesin Karcis Huruf TOTAL
42

TOTAL Trial 1 Intrusi

Trial 2 Intrusi

Trial 3 Intrusi

WORLD LIST RECALL

43

WORD LIST RECALL:


Instruksi: Sekarang saya minta anda menyebutkan kembali 10 kata yang telah dihafal sebelumnya. Catatan: Waktu tersedia 90 detik. Semua jawaban yang salah dicatat sebagai intrusi (pengganggu).
Penilaian: Rerata nilai pada subjek normal usia 60-75 tahun adalah 7,2 +1,8. Pada pasien demensia ringan nilainya 0,9 + 1.4.

44

WORD LIST RECALL


Checklist Mentega Lengan Pantai Surat Ratu Kamar Tongkat Karcis Rumput Mesin
45

Intrusi (tulis)

WORLD LIST RECOGNITION

46

WORD LIST RECOGNITION:


Instruksi: Berikut ini saya akan memperlihatkan sejumlah kata. Jawablah Ada bila kata itu termasuk dalam daftar kata yang telah anda hafal tadi, dan Tidak ada bila kata itu tidak termasuk daftar kata tadi yang dihafal tadi. Catatan: Lingkari angka 1 bila jawabannya benar Penilaian: Rerata nilai pada subjek normal usia 60-75 tahun adalah 9,6 +0,8. Pada pasien demensia ringan nilainya 4,8 + 2.7.
47

WORD LIST RECOGNITION


Stimulus Benar Ada Gereja Kopi Mentega Uang Lengan Pantai Lima Surat Hotel Gunung 1 1 1 1 1 1 1 1 Benar Tidak ada 1 1 Stimulus Benar Ada 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Benar Tidak ada Ratu Kamar Sepatu Tongkat Kampung Benang Karcis Pasukan Rumput Mesin

Total Benar Ada + Total Benar Tidak ada / 2 = Total nilai.


48

49

LONG-TERM MEMORY

50

IMPROVING MEMORY

Task specific Learning Performed for a lot of repetitions


Recall, Restore memory
51

Conclusion :3 steps of memory process

52

Anda mungkin juga menyukai